Topik Terkait: Menikmati Keindahan Surga (halaman 11)
Hikmah
Jum'at, 22 Januari 2021 - 05:01 WIB
Sayyidatuna Fathimah Az-Zahra radhiyallahu anha adalah satu dari empat perempuan pemuka surga. Berikut kisah beliau yang mengagumkan hingga membuat perempuan Yahudi mengucap Syahadat.
Hikmah
Selasa, 05 Mei 2020 - 02:54 WIB
Tausyiah
Rabu, 22 Juni 2022 - 21:59 WIB
Setiap muslim tentu mendambakan surga dengan segala kenikmatannya. Namun, surga yang dijanjikan Allah tidak begitu saja diraih sebelum diuji dengan berbagai cobaan.
Hikmah
Senin, 06 September 2021 - 14:48 WIB
Dalam lanjutan tadabur Surat Ar-Rahman kali ini bercerita tentang kenikmatan surga. Salah satunya disebutkan tentang buah-buahan dan bidadari yang akan menemani penghuni surga.
Hikmah
Sabtu, 11 September 2021 - 19:12 WIB
Kisah tobat sang pembunuh 100 orang ini membuat Malaikat Malik dan Malaikat Ridwan berebut. Malik hendak memasukkan ke neraka, sedangkan Ridwan berniat memasukkan ke Surga.
Hikmah
Sabtu, 09 April 2022 - 12:34 WIB
Zubair bin Awwam salah seorang sahabat Nabi yang dijamin masuk surga. Beliau wafat pada saat pecah konflik di tubuh ummat Islam. Zubair ditikam pendukung Khalifah Ali bin Abu Thalib.
Tips
Rabu, 13 Oktober 2021 - 09:16 WIB
Tawadhu atau sifat rendah hati merupakan sebuah akhlak dalam Islam yang tergolong ke dalam akhlak terpuji. Tawadhu dalam Islam berarti seseorang menempatkan dirinya lebih rendah di hadapan Allah dan hamba-hamba Allah Subhanahu wa taala.
Hikmah
Jum'at, 19 Agustus 2022 - 13:46 WIB
Kisah Rasulullah SAW ditawari anak kunci isi dunia dan hidup kekal atau menghadap Tuhan dan surga, terjadi beberapa hari sebelum Rasulullah wafat.
Hikmah
Kamis, 14 September 2023 - 14:45 WIB
Tingkatan surga tertinggi adalah Surga Al Wasilah. Dalam kitab An-Nihayah Ibnu Katsir mengatakan: Posisi tertinggi di surga bernama Wasilah, di sanalah posisi Rasulullah SAW.
Hikmah
Kamis, 08 Juni 2023 - 18:00 WIB
Sayidina Umar bin Khattab radhiyallahu anhu adalah sababat Nabi yang memiliki banyak keutamaan dan berjasa besar untuk Islam. Berikut 10 keistimewaan Umar yang dijuluki Al-Faruq.
Tausyiah
Jum'at, 01 September 2023 - 20:57 WIB
Sebagian orang mungkin ada yang menganggap remeh urusan bersin. Padahal di dalamnya ada faedah dan keutamaan besar. Simak ulasan berikut.
Hikmah
Jum'at, 03 Juli 2020 - 06:17 WIB
Harun Sang Terus-terang mencicipi air itu dan, karena ia memahami rakyatnya, ia menyuruh penjaga membawa Harith pergi dan mengurungnya sampai ia mengambil keputusan.
Tausyiah
Selasa, 30 Juni 2020 - 04:49 WIB
Imam Ghazali mengatakan bahwa salah satu jenis neraka rohani itu berbentuk pemisahan secara paksa dari benda-benda duniawi yang kepadanya hati terikat terlalu erat.
Tausyiah
Senin, 23 Mei 2022 - 05:15 WIB
Menurut Imam Ghazali, perjalanan manusia di dunia ini bisa dikelompokkan dalam empat tahap - yang inderawi, eksperimental, instingtif dan rasional.
Tausyiah
Jum'at, 11 Juni 2021 - 20:18 WIB
Hakekat akhirat itu tidak ada yang mengetahuinya melainkan Allah Taala. Namun, setiap orang akan menjumpai perkara akhirat pada hari kiamat apabila mereka menyaksikan secara langsung.
Tips
Selasa, 30 Agustus 2022 - 12:48 WIB
Sahabat Abdullah Ibnu Masud pernah bertanya kepada Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam tentang amalan utama paling dicintai Allah. Berikut jawaban beliau.
Hikmah
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 18:23 WIB
Bunyi Surat Al-Ihsan: Dan apabila engkau melihat (keadaan) di sana (surga), niscaya engkau akan melihat berbagai macam kenikmatan dan kerajaan yang besar. Apa makna kerajaan besar dalam surat ini?
Tips
Senin, 26 Juli 2021 - 21:24 WIB
Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam mengajarkan satu kalimat agung yang fadhillahnya dapat menghapus dosa dan membuka pintu surga. Berikut amalannya.
Hikmah
Jum'at, 12 Maret 2021 - 17:28 WIB
Kisah Isra Miraj berikutnya, Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam bertemu Nabiyullah Musa alaihissalam tengah menangis dan Nabi Ibrahim alahissalam sedang duduk di pintu surga.
Muslimah
Senin, 23 Agustus 2021 - 08:05 WIB
Bagi umat Islam, surga hanya bisa diraih dengan ketaatan kepada Allah Taala saja. Dalam prosesnya menuju jannah (surga), Islam meyakini ada yang melalui hisab (perhitungan amal saat di dunia) dan ada yang masuk surga tanpa hisab.