Topik Terkait: Pendidikan Anak (halaman 2)

  • Pentingnya Mengajarkan Anak Laki-Laki untuk Memuliakan Perempuan Sejak Dini
    Muslimah
    Rabu, 23 Agustus 2023 - 17:35 WIB
    Mendidik anak lelaki yang ber- adab mulia pada kaum perempuan menjadi amat penting dan hendaknya dilakukan sejak usia ini.
  • Bacakan Al-Mu’awwidzaat agar Anak Senantiasa Dilindungi Allah Taala
    Muslimah
    Selasa, 29 September 2020 - 18:57 WIB
    Setiap orang tua dianjurkan untuk sering mendoakan perlindungan untuk sang anak di waktu pagi dan sore, atau di waktu kapan pun, jika kita mampu. Hal ini dengan berbagai macam doa perlindungan.
  • Kekhususan Mendidik Anak Perempuan, Allah Ganjar dengan Pahala Besar
    Muslimah
    Rabu, 23 Desember 2020 - 18:02 WIB
    Metode mendidik anak seperti yang dilakukan Rasulullah terbukti ampuh sepanjang sejarah. Bahkan, Nabi Muhammad Shallahu Aalaihi wa Sallam juga secara detil mengajarkan pendidikan anak khusus laki-laki dan khusus perempuan
  • Kewajiban yang Harus Ditunaikan Anak Ketika Sudah Ada Tanda Akil Baligh
    Muslimah
    Kamis, 24 Agustus 2023 - 17:49 WIB
    Dalam Islam, pertumbuhan dan perkembangan anak ada fase yang harus diperhatikan terutama di fase-fase anak mengalami akil baligh. Ada perbedaan tanda akil baligh pada anak perempuan dan akil baligh anak laki-laki.
  • Ganjaran Utama bagi Single Parent yang Merawat dan Membesarkan Anak Yatim
    Muslimah
    Senin, 30 Oktober 2023 - 11:43 WIB
    Seorang single parent atau seorang janda karena suaminya meninggal, yang merawat dan membesarkan anak-anaknya sendirian (Anak yatim), akan diganjar pahala surga tempatnya.
  • Mendapat Paket Lebaran, Anak Yatim Rayakan Idulfitri dengan Bahagia
    Dunia Islam
    Selasa, 02 Mei 2023 - 22:27 WIB
    Bulan Ramadan merupakan waktu yang paling tepat untuk melakukan kebaikan, salah satunya berbagi dengan sesama. Selain penuh berkah, bulan Ramadan juga menjanjikan pahala berlipat bagi seseorang yang melakukan kebaikan.
  • Parenting Islami : Hindari Mencela Anak
    Muslimah
    Senin, 18 September 2023 - 17:52 WIB
    Ketika marah dan emosi memuncak, seringkali orang tua lepas kontrol bahkan hingga mengeluarkan ucapan-ucapan yang tidak pantas pada anak, bahkan menjurus ke mencela anak. Padahal hal tersebut dilarang dalam Islam
  • Mengajarkan Anak Menjaga Pandangan Mata
    Muslimah
    Sabtu, 22 Mei 2021 - 15:48 WIB
    Menjaga pandangan mata, merupakan salah satu adab yang mesti diketahui anak-anak kita. Ini merupakan pengantar bagi pendidikan seksual, yaitu dimulai dari menjaga pandangan mata. Mengapa demikian?
  • Menanamkan dan Membangun Sikap Optimisme pada Anak Menurut Islam
    Muslimah
    Senin, 29 April 2024 - 08:48 WIB
    Dalam Islam, optimisme tersebut dibangun berdasarkan raja? (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita), dan tawakal kepada Allah Azza wa Jalla.
  • Hindarkan Anak dari Celaan dan Cacian
    Muslimah
    Selasa, 05 Januari 2021 - 19:00 WIB
    Sering mencela dan mencaci anak itu akan menimbulkan penyesalan. Apalagi secara umum seorang mukmin bukanlah orang yang tukang mencela dan melaknat.
