Topik Terkait: Kesalahan Dan Dosa (halaman 232)

  • Hikmah Dibalik Larangan...
    Muslimah
    Kamis, 08 Oktober 2020 - 15:02 WIB
    Islam adalah agama yang sempurna , yang mengatur segala hal sampai pada hal-hal yang bahkan dianggap sepele, seperti adab makan, adab minum, dan lain-lain, termasuk di antaranya adab bergaul.
  • Amalan Sunnah Memotong...
    Muslimah
    Jum'at, 10 Juli 2020 - 10:25 WIB
    Para ulama fiqih sepakat, memotong kuku dan mencabut bulu (rambut di ketiak dan rambut di kemaluan) hukumnya sunnah bagi laki-laki dan perempuan
  • Jadwal sholat Jakarta...
    Tips
    Sabtu, 08 Juli 2023 - 20:47 WIB
    Jadwal sholat Jakarta dan sekitarnya ini berlaku untuk hari Minggu 9 Juli 2023 atau 20 Dzulhijjah 1444 Hijriah. Jadwal ini bisa menjadi rujukan umat Muslim wilayah Jakarta dan sekitarnya untuk melaksanakan sholat fardhu lima waktu.
  • Tips Imam Syafii Agar...
    Tips
    Senin, 06 Desember 2021 - 22:02 WIB
    Imam Syafii punya tips agar hati terbuka dan mudah memahami serta menghafalkan ilmu. Dalam istilah tasawuf, Futuh artinya terbukanya pemahaman melalui hati.
  • Jadwal Imsakiyah Jakarta...
    Tips
    Senin, 04 Maret 2024 - 14:39 WIB
    Berikut ini adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya pada 11 Maret 2024 berdasarkan dari Kementerian Agama dan Muhammadiyah.
  • cover top ayah
    وَحُشِرَ لِسُلَيۡمٰنَ جُنُوۡدُهٗ مِنَ الۡجِنِّ وَالۡاِنۡسِ وَالطَّيۡرِ فَهُمۡ يُوۡزَعُوۡنَ (١٧) حَتّٰٓى اِذَاۤ اَتَوۡا عَلٰى وَادِ النَّمۡلِۙ قَالَتۡ نَمۡلَةٌ يّٰۤاَيُّهَا النَّمۡلُ ادۡخُلُوۡا مَسٰكِنَكُمۡ‌ۚ لَا يَحۡطِمَنَّكُمۡ سُلَيۡمٰنُ وَجُنُوۡدُهٗۙ وَهُمۡ لَا يَشۡعُرُوۡنَ‏ (١٨) فَتَبَسَّمَ ضَاحِكًا مِّنۡ قَوۡلِهَا وَقَالَ رَبِّ اَوۡزِعۡنِىۡۤ اَنۡ اَشۡكُرَ نِعۡمَتَكَ الَّتِىۡۤ اَنۡعَمۡتَ عَلَىَّ وَعَلٰى وَالِدَىَّ وَاَنۡ اَعۡمَلَ صَالِحًـا تَرۡضٰٮهُ وَاَدۡخِلۡنِىۡ بِرَحۡمَتِكَ فِىۡ عِبَادِكَ الصّٰلِحِيۡنَ (١٩)
    Dan untuk Sulaiman dikumpulkan bala tentaranya dari jin, manusia dan burung, lalu mereka berbaris dengan tertib. Hingga ketika mereka sampai di lembah semut, berkatalah seekor semut, Wahai semut-semut! Masuklah ke dalam sarang-sarangmu, agar kamu tidak diinjak oleh Sulaiman dan bala tentaranya, sedangkan mereka tidak menyadari. Maka dia (Sulaiman) tersenyum lalu tertawa karena (mendengar) perkataan semut itu. Dan dia berdoa, Ya Tuhanku, anugerahkanlah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku mengerjakan kebajikan yang Engkau ridhai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang shalih.

    (QS. An-Naml Ayat 17-19)
    cover bottom ayah
  • Kisah Hijrah Nabi Yakub...
    Hikmah
    Minggu, 13 Maret 2022 - 17:30 WIB
    Nabi Yakub hijrah ke Irak dari Palestina untuk menghindari konflik dengan saudara kembarnya, Ishu. Ishu mendendam terhadap Yaqub. Pasalnya, ibunya lebih memanjakan serta mencintai Yakub.
  • Pola Makanan Sehat Menurut...
    Muslimah
    Minggu, 05 Juli 2020 - 16:17 WIB
    Terlalu vegetarian atau terlalu berlebihan mengonsumsi makanan hewani bisa jadi tidak baik bagi tubuh. Al Quran telah menjelaskan semuanya tentang makanan sehat.
