Topik Terkait: Petugas Haji (halaman 2)
Dunia Islam
Senin, 01 Juli 2024 - 23:38 WIB
Suhu di Makkah yang mencapai 51 derajat celcius saat puncak haji mengakibatkan lebih dari 1.300 jemaah haji wafat terkena heat stroke.
Hikmah
Rabu, 08 Juni 2022 - 18:21 WIB
Pada 25 Zulqaidah 10 Hijrah, Nabi Muhammad SAW berangkat haji dengan membawa semua isterinya. Beliau berangkat bersama ribuan umat Islam. Ada yang menyebutkan 114.000 orang.
Tips
Senin, 13 Mei 2024 - 14:15 WIB
Ucapan doa untuk orang berangkat haji ini dapat diberikan melalui pesan singkat atau secara langsung, karena mendoakan orang lain untuk setiap muslim ini dapat membawa rasa kedamaian.
Dunia Islam
Sabtu, 17 Juni 2023 - 22:02 WIB
Sebanyak 125 Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daker Madinah menunda keberangkatannya ke Makkah. Langkah ini dilakukan demi bisa melayani jemaah haji kloter tambahan yang transit semalam di Madinah.
Dunia Islam
Senin, 26 Juni 2023 - 15:19 WIB
Sebanyak 1.677 jemaah haji Indonesia dari Maktab 23 diberangkatkan ke Arafah. Mereka akan menjalani puncak haji dengan wukuf di Padang Arafah.
Dunia Islam
Kamis, 29 Juni 2023 - 12:21 WIB
Memasuki hari Tasyrik 11 Zulhijah atau Kamis 29 Juni 2023 situasi Jamarat sudah mulai lengang. Jemaah haji Indonesia bisa melakukan lempar jumrah Ula, Wustha, dan Aqobah.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juli 2023 - 06:02 WIB
Menag Yaqut menyampaikan apresiasi tinggi kepada seluruh petugas haji Indonesia yang telah bekerja keras membantu jemaah menjalankan ibadah pada musim Haji 2023.
Dunia Islam
Minggu, 23 Juni 2024 - 15:08 WIB
Kepala Daerah Kerja (Daker) Makkah Khalilurrahman mengingatkan jemaah haji Indonesia agar mematuhi jadwal kepulangan ke Tanah Air, Minggu (23/6/2024).
Dunia Islam
Minggu, 23 Juli 2023 - 06:23 WIB
Jumlah jemaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci kembali bertambah. Dengan penambahan ini, maka total jemaah haji yang wafat sebanyak 705 orang.
Dunia Islam
Senin, 27 Mei 2024 - 16:27 WIB
Perbedaan haji mandiri dan KBIH penting diketahui calon jemaah. Keduanya merupakan bagian dari penyelenggaraan haji reguler. Lantas apa saja perbedaannya?
Tips
Sabtu, 04 Mei 2024 - 16:57 WIB
Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz menjelaskan adapun maksud rafats bersengggama ketika dalam ihram dan hal-hal yang mengarah kepadanya, baik dalam bentuk ucapan maupun perbuatan.
Tausyiah
Selasa, 16 Mei 2023 - 11:03 WIB
Syukuran atau tasyakuran ibadah haji atau yang dikenal dengan walimatus safar ini, memang cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia. Haruskah menggelar kegiatan tersebut? Bagaimana hukumnya?
Dunia Islam
Selasa, 28 Mei 2024 - 16:44 WIB
Jemaah haji lanjut usia (lansia) diimbau untuk memanfaatkan kemudahan atau rukhsah dalam rangkaian ibadah haji. Pada musim haji 1445 H/2024 M, tercatat hampir 45 ribu, atau tepatnya 44.795 jemaah dengan usia 65 tahun ke atas.
Dunia Islam
Senin, 05 Juni 2023 - 20:32 WIB
Jemaah haji tIndonesia erakhir gelombang pertama dijadwalkan tiba di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMMA) Madinah pada Kamis 8 Juni 2023.
Tausyiah
Minggu, 26 Mei 2024 - 06:25 WIB
Apakah niat melaksanakan umrah, haji, thawaf dan sai harus dilafazkan? Lalu, kapan niat itu diucapkan? Begini jawaban Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juni 2024 - 10:28 WIB
Pengalaman spiritual Witan Sulaeman pertama kali naik haji bersama istri dan 18 anggota keluarganya. Pemain Timnas Indonesia ini menceritakan aktivitasnya beribadah menjelang puncak haji.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 19:38 WIB
Cuaca di Arab Saudi diperkirakan mencapai 41 derajat celcius saat jemaah haji tiba. Jemaah haji Indonesia diimbau sering minum untuk menghindari dehidrasi.
Dunia Islam
Senin, 26 Juni 2023 - 04:10 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) menyebut kuota haji Indonesia pada penyelenggaraan ibadah haji 1444 Hijriah/2023 Masehi terserap 99,6 persen.
Tips
Jum'at, 17 Mei 2024 - 14:51 WIB
Doa dan zikir untuk melepas calon jemaah haji penting diketahui, agar calon jemaah haji yang akan menunaikan ibadah diberikan kenyamanan, keamanan, dan keselamatan
Tips
Jum'at, 03 Mei 2024 - 15:19 WIB
Dalam al-Quran Surat Ali-Imran ayat 97 disebutkan dalil wajibnya haji untuk dilaksanakan dengan segera, sebab perintah mempunyai pengertian harus segera dilaksanakan.