Topik Terkait: Penyebaran Islam Di Jawa (halaman 27)
Hikmah
Selasa, 03 Januari 2023 - 14:40 WIB
Surat Khalifah Umar bin Khattab kepada Abu Musa al-Asyari mengandung beberapa prinsip pokok yang dapat kita simpulkan berkenaan dengan masalah taqlid dan ijtihad.
Dunia Islam
Minggu, 22 Oktober 2023 - 10:30 WIB
Sebelum masa Islam, negeri Syam mengenal tiga entitas Arab. Pertama adalah kemunculan kabilah Anbath di wilayah selatan, Tadmur di wilayah utara dan kabilah Ghassan berada antara kedua kabilah tersebut.
Tausyiah
Kamis, 30 November 2023 - 15:14 WIB
Syaikh Abdul Muhsin mengatakan salah satu bentuk berdoa kepada selain Allah yang paling buruk, adalah menjadikan perantara-perantara khusus antara Allah dan makhluk-Nya.
Tausyiah
Selasa, 16 Mei 2023 - 05:15 WIB
Ini tidak termasuk menggugurkan hukuman sebagaimana disebutkan oleh sebagian orang, tetapi pada dasarnya had belum wajib karena belum memenuhi seluruh rukun dan syaratnya.
Tausyiah
Jum'at, 03 Maret 2023 - 22:01 WIB
Bagaimana hukum memungut pajak dari rakyat dalam pandangan Islam? Bolehkah hal ini dilakukan negara atau pemerintah? Mari simak penjelasan berikut.
Dunia Islam
Minggu, 21 Agustus 2022 - 15:31 WIB
Islam mengatasi perbedaan-perbedaan yang terdapat di antara berbagai suku bangsa dan menjadi supraidentity yang mengatasi batasan-batasan geografis, sentimen etnis, identitas kesukuan, adat istiadat, dan tradisi lokal lainnya.
Hikmah
Sabtu, 06 Juni 2020 - 02:03 WIB
Idul Adha merupakan even akbar yang dirayakan umat muslim sedunia selain Idul Fitri. Dalam merayakan momen istimewa ini, umat Islam bisa berbagi kebahagiaan kepada saudara seiman.
Hikmah
Jum'at, 09 Oktober 2020 - 13:16 WIB
Melalui proses yang familiar, ketika terminologi dan organisasi sufi diadopsi oleh penganut agama secara luas, bahwa perbedaan antara kaum Sufi dan penganut yang dangkal ini telah dikaburkan.
Hikmah
Selasa, 01 November 2022 - 13:00 WIB
Perempuan itu bernama Sajah binti Al Harits ibn Suwaid ibn Aqfan. Dia seorang dukun dan memproklamirkan diri sebagai nabi, begitu mendengar Rasululllah SAW wafat.
Hikmah
Senin, 29 Juli 2024 - 05:42 WIB
Pasukan Salib sukses menaklukkan Nicaea pada tahun 1097. Ibu kota kekhalifahan Turki Seljuk Rum pun berpindah ke Konya. Selanjutnya pada tahun yang sama, pasukan Salib bergerak ke arah timur menuju Dorilaeum.
Muslimah
Rabu, 17 Juni 2020 - 20:23 WIB
Sebagai bentuk penghormatan terhadap berbagai larangan Allah, penjaga terhadap keturunan, penyucian nasab, dan perlindungan masyarakat dari kehinaan dan kerusakaan, itulah yang mendasari persyariatan hijab bagi perempuan.
Hikmah
Senin, 22 Januari 2024 - 08:20 WIB
Debat yang tercela dalam Islam adalah suatu perbedatan yang tidak memakai dasar ilmu, tanpa dalil, dan sepenuhnya subjektif. Debat yang tercela adalah debat yang lebih mengutamakan otot, bukannya argumen.
Dunia Islam
Jum'at, 21 Juli 2023 - 05:10 WIB
Sejarah kalender Hijriah dan penetapan Muharam sebagai bulan pertama menarik untuk diketahui. Sudah menjadi tradisi, Tahun Baru Islam diperingati setiap 1 Muharam.
Muslimah
Jum'at, 13 Agustus 2021 - 06:04 WIB
Karena keistimewaan dan kemuliaannya, banyak amalan yang bisa dilakukan pada hari Jumat ini. Amalannya sudah pasti akan memberikan banyak pahala yang sayang jika dilewatkan.
Dunia Islam
Senin, 28 November 2022 - 11:45 WIB
Setidaknya ada 4 cara Qatar dakwahkan Islam di Piala Dunia 2022. Pada saat pembukaan, misalnya, dengan bacaan Al-Quran. Selain itu, Qatar juga menyuguhi mural-mural hadis yang dipasang di sejumlah lokasi strategis.
Dunia Islam
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 20:29 WIB
Ekstremis Daesh (ISIS) yang bersenjata berat menyapu tanah air Yazidi di Sinjar di Irak barat laut. Mereka mengumpulkan penduduk sipil, sebagian dibantai, sisanya dijadikan tawanan.
Dunia Islam
Rabu, 16 Maret 2022 - 05:15 WIB
Hal pertama yang Marwan lakukan ketika menjabat khalifah adalah membongkar kuburan Yazid III dan menyalibnya. Hal ini ia lakukan karena Yazid III telah membunuh Walid II.
Muslimah
Jum'at, 17 Februari 2023 - 11:42 WIB
Hukum KB (keluarga berencana) dalam sudut pandang Islam sangat perlu diketahui pasangan keluarga muslim. Apalagi, pasangan yang baru menikah dan memiliki rencana untuk mempunyai buah hati
Hikmah
Minggu, 27 Oktober 2024 - 10:14 WIB
Kaum Muslimin mengenal filsafat setelah mereka bergaul dengan bangsa-bangsa lain, seperti Yunani, Persia, dan India. Dan setelah buku-buku filsafat mereka diterjemahkan ke dalam bahasa Arab pada masa dinasti Abbasiyah.
Tausyiah
Jum'at, 24 Mei 2024 - 16:28 WIB
Sebagian jemaah sengaja berdesak-desakan ketika melaksanakan sebagian syariat haji. Apakah haji mereka sah ataukah batal? Begini jawaban Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz .