Topik Terkait: Nabi Shaleh (halaman 13)
Tausyiah
Kamis, 04 Februari 2021 - 18:25 WIB
Mungkin ada yang malu ketika rambutnya beruban. Ada yang sengaja mencabutnya atau mengecatnya dengan warna hitam. Padahal uban memiliki keutamaan di antaranya menjadi cahaya pada Hari Kiamat.
Hikmah
Sabtu, 03 September 2022 - 13:23 WIB
Nabi Sulaiman ingin menikahi Ratu Balqis, hanya saja tersiar gosip bahwa betis sang ratu berbulu. Bahkan bukan hanya itu. Tumit kakinya seperti tumit kaki hewan (berteracak).
Hikmah
Kamis, 18 Juni 2020 - 18:57 WIB
Umar tidak percaya Nabi telah wafat. Ia berkata, sungguh, Rasulullah pasti akan kembali seperti Musa. Orang yang menduga bahwa dia telah meninggal, tangan dan kakinya harus dipotong!
Hikmah
Kamis, 17 Oktober 2024 - 17:31 WIB
Kekuatan Nabi Isa yang dibahas dalam artikel ini didasarkan pada apa yang sudah tertera dalam Al Quran dan hadits. Nabi Isa AS akan turun di akhir zaman, pertanda datangnya hari Kiamat.
Hikmah
Kamis, 08 Juni 2023 - 09:18 WIB
Sesungguhnya kewajiban setiap muslim adalah berhati-hati terhadap syirik dan sangat takut jika terjatuh ke dalamnya. Nabi Ibrahim as pun berdoa kepada Allah agar dijauhkan dari kemusyrikan.
Hikmah
Rabu, 05 Oktober 2022 - 20:56 WIB
Penghormatan Imam Malik (wafat 179 Hijriyah) kepada baginda Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam layak untuk kita contoh. Berikut kisahnya.
Hikmah
Minggu, 31 Juli 2022 - 15:57 WIB
Pada 10 Muharram Allah mengembalikan kerajaan Nabi Sulaiman, tatkala sang Nabi kehilangan kerajaannya akibat tipu daya setan yang bernama Sakhr.
Hikmah
Selasa, 04 Oktober 2022 - 07:15 WIB
Rabiul Awal identik dengan Maulid Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam. Berikut sejarah perayaan Maulid Nabi dan orang pertama yang merayakannya.
Hikmah
Minggu, 03 November 2019 - 05:35 WIB
Setelah menciptakan Nabi Adam alaihissalam, kemudian Allah Taala menciptakan Hawa dari tulang rusuk Nabi Adam AS agar menjadi istri dan ibu dari anaknya.
Tips
Sabtu, 01 Juli 2023 - 09:41 WIB
Islam mengajarkan agar setiap melakukan sesuatu senantiasa berdoa. Demikian juga ketika akan memasuki supermarket, mall, pasar tradisional, atau pusat perbelanjaan lainnya
Tips
Minggu, 23 Oktober 2022 - 11:53 WIB
Kesyirikan atau perbuatan syirik itu sangat halus yang sangat memungkinkan menimpa seorang hamba tanpa ia sadari. Untuk itu, kita memohon agar Allah Shubhanahu wa taala selalu melindungi dan menjauhkan kita dari perbuatan syirik tersebut
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 15:21 WIB
Al-Kisai mengatakan, setelah Nabi Nuh AS menetap kembali di bumi, dia membagi 3 wilayah untuk anak-anaknya yaitu Sam, Ham, dan Yafits. Sam menetap di wilayah barat.
Hikmah
Jum'at, 11 September 2020 - 17:31 WIB
Tiap ummat ada fitnah (ujiannya) sendiri dan ujian ummatku adalah harta kekayaan. Demikian sabda Rasulullah SAW yang bersumber dari Ibnu Abbas RA.
Tausyiah
Rabu, 10 Januari 2024 - 08:48 WIB
Dan kenyataan tak seorangpun dari mereka dapat membuktikan kenabiannya. Semuanya telah dibuktikan kesalahannva, dan tuntutan mereka mati bersama mereka.
Hikmah
Senin, 08 Juni 2020 - 08:26 WIB
Mushab bin Umair radhiyallahuanhu, salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah mengagumkan. Beliau rela meninggalkan kesenangan duniawi dan memilih hidup sengsara demi cintanya kepada Allah Taala.
Hikmah
Kamis, 04 Juli 2024 - 14:42 WIB
Ayat al-Quran yang dijadikan dalil naqlz magi adalah ayat 40 surat 27: Berkatalah seseorang yang mempunyai ilmu dari al-Kitab, Aku akan membawa singgasana itu kepadamu sebelum matamu berkedip ...
Hikmah
Rabu, 15 Maret 2023 - 05:15 WIB
Di balik perang Hunain ada beberapa peristiwa yang menarik. Salah satunya, kisah tentang zatu anwat yang membuat umat Islam kelakuannya mirip kaum Nabi Musa as.
Tausyiah
Sabtu, 26 Agustus 2023 - 13:25 WIB
Hadis tentang dialog Nabi dengan Jibril tentang Islam, Iman, Ikhsan, dan hari kiamat, diibaratkan sebagai induk bagi sunah sebagaimana surat Al-Fatihah disebut induk Al-Quran.
Dunia Islam
Selasa, 03 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Kita umat Islam mengetahui bahwa Yohanes Pembaptis adalah Nabi Yahya. Kita memuliakannya sebagai nabi yang benar dari Allah. Nabi Suci Yesus, kita kenal sebagai Isa as.
Hikmah
Selasa, 19 Oktober 2021 - 13:38 WIB
Orang-orang Yahudi mengklaim bahwa Uzair sebagai anak Allah. Ucapan mereka itu tak ubahnya orang-orang Nasrani yang menyebut Nabi Isa AS bin Maryam sebagai anak Allah