Topik Terkait: Keutamaan Berjabat Tangan (halaman 10)
Tausyiah
Senin, 16 Mei 2022 - 21:22 WIB
Bersedekah merupakan amalan mulia yang sangat dicintai Allah dan Rasul-Nya. Dalam sedekah, terdapat tujuh keutamaan yang patut diketahui umat muslim.
Tips
Jum'at, 23 Desember 2022 - 15:52 WIB
Surat At-Tin termasuk golongan surat-surat pendek terdiri 8 ayat. Surat ke-95 dalam Al-Quran ini diturunkan sesudah Surat Al-Buruuj. Berikut keutamaan membaca Surat At-Tin.
Tips
Rabu, 05 April 2023 - 04:00 WIB
Keutamaan membaca Yasin di malam Jumat bulan Ramadan merupakan amalan yang tidak memilki dasar yang kuat. Bahkan tidak ada hadis yang sahih mengenai keutamaan membaca surat Yasin di malam Jumat.
Tausiyah
Rabu, 22 Januari 2020 - 05:15 WIB
Kejujuran merupakan mukaddimah akhlak mulia yang akan mengarahkan pemiliknya kepada akhlak tersebut sebagaimana dijelaskan Nabi Muhammad SAW.
Muslimah
Sabtu, 01 Agustus 2020 - 13:10 WIB
Hari Tasyrik (11,12 dan 13 Dzulhijjah), selain hari makan dan minum juga disebut sebagai hari berzikir. Allah Subhanahu wa Taala memerintahkan segenap muslim untuk memperbanyak zikir dan salat, baik yang wajib maupun sunah.
Tips
Rabu, 23 November 2022 - 23:15 WIB
Ayat 1000 Dinar dalam Al-Quran memiliki manfaat dan keutamaan luar biasa bagi yang sering membaca dan mengamalkannya. Berikut tiga khasiatnya.
Tausyiah
Jum'at, 03 Mei 2024 - 08:07 WIB
Ada keutamaan yang paling dahsyat dari Surat Al Ikhlas yang pernah disabdakan Rasulullah SAW yakni membaca Surat Al Ikhlas akan disetarakan oleh Allah Taala seperti halnya membaca sepertiga Al-Quran
Tips
Minggu, 27 Juni 2021 - 09:17 WIB
Banyak keutamaan dari ibadah sholat sunnah taubat. Sholat ini dilakukan seorang muslim ketika merasa telah melakukan dosa dan ingin bertaubat untuk kembali ke jalan yang benar sesuai yang diperintahkan Allah Taala.
Tausyiah
Selasa, 06 Agustus 2024 - 09:06 WIB
Selamat datang bulan Safar, bulan kedua dalam kalender Hijriah. Tahun ini umat Islam memasuki bulan Safar 1446 hijriah. Meski tidak seagung bulan Muharram, bulan Safar memiliki keutamaan tersendiri
Hikmah
Rabu, 01 November 2023 - 16:56 WIB
Surat At-Thalaq dalam Al-Quran, dikenal sebagai ayat yang mengandung pelajaran mengenai pentingnya takwa kepada Allah Subhanahu wa taala, dan surat ini juga mengandung banyak keutamaannya.
Hikmah
Kamis, 09 Januari 2020 - 20:28 WIB
Surah Ali Imran (keluarga Imran) merupakan surah ketiga dalam Kita Suci Al-Quran terdiri dari 200 ayat. Berikut keutamaannya.
Tausyiah
Rabu, 20 Januari 2021 - 12:29 WIB
Dai kondang yang juga pengasuh Ponpes Daarut Tauhiid Bandung KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) menyampaikan tausiyah tentang keutamaan mendoakan sesama.
Tausyiah
Senin, 23 Agustus 2021 - 16:48 WIB
Salah satu waktu yang paling berkah selain sahur adalah waktu antara Maghrib dan Isya. Di waktu yang singkat tersebut kita diperintahkan untuk mengisinya dengan ibadah.
Tausyiah
Rabu, 24 November 2021 - 11:37 WIB
Salah satu hak seorang muslim terhadap muslim lainnya adalah mendoakan dan mengiringi orang yang meninggal (takziyah). Berikut keutamaan dan doa yang diajarkan Nabi.
Hikmah
Rabu, 16 Mei 2018 - 17:07 WIB
Salat Tarawih adalah salat sunnah muakkadah yang tidak terpisahkan dari bulan Ramadhan. Waktunya dikerjakan sesudah salat Isya&rsquo sampai terbitnya fajar yang menandakan masuknya subuh.
Tips
Kamis, 11 Mei 2023 - 18:43 WIB
Umat Islam mungkin sudah familiar dengan doa Bismika Allahumma Amuutu wa Ahyaa. Ternyata ada doa lain yang diajarkan Rasulullah SAW mengandung fadhillah besar.
Tips
Minggu, 25 Juni 2023 - 19:47 WIB
Surat Al-Kafirun lengkap latin, terjemahan, Arab beserta keutamaan sangat dianjurkan dibaca setiap hari. Surat ini dikenal sebagai amalan pembersih dari segala kemusyrikan.
Muslimah
Minggu, 26 Januari 2025 - 08:46 WIB
Menikah di bulan Rajab ternyata memiliki banyak keutamaannya, karenanya seorang muslim dianjurkan untuk melangsungkan pernikahan. Benarkah demikian? Bagaimana dengan dalilnya?
Tausyiah
Jum'at, 28 Mei 2021 - 21:25 WIB
Siapa orang yang duduk bersama orang Alim dan dia tidak mampu untuk menghafal ilmu yang disampaikan orang Alim maka dia tetap mendapatkan 7 kemuliaan.
Tausyiah
Kamis, 23 April 2020 - 07:05 WIB
Setiap ibadah tentu memiliki beberapa keistimewaan dan keutamaan termasuk puasa. Beruntunglah mereka yang berpuasa didasari iman dan ihtisab (mengharap pahala dari Allah Taala).