Topik Terkait: Memuliakan Anak Yatim (halaman 7)
Muslimah
Selasa, 29 September 2020 - 18:57 WIB
Setiap orang tua dianjurkan untuk sering mendoakan perlindungan untuk sang anak di waktu pagi dan sore, atau di waktu kapan pun, jika kita mampu. Hal ini dengan berbagai macam doa perlindungan.
Muslimah
Sabtu, 12 Februari 2022 - 05:15 WIB
Tentang anak durhaka pada orang tua, mungkin sudah biasa kita dengar bahkan banyak kisah yang menceritakannya. Sebaliknya, di zaman sekarang ternyata banyak juga orang tua yang durhaka pada anaknya.
Dunia Islam
Jum'at, 24 November 2023 - 05:10 WIB
Hamas yang merupakan gerakan Islam berakidah Ahlus Sunnah wal Jamaah telah meluluskan puluhan ribu anak Palestina sebagai penghafal Al-Quran.
Muslimah
Kamis, 20 Juli 2023 - 15:05 WIB
Dalam Islam, sikap optimisme anak harus dibangun berdasarkan raja? (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita), dan tawakal kepada Allah Azza wa Jalla.
Muslimah
Jum'at, 07 Agustus 2020 - 21:50 WIB
Seorang ibu adalah pendidik utama dan yang pertama bagi anak-anaknya. Dengan kata lain ibu memiliki tanggung jawab yang sangat berat untuk membina, mendidik, hingga membentuk karakter si anak.
Muslimah
Selasa, 05 Oktober 2021 - 06:43 WIB
Anak dapat memberikan hadiah pahala bagi kedua orang tuanya. Bahkan, pahala dari anak yang shaleh akan terus mengalir saat sudah di alam barzakh kelak.
Dunia Islam
Senin, 01 April 2024 - 08:03 WIB
Momentum 10 hari terakhir Ramadan dimanfaatkan banyak orang untuk berbuat kebaikan. Di antaranya dengan menyantuni dan membahagiakan anak yatim dan dhuafa.
Muslimah
Selasa, 21 Juni 2022 - 13:46 WIB
Di sela-sela kesibukannya, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam ternyata seorang yang bertanggung jawab dan penuh perhatian kepada keluarga , kepada anak-istri, cucu, bahkan anak-anak di sekitarnya
Muslimah
Senin, 10 Agustus 2020 - 13:12 WIB
Dalam Islam, anak adalah amanah. Maka amanah dari Allah ini harus dijaga sebaik-baiknya seperti yang dikehendaki Allah Taala. Orang tua harus berusaha mendidik anaknya menjadi anak yang saleh sejak dini.
Muslimah
Senin, 16 Agustus 2021 - 17:30 WIB
Setimbang dalam memberi hadiah dan hukuman pada anak sangat diperlukan. Jangan terlalu banyak memberikan hadiah, sebaliknya jangan juga berlebihan di dalam memberikan hukuman.
Muslimah
Selasa, 24 Mei 2022 - 16:21 WIB
Dalam Islam, kewajiban menutup aurat hanya dibebankan bagi umat muslim yang telah mukallaf (seorang muslim yang dikenai kewajiban atau perintah dan menjauhi larangan agama), yakni mereka yang telah mencapai usia baligh dan berakal sehat (tidak gila).
Hikmah
Kamis, 09 April 2020 - 05:11 WIB
Mereka memohon kepada Nabi Musa AS&nbsp agar berdoa kepada Allah supaya diberi keterangan mengenai siapa pembunuh orang tersebut.
Muslimah
Jum'at, 09 Juli 2021 - 14:23 WIB
Anjuran untuk memisahkan tempat tidur anak berbarengan dengan perintah mengajarkan anak shalat dan memberinya penegasan jika telah berusia 10 tahun. Kenapa demikian?
Muslimah
Sabtu, 05 November 2022 - 05:15 WIB
Islam memberikan keistimewaan bagi orang tua yang mendidik anak-anak perempuan. Bahkan, Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam menekankan dan mengingatkan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan.
Tips
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 09:58 WIB
Ada doa yang diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, untuk anak-anak kita agar kaya dan hidupnya barokah. Bahkan doa ini bukan hanya untuk anak kandung tetapi juga untuk murid.
Muslimah
Selasa, 05 Januari 2021 - 19:00 WIB
Sering mencela dan mencaci anak itu akan menimbulkan penyesalan. Apalagi secara umum seorang mukmin bukanlah orang yang tukang mencela dan melaknat.
Muslimah
Senin, 01 April 2024 - 04:05 WIB
Setiap orang tua hendaknya tidak melupakan untuk mengenalkan dan mengajarkan anak-anaknya tentang makna malam Lailatul Qadar dan bagaimana cara meraih malam mulia yang lebih baik dari 1000 bulan tersebut.
Muslimah
Jum'at, 18 Juni 2021 - 11:55 WIB
Beruntunglah orang tua yang memiliki anak perempuan, karena ternyata anak perempuan akan menjadi penghalang untuk orang tuanya dari api neraka.Ada banyak dalil yang menunjukkan keutamaannya.
Muslimah
Senin, 25 April 2022 - 18:30 WIB
Karena istimewanya, setiap orang tua hendaknya tidak melupakan untuk mengajak anak-anaknya menghidupkan Lailatul Qadar dengan beribadah, taqarrub ilallah.
Tausyiah
Kamis, 21 Desember 2023 - 05:15 WIB
Bagaimana nasib bayi dan anak kecil yang belum baligh setelah meninggal dunia atau di akhirat? Benarkah mereka bisa memberi syafaat?