Topik Terkait: Penerbangan Haji (halaman 15)
Dunia Islam
Minggu, 18 Juni 2023 - 06:18 WIB
MC Masjid Nabawi mengajak awak media yang tergabung dalam MCH Daker Madinah mengetahui lebih jauh mengenai pelayanan di masjid peninggalan Nabi Muhammad SAW itu
Dunia Islam
Sabtu, 17 Juli 2021 - 00:01 WIB
Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi telah berhenti mengeluarkan izin sholat di Masjidil Haram, mulai Jumat (16/7), dalam persiapan untuk menerima jamaah haji.
Dunia Islam
Kamis, 30 Mei 2024 - 20:57 WIB
Bagaimana nasib 22 jemaah furoda warga negara Indonesia (WNI) asal Banten yang sempat ditangkap di Arab Saudi karena berhaji non visa haji?
Dunia Islam
Kamis, 02 Juni 2022 - 19:05 WIB
Di tengah kondisi Masjidilharam yang sesak, jamaah haji Indonesia diminta tetap memakai masker sebagai pencegahan paparan virus Covid-19 atau penyakit lainnya.
Dunia Islam
Rabu, 24 Mei 2023 - 14:36 WIB
Pemkab Bogor melepas keberangkatan 480 jemaah haji kloter 1 di Gedung Tegar Beriman, Kecamatan Cibinong, Rabu (24/5/2023). Jumlah 480 jemaah haji ini dari total 3.530 jemaah dari Kabupaten Bogor.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 11:36 WIB
Ribuan jemaah haji dari berbagai negara di dunia mulai membanjiri Tanah Suci untuk melaksanakan ibadah haji 1444 H/2023 M. Tidak terkecuali jemaah haji asal Indonesia.
Tips
Senin, 13 Mei 2024 - 13:14 WIB
Bacaan doa walimatul safar haji ini, biasanya diamalkan ketika mengantar keluarga atau tetangga yang hendak berangkat menunaikan ibadah haji. Seperti apa doanya?
Dunia Islam
Selasa, 11 Juli 2023 - 01:51 WIB
Jemaah haji Indonesia gelombang dua yang diberangkatkan dari Makkah mulai tiba di Madinah.
Dunia Islam
Selasa, 20 Juni 2023 - 22:01 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi terus melakukan persiapan jelang puncak ibadah haji 1444 H/2023M. Salah satunya membangun posko kesehatan.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Juli 2023 - 21:40 WIB
Kemenag berencana mengubah peraturan terkait dengan istithaah kesehatan bagi jemaah haji. Hal itu dilakukan agar pelayanan haji semakin baik lagi.
Tausyiah
Senin, 04 Juli 2022 - 01:01 WIB
Gus Baha menceritakan keunikan jamaah Haji Indonesia dalam satu kajiannya. Jamaah haji Indonesia paling terbaik di dunia sampai setan pun dibuat jengkel.
Dunia Islam
Rabu, 03 Juli 2024 - 19:20 WIB
Aplikasi Kawal Haji terbukti efektif mempercepat mengatasi permasalahan jemaah haji selama pelaksanaan ibadah haji tahun ini.
Dunia Islam
Senin, 10 Juli 2023 - 13:48 WIB
Kadaker Madinah Zaenal Muttaqin mengimbau jemaah haji Indonesia gelombang kedua yang tiba di Madinah tidak memaksakan diri untuk menjalankan ibadah Arbain.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 05:15 WIB
Allah SWT telah mensyariatkan ibadah haji atas hamba-hambaNya untuk mengingatNya. Zikir adalah tujuan dari haji juga tujuan dari semua ketaatan. Ibadah tidak disyariatkan kecuali karena-Nya.
Dunia Islam
Rabu, 12 Juli 2023 - 06:32 WIB
Niron Sunar Suna (77), satu dari tiga jemaah haji Indonesia yang hilang saat puncak haji berhasil ditemukan. Jemaah haji kloter SUB 65 embarkasi Surabaya ini ditemukan sudah meninggal dunia di Rumah Sakit An Nur.
Hikmah
Minggu, 11 Juni 2023 - 17:45 WIB
Syaikh Muhammad bin Saleh Al-Munajjid menjelaskan tentang amalan-amalan yang dilakukan Nabi Muhammad SAW dalam ibadah haji. Berikut selengkapnya.
Dunia Islam
Senin, 01 Juli 2024 - 23:38 WIB
Suhu di Makkah yang mencapai 51 derajat celcius saat puncak haji mengakibatkan lebih dari 1.300 jemaah haji wafat terkena heat stroke.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juli 2023 - 22:23 WIB
Sebanyak 75.000 kantong daging kambing yang merupakan dam jemaah haji Indonesia akan dikirim ke Tanah Air.
Hikmah
Minggu, 12 Juni 2022 - 22:00 WIB
Tahukah Anda, ada satu kisah haji yang menakjubkan. Berkat amalan seorang tukang sol sepatu, ibadah seluruh jamaah haji tahun itu diterima Allah Taala. Berikut ceritanya.
Dunia Islam
Kamis, 25 Juli 2024 - 23:23 WIB
Menteri Agama (Menag) RI Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan 4 serbaperdana dalam pelaksanaan ibadah haji 2024 yang berlangsung sukses dan lebih baik.