  • Bumi Utsmani Jadi Pintu...
    Hikmah
    Rabu, 29 Juli 2020 - 05:00 WIB
    Konflik yang terjadi antara Sultan Abdul Hamid II dan orang-orang Yahudi, merupakan peristiwa paling penting dalam perjalanan sejarah Khilafah Utsmaniyah.
  • Perhiasan Perempuan...
    Tausyiah
    Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:50 WIB
    Perhiasan perempuan yang boleh tampak dan yang tidak boleh, berhubungan dengan masalah menundukkan pandangan yang oleh dua ayat di surah an-Nur 30-31, Allah perintahkan kepada laki-laki dan perempuan.
  • 10 Adab Berbicara Sesuai...
    Tips
    Kamis, 22 September 2022 - 13:30 WIB
    Dalam menggunakan bahasa lisan (berbicara), tentu harus menggunakan bahasa yang baik, mudah dipahami dan dimengerti. Jangan sampai bahasa lisan yang disampaikan menyakiti orang lain, ketus, nyelekit dan menimbulkan permusuhan.
  • Keutamaan Berhijrah...
    Tausyiah
    Sabtu, 19 September 2020 - 17:27 WIB
    Kata hijrah (berpindah) sudah dikenal sejak zaman Nabi Ibrahim alaihissalam ketika beliau mengucapkan Inni Muhajirun Ila Robbi (saya berhijrah kepada Allah). Berikut keutamaan hijrah.
  • Tren Mengonsumsi Serangga:...
    Hikmah
    Kamis, 07 September 2023 - 15:17 WIB
    Kini, serangga sudah dijajakan dalam bentuk produk olahan di sejumlah negara. Lalu bagaimana sesungguhnya hukum mengonsumsi serangga seperti itu?
  • Inilah Adab dan Cara...
    Tips
    Kamis, 09 November 2023 - 18:39 WIB
    Satu-satunya teladan dan akhlak terbaik Islam adalah Rasulullah SAW, Beliau senantiasa memberikan contoh kepada umatnya tentang bagaimana melakukan sesuatu dengan benar termasuk cara tidur.
  • Nabi Sulaiman Pindahkan...
    Hikmah
    Selasa, 02 Februari 2021 - 16:34 WIB
    Ketika mengemban risalah kenabian, Nabi Sulaiman alaihissalam menundukkan Kerajaan Saba yang dipimpin Ratu Balqis Binti Syarahil. Berikut kisahnya.
  • Kelahiran dan Misi Nabi...
    Hikmah
    Rabu, 20 Desember 2023 - 11:18 WIB
    Kelahiran Nabi Isa alaihissalam dan misinya sebagai Rasul Allah Subhanahu wa taala merupakan salah satu hal dasar keyakinan umat Islam. Bagaimana sebenarnya Nabi Isa As ini dalam pandangan Islam?
  • Bolehkah Memanfaatkan...
    Tausyiah
    Senin, 01 Juli 2024 - 15:12 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan yang dimaksud haramnya bangkai, hanyalah soal memakannya. Adapun memanfaatkan kulitnya, tanduknya, tulangnya atau rambutnya tidaklah terlarang.
  • Ayat dan Hadis tentang...
    Hikmah
    Minggu, 18 Agustus 2024 - 05:46 WIB
    Berikut ini ayat dan hadis tentang kemerdekaan dan cinta tanah air. Dalam Al-Quran kemerdekaan disebut sebagai al-Hurriyah. Islam menghormati kemerdekaan individu.
  • Surat Al-Ikhlas Ayat...
    Tips
    Kamis, 22 Juni 2023 - 18:31 WIB
    Surat Al-Ikhlas Ayat 1-4 lengkap Arab dan latin beserta keutamaannya penting ditadabburi umat Islam. Surat ini termasuk surat yang agung dalam Al-Quran.
  • Imam Ibnul Qayyim :...
    Tausyiah
    Rabu, 28 Februari 2024 - 10:22 WIB
    Sesungguhnya salat merupakan alat uji keadaan (seseorang) dan timbangan iman. Dengan itu, keimanan seorang hamba ditimbang. Keadaan, kedudukan dan tingkat kedekatannya kepada Allah subahanhu wa taala dan bagian baik terwujudkan.
  • Abu Dzar Al-Ghifari...
    Hikmah
    Minggu, 17 Oktober 2021 - 15:19 WIB
    Rasulullah sempat mengatakan pada Abu Dzar bahwa dirinya akan diusir dari Madinah dan tinggal di tempat sunyi di Rabzah. Di sana akan mati dan akan dikubur oleh sekelompok orang Irak.