Topik Terkait: Mazhab Maliki (halaman 7)
Tausyiah
Sabtu, 10 Juli 2021 - 16:58 WIB
Nasihat As-Sayyid Muhammad Al-Maliki tentang sholat ini layak kita jadikan motivasi agar tidak termasuk golongan orang-orang yang melalaikan sholat, termasuk sholat Subuh.
Tausiyah
Jum'at, 31 Januari 2020 - 20:20 WIB
Pengasuh Rumah Fiqih Indonesia (RFI) Ustaz Ahmad Sarwat bercerita tentang perbedaan mazhab yang pernah dialaminya saat mengisi kajian di Masjid An-Nabawi, Cipondoh, Tangerang.
Hikmah
Selasa, 18 Februari 2020 - 21:35 WIB
Berikut Sunnah berwudhu dan dalilnya yang dikutip dari Kitab Fiqih Wudhu versi Mazhab Syafii karya Ustaz Muhammad Ajib (pengajar di Rumah Fiqih Indonesia).
Hikmah
Jum'at, 03 Februari 2023 - 05:10 WIB
Imam Abu Hanifah (80-150 Hijriyah), salah satu ulama besar peletak dasar-dasar fiqih pendiri Mazhab Hanafi. Beliau memiliki riwayat hidup luar biasa dan mendapat pujian dari banyak ulama.
Tausyiah
Senin, 14 September 2020 - 21:13 WIB
Salat merupakan ibadah yang diwajibkan bagi setiap muslim yang baligh. Namun, setiap muslim harus memperhatikan dimana ia mendirikan salat.
Hikmah
Rabu, 19 Februari 2025 - 05:15 WIB
Di bulan suci Ramadan, umat Islam diperintahkan melaksanakan puasa wajib yakni puasa Ramadan. Sebenarnya apa dan bagaimana puasa Ramadan ini?
Muslimah
Jum'at, 16 Juli 2021 - 14:20 WIB
Ada beberapa model perempuan yang haid, tapi dia tetap diperintahkan mengganti beberapa sholat yang ditinggalkan saat haid. Apa saja modelnya dan bagaimana aturan mengqadha sholatnya?
Hikmah
Kamis, 29 Juni 2023 - 22:40 WIB
Empat mazhab populer Hanafi, Maliki, Syafii dan Hanbali telah sepakat hewan kurban adalah unta, sapi, kambing. Namun, bagi Mazhab Zhahiri, ayam boleh dijadikan sebagai kurban.
Hikmah
Rabu, 15 Desember 2021 - 17:52 WIB
Imam Syafii (wafat 204 H) adalah salah satu murid terbaik Imam Malik, ulama pendiri Mazhab Maliki (wafat 179 H). Berikut pujian Imam Malik kepada Imam Syafii.
Tausyiah
Selasa, 22 Desember 2020 - 22:21 WIB
Dilematis kadang. Jika kajian fiqih disampaikan hanya satu pendapat saja, ada saja yang bertanya, Bagaimana dengan pendapat lainnya, ustaz?
Tausyiah
Rabu, 08 Desember 2021 - 17:07 WIB
Sebagian kaum muslim barangkali masih banyak yang awam soal hakikat bermazhab. Mengapa kita harus bermazhab ternyata ini dalilnya dalam Al-Quran.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 09:10 WIB
Bagaimana memperoleh rezeki kerap mengundang perbedaan pendapat dari banyak orang. Hal ini pula pernah menjadi perdebatan Imam Maliki dan Imam Syafii yang merupakan guru dan murid.
Muslimah
Kamis, 25 Juli 2024 - 12:40 WIB
Cadar, umumnya dipakai kaum muslimah untuk menutupi muka dan hanya menampakkan kedua mata saja. Bagaimanakah bila cadar dipakai untuk salat ? Bagaimana hukumnya?
Tips
Jum'at, 14 April 2023 - 09:04 WIB
Masjid-masjid akan penuh dihadiri orang-orang yang beriktikaf. Karena itu, hendaknya seorang muslim yang berada di dalam masjid memperhatikan adab-adabnya.
Hikmah
Senin, 23 Desember 2024 - 10:59 WIB
Ijtihad yang terjadi di zaman Tabiin adalah ijtihad mutlak, yaitu ijtihad yang dilakukan tanpa ikatan pendapat seorang mujtahid yang terlebih dahulu, dan yang secara langsung diarahkan membahas, meneliti dan memahami yang benar
Tausiyah
Rabu, 29 Mei 2019 - 09:15 WIB
Ustaz Abdul Somad (UAS), dai lulusan S2 Darul-Hadits Maroko memberi penjelasan secara rinci mengenai posisi jari jemari ketika tasyahhud.
Hikmah
Kamis, 17 September 2020 - 21:05 WIB
Imam Asy-Syafii (150-204 Hijriyah) bernama asli Abu Abdullah Muhammad bin Idris Asy-Syafii. Beliau adalah seorang mufti besar Islam Sunni yang juga pendiri mazhab Syafii.
Hikmah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 08:05 WIB
Berikut lanjutan biografi Imam Syafii sebagaimana disampaikan Syeikh Ahmad Al-Misri (Dai asal Mesir) saat kajian di Masjid Raya Al-Ittihad Tebet, Jakarta Selatan, belum lama ini.
Tausyiah
Minggu, 10 September 2023 - 13:15 WIB
Hukum musik menurut Imam Syafii adalah merupakan perkara melalaikan yang dibenci, merupakan kebatilan. Barangsiapa memperbanyaknya maka dia seorang yang bodoh. Persaksiannya ditolak, ujarnya.
Tausiyah
Selasa, 21 Januari 2020 - 15:28 WIB
Bagaimana isyarat jari telunjuk saat tasyahud menurut 4 Mazhab? Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib, pengajar di Rumah Fiqih Indonesia (RFI).