Topik Terkait: Satu Amalan Dosa Sekeluarga Terhapus (halaman 38)
Hikmah
Rabu, 29 Januari 2020 - 05:15 WIB
Dai yang juga Founder Syameela, Ustaz Oemar Mita mengatakan dalam tausiyahnya bahwa musibah adalah hal yang pasti dialami seseorang. Namun, tak seorang pun tahu kapan ujian itu datang.
Tausyiah
Selasa, 26 November 2024 - 16:32 WIB
Apa hukumnya jika janji tidak ditepati dalam Islam? Kebanyakan umat muslim mungkin menganggap ingkar janji adalah sesuatu yang sepele dan mudah untuk dimaafkan, padahal dalam Islam ini merupakan dosa besar.
Muslimah
Kamis, 13 Januari 2022 - 09:11 WIB
Salah satu sifat seorang istri berkarakter surga adalah memiliki sifat hemat dalam hidupnya. Ia tidak pernah boros apalagi komsumtif. Selalu efisien dan sesuai skala prioritas dari penghasilan dan pendapatan suaminya.
Muslimah
Minggu, 28 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Terkadang dalam kehidupan rumah tangga, seorang laki-laki atau suami diuji dengan kedurhakaan istri yang di dalam istilah agama disebut dengan nusyuz.
Tausyiah
Minggu, 10 Mei 2020 - 17:15 WIB
Di antara amalan yang sangat dianjurkan menurut pertimbangan agama ialah amalan batiniah yang dilakukan oleh hati manusia. Karena hati adalah raja.
Tausyiah
Senin, 14 September 2020 - 05:10 WIB
Setiap umat ada ajalnya. Ada masa berakhirnya kejayaan dan kehidupan mereka. Rasulullah ? telah menyampaikan kepada kita tentang sebab-sebabnya kehancuran umat terdahulu.
Muslimah
Minggu, 12 Juli 2020 - 09:09 WIB
Setiap wanita selalu ingin tampil cantik dan indah. Salah satu caranya yakni dengan berhias diri. Untuk melengkapi hiasan itu, biasanya memakai salah satu produk untuk hiasan mata, yakni celak.
Tips
Senin, 05 Desember 2022 - 19:47 WIB
Waktu Subuh adalah waktu yang sangat diberkahi. Ada tiga amalan setelah sholat Subuh yang sayang apabila dilewatkan umat muslim. Berikut amalannya.
Muslimah
Kamis, 11 Februari 2021 - 06:42 WIB
Ternyata salah satu penyebab orang dimasukan ke neraka adalah sebab amalan yang banyak dan beragam tapi penuh cacat, baik motif dan niatnya, maupun kaifiyat yg tidak sesuai dengan sunnah.
Muslimah
Minggu, 21 Juni 2020 - 16:00 WIB
Sangat disayangkan, bergosip atau ghibah pada hari ini sudah menjadi santapan di setiap forum dan menjadi kebiasaan terulang-ulang di kebanyakan pertemuan kaum wanita.
Muslimah
Senin, 14 September 2020 - 06:10 WIB
Dalam Islam, bersyukur memiliki tempat tersendiri. Allah Subhanahu wa taala dalam beberapa firman-Nya telah mengingatkan umat Islam untuk selalu bersyukur, karena bersyukur kepada Allah Taala ternyata adalah untuk kita sendiri.
Muslimah
Senin, 15 Februari 2021 - 07:00 WIB
Di zaman sekarang, telah banyak orang yang tertimpa sakit jiwa, terjebak dalam godaan setan dan tersesat ke jalan-jalan yang menyimpang, serta tidak mendapatkan kenikmatan dan ketenangan hidup karena jauhnya dari kitab Rabbnya yakni Al Quran..
Muslimah
Selasa, 09 November 2021 - 06:50 WIB
Ketika memilih perempuan untuk dinikahi, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam menyebut ada empat hal syarat yang dapat mewujudkannya. Yakni hartanya, garis keturunannya, kecantikannya dan agamanya
Tausyiah
Kamis, 25 Juni 2020 - 16:49 WIB
Pengasuh Yayasan Al-Muafah KH Rizqi Zulqornain Al-Batawi dalam tausiyahnya menyampaikan satu amalan yang dapat menjadikan seseorang sukses dalam karier maupun usaha.
Hikmah
Minggu, 26 April 2020 - 19:00 WIB
Salah satu amalan yang sangat dianjurkan pada bulan Ramadhan adalah tadarus Al-Quran dan mengkhatamkannya. Itulah sebabnya Ramadhan dijuluki sebagai Syahrul Quran (bulannya Al-Quran).
Muslimah
Selasa, 12 September 2023 - 11:46 WIB
Ghibah atau bergunjing merupakan dosa besar yang sangat dibenci oleh Allah Taala. Bahkan, ada ancaman azab kubur bagi pelakunya yang sangat mengerikan.
Tips
Kamis, 25 Agustus 2022 - 14:24 WIB
Dalam syariat, susahnya pintu rezeki terbuka karena ada beberapa faktor penghalang yang diakibatkan oleh ulah para pencari rezeki itu sendiri. Sederet perkara tersebut mesti dihindari agar rezeki tidak terhambat.
Tips
Minggu, 19 Mei 2024 - 06:52 WIB
Setiap keluarga muslim harus melindungi rumah agar selalu menjadi surga dunia. Lalu bagaimana mewujudkan konsep rumah surga atau baiti jannati ini?
Muslimah
Kamis, 17 September 2020 - 13:54 WIB
Muslimah, ketika seseorang ditimpa suatu musibah sakit, maka orang yang beriman akan meletakkan ingatannya kepada Allah Taala sebagai Rabb yang memberikan ujian sakit kepadanya.
Hikmah
Kamis, 27 Juli 2023 - 09:30 WIB
Awalnya Zina mata dan ujung ujungnya akan terjerumus pada zina dan kejahatan maksiat badan. Karena itu Islam mensyariatkan harus ghadhul bashar (menundukkan pandangan) agar terhindar dari perbuatan dosa.