Topik Terkait: Nasehat Abdullah Bin Amr (halaman 17)
Hikmah
Sabtu, 25 Februari 2023 - 09:27 WIB
Kisah ini disampaikan di sebuah madrasah Sufi, sebagai suatu latihan-pengembangan bagi para murid yang dianggap terlalu berpikir harafiah. Cerita ini mengacu dalam bentuk tersamar pada latihan-latihan tertentu bagi para darwis
Hikmah
Kamis, 21 Desember 2023 - 08:54 WIB
Demi Allah, tak ada manusia di muka bumi ini yang lebih kudambakan akan memperoleh rahmat Allah daripada orang yang kini sedang terbujur berselubungkan baju ini!
Hikmah
Sabtu, 14 Agustus 2021 - 07:19 WIB
Ia adalah Abu Sufyan bin Harits. Bukan Abu Sufyan bin Harb ayah Muawiyah. Sepupu Nabi Muhammad SAW ini kafir tulen. Selama 20 tahun lebih ia memerangi Islam dan umat Islam. Tapi ia berakhir baik.
Hikmah
Sabtu, 05 November 2022 - 07:05 WIB
Kisah syahidnya Imam Said bin Jubair (wafat 95 H atau 714 Masehi) di tangan penguasa zalim Hajjaj bin Yusuf patut dijadikan pelajaran berharga. Berikut kisahnya.
Hikmah
Selasa, 16 Januari 2024 - 15:32 WIB
Pada era Khalifah Umar bin Khattab orang-orang non-Islam dikeluarkan dari Jazirah Arab. Hal ini tidak dilakukan pada era Rasulullah SAW maupun Abu Bakar As-Shiddiq.
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 08:46 WIB
Saudara-saudara! Saya bermimpi, yang menurut hemat saya menandakan ajal saya sudah dekat. Saya bermimpi melihat seekor ayam jantan mematuk saya dua kali.
Hikmah
Senin, 24 Oktober 2022 - 06:15 WIB
Kisah menakjubkan di alam kubur (alam barzakah) pernah dialami Sayyidina Umar bin Khattab radhiyallahu anhu ketika bertemu Malaikat Munkar Nakir yang keras dan menyeramkan.
Hikmah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Khalifah kedua pengganti Abu Bakar Ash-Shidiq ini dikenal dengan julukan Al-Faruq oleh Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, karena dapat memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.
Dunia Islam
Kamis, 04 Januari 2024 - 10:56 WIB
Habib Umar bin Hafidz merupakan seorang ulama besar kenamaan dari Yaman. Tak sebatas di negaranya saja, pengaruh dan popularitas Habib Umar juga sudah sampai ke negara-negara lain, termasuk Indonesia.
Hikmah
Sabtu, 09 Desember 2023 - 10:05 WIB
Panglima perang kaum muslimin, Khalid bin Walid menempuh perjalanan dari Irak menuju Syam sesuai perintah Khalifah Abu Bakar Ash-Shiddiq. Khalid dan pasukannya harus membebaskan Syam dari Romawi.
Hikmah
Selasa, 11 Juni 2024 - 14:27 WIB
Kabilah-kabilah Kristen pendukung Heraklius yang mengepung Abu Ubaidah di Hims ketakutan mendengar Khalifah Umar bin Khattab membawa pasukan besar dari Madinah .
Hikmah
Minggu, 07 Maret 2021 - 17:43 WIB
Kisah Imam Abdullah Bin Alwi Al-Haddad, pengarang Ratib Al-Haddad (1634-1720) layak kita jadikan hikmah. Beliau dikenal sebagai ulama besar di Yaman pada zamannya.
Tausyiah
Minggu, 08 Oktober 2023 - 10:06 WIB
Tidak semua perkara yang terjadi di dunia, Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya, salah satunya adalah amirull mukminin Umar bin Khattab.
Hikmah
Selasa, 23 Februari 2021 - 12:13 WIB
Prinsip kesederhanaan Ali yang tidak dibuat-buat itulah yang melahirkan sikap polos, jujur dan terus terang, baik dalam ucapan maupun perbuatan, dalam keadaan sulit atau pun tidak.
Muslimah
Kamis, 03 September 2020 - 09:03 WIB
Tak hanya dari sisi kepribadian yang patut diteladani dari sosok para istri Rasulullah, perilaku dan perbuatannya dalam kehidupan sehari-hari pun banyak yang harus dicontoh.
Hikmah
Selasa, 19 Desember 2023 - 13:55 WIB
Menjelang wafatnya, yang menjadi pikiran Umar bin Khattab adalah nasib umat Islam sepeninggalnya nanti, ijtihadnya, kemudian utangnya. Ia tak ingin meninggalkan dunia ini sebelum semua itu tuntas.
Hikmah
Minggu, 07 Maret 2021 - 18:42 WIB
Jin mulis memberi pilihan lelaki yang disandera itu antara tetap tinggal di sana atau pulang ke keluarganya. Leleki itu pun memilih pulang ke keluarganya di Madinah.
Hikmah
Rabu, 13 Januari 2021 - 16:37 WIB
Muhammad bin Abu Bakar itu hanya mengatakan: Aku memang masuk ke kamar itu dengan rencana hendak membunuh Utsman. Tetapi pada saat ia mengingatkan aku tentang ayahku, aku sadar.
Hikmah
Senin, 04 Oktober 2021 - 17:55 WIB
Hindun binti Utbah adalah arsitek pembunuh Hamzah bin Abdul Muthalib. Sejak peristiwa Perang Uhud, ia berjuluk Si Pemakan Hati. Di akhir hayatnya dia menjadi muslimah yang salehah.
Tausyiah
Senin, 16 Agustus 2021 - 21:34 WIB
Golongan orang-orang yang beruntung diabadikan dalam Al-Quran maupun lewat lisan Nabi shallallahu alaihi wasallam. Salah satunya tidak meninggalkan perkara ini.