Topik Terkait: Kerajaan Arab Saudi
Dunia Islam
Selasa, 04 April 2023 - 18:10 WIB
Negara Arab Saudi melalui King Salman Humanitarian Aid and Relief Centre (KSRelief) membagikan sumbangan 100 ton kurma kepada masyarakat Indonesia.
Dunia Islam
Senin, 04 Maret 2024 - 15:22 WIB
Arab Saudi mengekspor kurma senilai SR 1,462 miliar atau setara Rp6,138 triliun pada tahun 2023. Angka itu naik 14 persen dibandingkan tahun sebelumnya yang SR 1,280 miliar.
Dunia Islam
Sabtu, 09 Maret 2024 - 13:16 WIB
Reformasi yang dilakukan di Arab Saudi telah mengubah partisipasi perempuan dalam angkatan kerja, bisnis dan kepemimpinan, sekaligus mendorong pertumbuhan ekonomi dan pembangunan berkelanjutan.
Dunia Islam
Selasa, 06 April 2021 - 21:36 WIB
Arab Saudi melarang buka puasa dan sahur di masjid selama bulan Ramadhan di tengah pandemi COVID-19.
Tausyiah
Minggu, 28 Januari 2024 - 05:15 WIB
Telah merebak di umat ini peminum-peminum khamar, dan menamakannya dengan selain namanya, lebih jelek lagi adalah sebagian manusia ada yang menghalalkannya.
Dunia Islam
Selasa, 14 Mei 2024 - 14:47 WIB
Setelah hujan yang turun baru-baru ini di Asir, Arab Saudi, Kota Abha dipenuhi warna ungu, ketika pohon jacaranda yang berjejer di sepanjang jalan mulai hidup.
Dunia Islam
Rabu, 21 April 2021 - 14:30 WIB
Foto-foto seorang petugas polisi wanita Arab Saudi yang mengawasi jamaah umrah selama bulan suci Ramadhan di Mekkah, Arab Saudi, dibagikan oleh Saudi Press Agency (SPA).
Dunia Islam
Selasa, 04 Mei 2021 - 12:11 WIB
Pemerintah Arab Saudi melalui Kementerian Haji dan Umrah mengizinkan hotel di sekitar Masjidil Haram menerima tamu kembali mulai Selasa (4/5/2021) waktu setempat.
Dunia Islam
Kamis, 16 Mei 2024 - 15:12 WIB
Arab Saudi mendesak warganya untuk menerima suntikan vaksinasi terlebih dahulu dan mendaftarkannya melalui aplikasi Sehhaty bagi mereka yang berencana berangkat haji tahun ini
Dunia Islam
Minggu, 18 Juli 2021 - 13:52 WIB
Sembilan orang diciduk pasukan keamanan Arab Saudi di Mina Makkah setelah mencoba menyusup ke dalam jamaah haji tanpa mengantongi izin yang diperlukan.
Dunia Islam
Senin, 05 Februari 2024 - 22:09 WIB
Arab Saudi telah menangkap total 17.896 pelanggar undang-undang tempat tinggal, ketenagakerjaan, dan keamanan perbatasan kerajaan pada minggu terakhir bulan Januari.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Maret 2024 - 14:43 WIB
Para relawan membantu mendorong gerobak yang membawa jamaah lanjut usia, mendistribusikan makanan buka puasa kepada jamaah, mengatur pengelolaan massa dan lainnya.
Dunia Islam
Sabtu, 24 Februari 2024 - 19:35 WIB
Kementerian Kebudayaan Saudi telah meluncurkan platform metaverse nasional pertama di dunia, yang didukung oleh sistem kecerdasan buatan Generative Media Intelligence (GMI) yang mutakhir.
Dunia Islam
Kamis, 06 Juni 2024 - 16:17 WIB
Arab Saudi mengutuk penyerbuan Masjid Al-Aqsa di Yerusalem yang dilakukan sejumlah pejabat pemerintah Israel, anggota Knesset, dan pemukim ekstremis.
Tausyiah
Jum'at, 26 Januari 2024 - 13:23 WIB
Menurut Al-Qardhawi, kalau menjual dan memakan harga arak itu diharamkan bagi seorang muslim, maka menghadiahkannya walaupun tanpa ganti, kepada seorang Yahudi, Nasrani atau yang lain, tetap haram juga.
Dunia Islam
Selasa, 21 Mei 2024 - 05:15 WIB
Profil Menteri Haji Arab Saudi Tawfiq Al-Rabiah lumayan cemerlang. Nama lengkapnya Tawfiq bin Fauzan Al-Rabiah. Pada Oktober 2022, ia mulai menjabat sebagai Menteri Haji dan Umrah.
Dunia Islam
Senin, 26 Juni 2023 - 13:17 WIB
Sebelum hotel-hotel dan gedung-gedung tinggi bermunculan di Makkah, penduduk setempat biasa menjamu jemaah haji di rumah mereka. Budaya keramahan yang sudah mendarah daging.
Dunia Islam
Senin, 08 April 2024 - 02:00 WIB
Arab Saudi saat ini mendorong dibangunnya museum.. Kemunculan museum di dunia Arab agak tertinggal karena faktor politik, ekonomi, sosial, pendidikan, dan tantangan agama.
Dunia Islam
Sabtu, 20 Mei 2023 - 05:14 WIB
Jelang penyelenggaraan ibadah haji 1444/2023, Kementerian Agama (Kemenag) memberangkatkan 492 petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) ke Arab Saudi.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 10:20 WIB
Gelombang pertama jemaah haji tahun ini tiba di Tanah Suci pada hari Ahad 21 Mei 2023. Arab Saudi diperkirakan akan menampung lebih dari 2 juta jemaah selama musim haji tahun ini.