Topik Terkait: Kisah Simbolik (halaman 12)
Hikmah
Sabtu, 12 Juni 2021 - 16:00 WIB
Abu Umamah Al-Bahili radhiyallahu anhu bernama asli Shudai bin Ajlan, dari suku Bahilah. Beliau termasuk salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah menakjubkan.
Hikmah
Jum'at, 03 Januari 2020 - 05:15 WIB
Rasulullah SAW membolehkan umatnya salat di rumah karena uzur. Dalam riwayat Ibnu Majah, diceritakan kisah sahabat dari Bani Salim yang salat di rumahnya karena terhalang ke masjid.
Hikmah
Selasa, 23 Juni 2020 - 06:09 WIB
Konon, ada seorang raja memutuskan untuk memberikan sebagian kekayaannya tanpa pamrih. Ia ingin pula mengetahui apa yang terjadi atas pemberiannya itu.
Hikmah
Sabtu, 12 Desember 2020 - 06:42 WIB
Hasil didikan beliau yang terkenal adalah falsafah Molimo atau tidak mau melakukan lima hal tercela yaitu: judi, minum arak, mencuri, madat dan madon atau zina.
Hikmah
Minggu, 27 September 2020 - 09:06 WIB
Kisah ini saya dapatkan saat pertama kali datang di Mesir tahun 2006 lalu. Seorang marbot mendapati ulama besar Al-Azhar Syeikh Syarawi sedang membersihkan toilet masjid.
Hikmah
Sabtu, 20 Juni 2020 - 06:10 WIB
Seekor semut dengan rencana tersusun di pikirannya, sedang mencari-cari madu ketika seekor capung hinggap pada kuntum bunga itu dan menghisap madunya.
Tausyiah
Sabtu, 06 Maret 2021 - 16:58 WIB
Kisah seorang Bani Israel dimasukkan ke dalam neraka selama 100 tahun patut kita jadikan ibrah bahwa Allah ternyata Maha Pengasih. Berikut kisahnya.
Hikmah
Rabu, 08 Juni 2022 - 18:33 WIB
Berdasarkan catatan sejarah, lokasi Nabi Ibrahim menyembelih Nabi Ismail kini disebut Jabal Qurban terletak di perbatasan antara Mina dan Musdalifa.
Hikmah
Rabu, 25 Oktober 2023 - 22:09 WIB
Di antara rahasia kesuksesan para guru dan murid di zaman dulu, adab benar-benar menjadi pondasinya. Berikut kebiasaan Imam Malik saat mengajarkan ilmu layak dijadikan teladan.
Hikmah
Minggu, 07 Februari 2021 - 10:54 WIB
Jangan pernah merendahkan orang lain atau mencelanya karena perangainya yang buruk. Bisa jadi orang yang dianggap hina di mata manusia adalah orang yang mulia di sisi Allah.
Hikmah
Selasa, 08 September 2020 - 11:07 WIB
Kedua pengawal Muhammad bin Yusuf ats-Tsaqafi memeriksa tempat yang dimaksud dan ternyata mereka mendapatkan pundi-pundi berisi uang itu masih utuh seperti semula.
Hikmah
Senin, 31 Oktober 2022 - 08:18 WIB
Kisah tujuh orang bersaudara ini diyakini sebagai salah satu materi yang mewakili instruksi dan tradisi Chisytiyah, sebuah tarekat yang didirikan Khwaja (Guru) Abu Ishaq Chisyt.
Hikmah
Selasa, 04 Mei 2021 - 08:30 WIB
Satu-satunya sahabat Nabi yang mendapat keistimewaan mulia di Surga adalah Sayyidina Jafar bin Abi Thalib radhiyallahu anhu. Beliau dijuluki Dzul Janahain (pemilik dua sayap).
Hikmah
Senin, 30 Januari 2023 - 22:30 WIB
Dai lulusan Al-Azhar Mesir, Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq dalam satu kajiannya menceritakan kisah Imam Abu Hanifah menyadarkan seorang pengikut Syiah. Berikut kisahnya.
Hikmah
Minggu, 28 Januari 2024 - 11:20 WIB
Peristiwa penting di bulan Rajab adalah Isra Mikraj, yakni peristiwa tentang perjalanan agung Nabi Muhammad SAW, dari Masjidil Haram (Makkah) ke Masjidil Aqsa (Palestina), kemudian berakhir di Sidratul Muntaha. Di manakah Sidratul Muntaha?
Muslimah
Senin, 21 Maret 2022 - 18:10 WIB
Ada kisah menarik dari Ummul Mukminin Aisyah Radhiyallahuanha tentang berbuka puasa yang mengandung banyak hikmah ketika kita menjalankan ibadah puasa.
Hikmah
Senin, 21 Maret 2022 - 14:03 WIB
Riwayat israiliyat dapat dibagi menjadi tiga kategori. Pertama, sahih dan sesuai ajaran Islam. Kedua, tawaqquf. Kategori terakhir, adalah batil/bohong dan bertentangan dengan ajaran agama.
Hikmah
Kamis, 07 November 2024 - 13:00 WIB
Dalam dongeng-dongeng rakyat sering kali ditemukan kisah tentang perjalanan berliku sebuah wasiat hingga sampai kepada pewaris sah yang selama puluhan tahun tak dapat menuntut haknya.
Hikmah
Sabtu, 25 Januari 2020 - 05:15 WIB
Ustaz Abdul Somad, dai yang juga alumnus S-3 Oumdurman Islamic University, Sudan, menceritakan kisah ikhtilaf (perbedaan pendapat) sahabat pada masa Rasulullah SAW dalam bukunya 37 Masalah Populer.
Hikmah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 22:31 WIB
Kisah dua laki-laki ini benar-benar mengagumkan hingga membuat Rasulullah shallallahu alahi wasallam tersenyum. Berikut kisahnya diceritakan oleh KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym).