Topik Terkait: Penelusuran Minat Dan Kemampuan Pmdk (halaman 9)
Tausyiah
Jum'at, 18 September 2020 - 17:00 WIB
Banyak orang berdoa namun permohonannya tak kunjung dikabulkan Allah Taala. Apa sebabnya? Mari kita simak Hadis Rasulullah ??? ???? ???? ???? berikut.
Tausyiah
Selasa, 29 Juni 2021 - 08:30 WIB
Baginda Rasulullah berpesan bahwa seluruh anak Adam berdosa. Dan sebaik-baik orang yang berdosa adalah yang bertobat. Berikut keutamaan tobat dan istighfar.
Muslimah
Selasa, 17 November 2020 - 12:19 WIB
Doa adalah hal yang wajib ada di dalam setiap aspek kehidupan masyarakat. Dan sebagai pengikut Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam, suri tauladan dan idola umat muslim, tentu doa yang kita panjatkan seperti yang diajarkan Beliau.
Tips
Senin, 03 Juli 2023 - 14:01 WIB
Doa dan zikir setelah salat Subuh ini hendaknya dihafal dan dipahami ketika kita akan melaksanakan salat sunah Subuh tersebut. Doa dan zikir oleh Rasulullah SAW biasa disebut dengan doa matsur atau zikir matsur.
Muslimah
Jum'at, 25 Agustus 2023 - 14:20 WIB
Dalam Islam, istihadhah adalah darah yang keluar di luar waktu haid dan nifas, atau keluar langsung setelah masa haid dan nifas. Kebanyakan kaum Hawa yang mengalaminya, bisa terjadi hampir terus menerus.
Tausyiah
Jum'at, 13 September 2024 - 12:57 WIB
Susunan zikir dan wirid setelah salat Jumat ini penting diketahui dan dihapalkan umat muslim, karena hal tersebut merupakan amalan yang sangat dianjurkan yang memiliki banyak keutamaan.
Tips
Sabtu, 31 Juli 2021 - 15:14 WIB
Ada tujuh (7) kalimat dzikir yang sering dibaca Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam dan mudah untuk diamalkan. Kalimat ini termasuk dzikir yang dicintai Allah Taala.
Tausyiah
Senin, 28 Februari 2022 - 18:08 WIB
Al-Quran dan hadis-hadis Nabi SAW yang berbicara panjang lebar tentang hari akhir, tidak membicarakan sedikit pun tentang masa kedatangannya. Lalu, kapan hari kiamat itu tiba?
Tips
Rabu, 15 Mei 2024 - 14:30 WIB
Rukun haji dan umrah merupakan ketentuan syariat yang wajib dipenuhi oleh seorang yang melaksanakan ibadah tersebut. Jika rukun-rukun ini tidak dilaksanakan, maka ibadahnya tidak sah atau batal.
Tausyiah
Rabu, 17 Juli 2024 - 14:30 WIB
Setiap anak dilahirkan dalam keadaan suci (fitrah), hanya saja kedua orang-tuanya (lingkungannya) yang menjadikan dia Yahudi, Nasrani, atau Majusi
Tips
Selasa, 29 Juni 2021 - 08:56 WIB
Perbedaan aqiqah dan Qurban masih sering dipertanyakan. Ini tak lepas dari hewan yang dikurbankan, namun keduanya sangat jelas memiliki perbedaan yang tak bisa disamakan.
Tausyiah
Kamis, 20 Januari 2022 - 14:22 WIB
Allah SWT memperingatkan untuk tidak mengikuti setan karena setan adalah musuh yang nyata sejak awal penciptaan manusia yaitu ketika Adam dan Hawa tertipu oleh bujuk rayu setan.
Tips
Kamis, 14 Oktober 2021 - 16:48 WIB
Cara sholat jamak Taqdim perlu diketahui umat muslim berikut bacaan niatnya. Jamak artinya mengumpulkan dua sholat fardhu yang dikerjakan dalam satu waktu.
Hikmah
Sabtu, 22 Oktober 2022 - 17:21 WIB
Setiap manusia yang memasuki alam kubur akan ditanya oleh Malaikat Munkar dan Nakir tentang beberapa perkara. Berikut gambaran Munkar dan Nakir dan pertanyaannya kepada mayit.
Muslimah
Senin, 01 Januari 2024 - 14:45 WIB
Ternyata rekreasi atau piknik ini ada dalam penjelasan Al Quran. Sedikitnya, ada tujuh ayat Al Quran yang mengaitkan langsung perintah berekreasi atau memandang alam dengan perjalanan tersebut
Muslimah
Minggu, 18 April 2021 - 15:00 WIB
Sebagai muslim, kita dianjurkan untuk selalu berzikir terutama di setiap pagi dan petang. Ada pahala luar biasa, bila kita rutin melakukan zikir di waktu tersebut dan betul-betul zikir seorang hamba kepada Allah semata.
Muslimah
Selasa, 01 September 2020 - 08:45 WIB
Allah Subhanahu wa taala menciptakan manusia dengan disertai syahwat. Kata syahwat itu sendiri merupakan bentuk jamak dari syahaa yang berarti almusytaha atau sesuatu yang diinginkan.
Muslimah
Rabu, 07 April 2021 - 07:08 WIB
Ayat kursi merupakan salah satu ayat yang paling sering dilantunkan . Ayat kursi, tidak lain adalah Surat Al-Baqarah ayat 255 ini keutamaannya luar biasa, berpangkal dari kandungan maknanya.
Tausyiah
Senin, 28 Agustus 2023 - 18:51 WIB
Di antara hadis yang diriwayatkan mengenai larangan menggambar: Setiap pelukis itu di neraka, yang akan menjadikan nyawa untuk setiap gambar yang ia buat, lalu akan menyiksanya di neraka Jahanam.
Tips
Jum'at, 29 April 2022 - 22:27 WIB
Membayar zakat fitrah hukumnya wajib bagi semua umat Islam. Lalu bagaimana hukum zakat fitrah bagi bayi yang baru lahir atau janin yang masih dalam kandungan?