  • Inilah Berkah dan Keberuntungan Orang Tua dari Anak Shaleh
    Muslimah
    Senin, 16 Mei 2022 - 16:39 WIB
    Dalam Islam, seorang anak dapat memberikan hadiah pahala bagi kedua orang tuanya. Bahkan, pahala dari anak yang shaleh akan terus mengalir saat sudah di alam barzakh kelak
  • Doa Melembutkan Hati Anak Agar Menjadi Qurrota Ayun
    Tips
    Sabtu, 15 Januari 2022 - 18:30 WIB
    Setiap orang tua pasti menginginkan anak yang baik dan memiliki hati lembut. Berikut doa melembutkan hati anak agar menjadi Qurrota Ayun (penyejuk hati) bagi orangtua.
  • Imam Salat Tarawih di Rumah, UAS: Beri Kesempatan Anak-anak
    Tips
    Kamis, 23 April 2020 - 06:06 WIB
    UAS menyarankan mendirikan salat tarawih di rumah. Jika tidak ada orang dewasa yang banyak punya hapalan Al-Quran, anak-anak juga boleh menjadi imam, katanya
  • Keseimbangan Memberi Hadiah dan Hukuman pada Anak Berlandaskan Syariat
    Muslimah
    Kamis, 10 Maret 2022 - 12:55 WIB
    Memberi hadiah dan hukuman yang seimbang pada anak sangat diperlukan. Jangan terlalu banyak memberikan hadiah dan tidak menjatuhkan sanksi, atau sebaliknya berlebihan di dalam memberikan hukuman dan sangat bakhil memberi hadiah.
  • Doa-doa agar Anak Nurut pada Orang Tua
    Tips
    Selasa, 09 Januari 2024 - 14:05 WIB
    Amalan doa agar anak nurut kepada orang tuanya bisa diamalkan secara rutin setiap hari. Doa ini termasuk doa mendidik anak dengan adab dan akhlak mulia
  • Mendidik Anak dalam Islam Harus Berdasarkan Tahapan Umur
    Muslimah
    Minggu, 08 Oktober 2023 - 19:16 WIB
    Dalam islam terdapat tuntunan yang jelas bagaimana cara mendidik anak secara Islami berdasarkan umur. Dan di dalam Al-Quran sebenarnya sudah dijelaskan pesan di dalam hadits yang banyak menuturkan mengenai bagaimana cara mendidik anak.
  • Pentingnya Mengajak Anak Menghidupkan Lailatul Qadar
    Muslimah
    Senin, 25 April 2022 - 18:30 WIB
    Karena istimewanya, setiap orang tua hendaknya tidak melupakan untuk mengajak anak-anaknya menghidupkan Lailatul Qadar dengan beribadah, taqarrub ilallah.
  • Kapan Waktu yang Tepat Mengajarkan Batasan Aurat Anak?
    Muslimah
    Kamis, 25 November 2021 - 13:33 WIB
    Dalam Islam perintah menutup aurat diwajibkan kepada seluruh umatnya, baik laki-laki maupun perempuan. Lantas kapan waktu yang tepat mengajarkan anak tentang batasan aurat ini?
  • Doa Ketika Menyantuni Anak Yatim
    Tips
    Minggu, 01 Oktober 2023 - 11:30 WIB
    Doa ketika menyantuni anak yatim ini penting diketahui umat muslim. Kenapa demikian? Dalam Islam memang banyak cara yang bisa dilakukan dalam menyantuni anak yatim.
  • Inilah Ilmu Tauhid yang Wajib Diajarkan ke Anak Sejak Dini
    Muslimah
    Minggu, 20 Juni 2021 - 07:36 WIB
    Anak harus mendapat perhatian khusus sejak dini dari orang tuanya. Perhatian yang dimaksud dalam Islam adalah pelajaran tentang tauhid. Apa dan bagaimana pelajaran tauhid yang harus diajarkan?