Topik Terkait: Pt Penjamin Infrastruktur Indonesia Pt Pii (halaman 16)
Dunia Islam
Rabu, 12 Juni 2024 - 15:11 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas meninjau tenda Mina untuk memastikan kesiapan fasilitas jemaah Indonesia jelang puncak haji 2024. Menag Yaqut bersama rombongan mendatangi sejumlah tenda yang ada di Maktab 17.
Dunia Islam
Selasa, 04 Juni 2024 - 19:08 WIB
Setelah menjalani selesai umrah sunah dengan tawaf di lantai bawah depan Kabah, saya ingin menjajal skuter listrik di jalur tawaf lantai 3, Selasa (4/6/2024).
Hikmah
Jum'at, 12 Maret 2021 - 15:09 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Timur membangun Rumah Digital sebagai salah satu upaya memperkuat dakwah Islamiyah.
Tausyiah
Rabu, 13 Mei 2020 - 21:48 WIB
Daerah yang kasus corona terkendali boleh berjamaah, dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan. Di daerah yang masih rawan diminta salat di rumah.
Hikmah
Selasa, 01 Oktober 2024 - 09:37 WIB
Sebagian besar kaum Muslimin Indonesia, jika tidak seluruhnya, adalah menganut paham Asyari di bidang akidah. Pertama, karena Islam di Indonesia beraliran Sunni, sehingga tidak menganut akidah Syiah atau Muktazilah.
Dunia Islam
Jum'at, 26 Mei 2023 - 20:51 WIB
Ribuan jemaah haji Indonesia terus berdatangan ke Arab Saudi untuk menjalani ibadah haji 1444 H/2023M. Mereka menempati sejumlah hotel di sekitar Markaziyah atau Kompleks Masjid Nabawi, Madinah.
Dunia Islam
Rabu, 05 Juni 2024 - 17:01 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daerah Kerja (Daker) Makkah mengerahkan Bus Selawat untuk melayani jemaah haji Indonesia yang akan beribadah ke Masjidilharam. Ada delapan unit Bus Selawat khusus untuk melayani jemaah lanjut usia (lansia).
Dunia Islam
Rabu, 26 Juni 2024 - 08:41 WIB
Jemaah haji Indonesia diimbau tidak melaksanakan tawaf wada mendekati waktu keberangkatan kembali ke Tanah Air.
Dunia Islam
Selasa, 22 Maret 2022 - 15:44 WIB
Bulan Ramadhan dikenal dengan bulan yang penuh dengan keutamaan. Salah satunya, dibuktikan dengan banyak peristiwa penting yang turun pada bulan tersebut sehingga bulan Ramadhan disebut dengan bulan penuh kemuliaan.
Tips
Senin, 04 Desember 2023 - 14:58 WIB
Bacaan hadoroh tahlil lengkap dalam bahasa Arab dan latin serta terjemahannya ini, bisa diamalkan umat muslim dengan mudah. Istilah hadoroh, merujuk pada bacaan yang biasa dilantunkan umat Muslim sebelum membaca Surat Yasin.
Dunia Islam
Selasa, 04 Juni 2024 - 20:38 WIB
Ada pesan bagi jemaah haji Indonesia yang sering melakukan umrah sunah. Bagaimana tinjauan fiqih badal umrah dan perspektif kesehatan?
Dunia Islam
Selasa, 11 Mei 2021 - 17:30 WIB
Diaspora muslim Indonesia di Belgia menggalang donasi untuk pembangunan masjid Indonesia di jantung Eropa. Masjid Indonesia itu rencananya di bangun di Brussels, kota yang menjadi pusat kantor Uni Eropa.
Dunia Islam
Kamis, 25 Mei 2023 - 19:50 WIB
Jemaah haji Indonesia gelombang pertama mulai diberangkatkan ke Tanah Suci secara bertahap dari sejumlah embarkasi dan mendarat di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah.
Dunia Islam
Rabu, 19 Juni 2024 - 06:02 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Indonesia kembali mendapat kuota 221.000 jemaah pada operasional haji 1446 H/2025 M. Kepastian kuota haji tahun depan diperoleh Menag usai menghadiri Tasyakuran Penutupan Penyelenggaraan Ibadah Haji 1445 H dan Pemberian Kuota 1446 H.
Dunia Islam
Selasa, 27 April 2021 - 11:09 WIB
Komunitas muslim di Canberra, Australia menguatkan silaturahmi antar muslim Indonesia di Canberra dan alumni kampus-kampus di Canberra dengan media virtual.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 02:54 WIB
PPIH menyatakan kesiapannya menyambut kedatangan jemaah haji Indonesia. Sesuai jadwal, jemaah haji Indonesia mulai tiba di Madinah, Rabu (24/5/2023).
Hikmah
Sabtu, 18 Mei 2024 - 11:00 WIB
Tata cara haji tamattu: yaitu berihram dengan umrah di bulan-bulan haji dan selesai darinya, kemudian berihram dengan haji dari Makkah atau di dekatnya dalam tahun yang sama. Diwajibkan baginya menyembelih hadyu.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 13:33 WIB
Sebanyak 6.383 jemaah haji kloter l dijadwalkan tiba di Bandara Pangeran Amir Muhammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah pada Rabu, 24 Mei 2023.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juli 2023 - 19:44 WIB
Jumlah jemaah haji Indonesia yang dipulangkan lebih cepat atau tanazul hingga hari ini berjumlah 663 orang. Jumlah tersebut berpotensi bertambah.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juni 2024 - 11:38 WIB
Koper jemaah haji Indonesia mulai ditimbang sembilan hari menjelang kepulangan kloter pertama ke Indonesia.