Topik Terkait: Surat At Taubah (halaman 6)

  • Tafsir Surat At Tahrim...
    Muslimah
    Rabu, 28 Desember 2022 - 13:41 WIB
    Surat At Tahrim ayat 6 adalah peringatan dari Allah Subhanahu wa Taala terhadap pentingnya kepala rumah tangga (suami) yang beriman yang mampu mendidik keluarganya (anak istrinya) pada ketaatan kepada Allah.
  • Surat Al-Fatihah: Amalan...
    Tips
    Kamis, 19 Agustus 2021 - 14:43 WIB
    Surat al-Fatihah adalah surah pertama dalam al-Quran. Sebagian kaum muslim meyakini bahwa fadhilah surat Al-Fatihah antara lain dapat menjadi amalan untuk mendatangkan jodoh.
  • 10 Ayat Terakhir Surat...
    Tips
    Senin, 05 Agustus 2024 - 16:47 WIB
    Surat An-Naba terdiri dari 40 ayat, dan tergolong surat-surat Makkiyyah. Surat ini mengandung banyak keuatamaan bagi yang membacanya.
  • Surat Al-Ikhlas Doa...
    Hikmah
    Senin, 27 November 2023 - 17:13 WIB
    Surat Al-Ikhlas merupakan salah satu surat pendek dalam Al-Quran yang mengandung makna keesaan Allah SWT. Surat ini terdiri dari empat ayat dan termasuk dalam golongan surat Makkiyah.
  • Mengulik Asbabun Nuzul...
    Hikmah
    Selasa, 11 Juni 2024 - 20:47 WIB
    Asbabun nuzul Surat Ar-Rahman ayat 46 menjadi ulasan menarik untuk diketahui. Dengan mencoba memahaminya, umat Muslim bisa mengetahui asal-usul atau sejarah turunnya ayat tersebut.
  • cover top ayah
    اِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ اذۡكُرۡ نِعۡمَتِىۡ عَلَيۡكَ وَعَلٰى وَالِدَتِكَ‌ ۘ اِذۡ اَيَّدْتُكَ بِرُوۡحِ الۡقُدُسِ تُكَلِّمُ النَّاسَ فِىۡ الۡمَهۡدِ وَكَهۡلًا ‌ ۚوَاِذۡ عَلَّمۡتُكَ الۡـكِتٰبَ وَالۡحِكۡمَةَ وَالتَّوۡرٰٮةَ وَالۡاِنۡجِيۡلَ‌ ۚ وَاِذۡ تَخۡلُقُ مِنَ الطِّيۡنِ كَهَيْئَةِ الطَّيۡرِ بِاِذۡنِىۡ فَتَـنۡفُخُ فِيۡهَا فَتَكُوۡنُ طَيۡرًۢا بِاِذۡنِىۡ‌ وَ تُبۡرِئُ الۡاَكۡمَهَ وَالۡاَبۡرَصَ بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ تُخۡرِجُ الۡمَوۡتٰى بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ كَفَفۡتُ بَنِىۡۤ اِسۡرَآءِيۡلَ عَنۡكَ اِذۡ جِئۡتَهُمۡ بِالۡبَيِّنٰتِ فَقَالَ الَّذِيۡنَ كَفَرُوۡا مِنۡهُمۡ اِنۡ هٰذَاۤ اِلَّا سِحۡرٌ مُّبِيۡنٌ
    Dan ingatlah ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Ingatlah nikmat-Ku kepadamu dan kepada ibumu sewaktu Aku menguatkanmu dengan Rohulkudus. Engkau dapat berbicara dengan manusia pada waktu masih dalam buaian dan setelah dewasa. Dan ingatlah ketika Aku mengajarkan menulis kepadamu, (juga) Hikmah, Taurat dan Injil. Dan ingatlah ketika engkau membentuk dari tanah berupa burung dengan seizin-Ku, kemudian engkau meniupnya, lalu menjadi seekor burung (yang sebenarnya) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau menyembuhkan orang yang buta sejak lahir dan orang yang berpenyakit kusta dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau mengeluarkan orang mati (dari kubur menjadi hidup) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika Aku menghalangi Bani Israil (dari keinginan mereka membunuhmu) di kala waktu engkau mengemukakan kepada mereka keterangan-keterangan yang nyata, lalu orang-orang kafir di antara mereka berkata, Ini tidak lain hanyalah sihir yang nyata.

    (QS. Al-Maidah Ayat 110)
    cover bottom ayah
  • Bacaan 5 Ayat Terakhir...
    Tips
    Selasa, 28 November 2023 - 16:42 WIB
    Surat Al Baqarah menyimpan banyak keutamaan. Salah satu keutamaan besar didapat dari tiga ayat terakhir, dimana jika tiga ayat tersebut rutin dibacakan setiap malam menjelang tidur maka rumah orang yang membaca tidak akan didekati setan.
  • Surat Al-Mulk Ayat 12:...
    Tausyiah
    Jum'at, 18 November 2022 - 21:41 WIB
    Pada ayat ini Allah mengabarkan orang yang mendapatkan ampunan dan pahala besar. Siapakah orang beruntung itu? Berikut firman Allah pada Surat Al-Mulk.
  • Surat Yusuf Ayat 76:...
    Hikmah
    Kamis, 22 Desember 2022 - 23:48 WIB
    Allah dengan kekuasaan-Nya mengatur taktik Nabi Yusuf untuk mencapai tujuannya. Pada lanjutan tadabur Surat Yusuf ini, Allah berkehendak menguji saudara-saudara Nabi Yusuf.
  • Surat An-Nur Ayat 7:...
    Hikmah
    Senin, 31 Juli 2023 - 15:41 WIB
    Lanjutan tadabur Surat An-Nur ayat 7 ini masih berkaitan dengan hukum syariat bagi suami yang menuduh istrinya berzina. Berikut ketentuan syariatnya.
  • Surat Yusuf Ayat 85:...
    Hikmah
    Sabtu, 04 Februari 2023 - 22:52 WIB
    Tadabur Surat Yusuf kali ini diceritakan ungkapan simpati dan keprihatinan saudara-saudara Yusuf (Bani Israel) atas kesedihan yang dialami ayah mereka, Nabi Yakub.
  • 3 Keutamaan dan Manfaat...
    Tips
    Sabtu, 11 Juni 2022 - 15:32 WIB
    Sebagian muslim mungkin belum mengetahui keutamaan dan manfaat membaca Surat Ar-Rahman. Dalam Al-Quran, Ar Rahman merupakan surat ke-55 terdiri dari 78 ayat.
  • Cara Membaca Tajwid...
    Tips
    Kamis, 14 Desember 2023 - 16:40 WIB
    Cara membaca tajwid Surat Al-Humazah sangat penting dipelajari umat Muslim. Dinamai Al-Humazah diambil dari ayat pertama surat ini yang artinya pengumpat.
  • Nuzulul Quran: Tafsir...
    Tausyiah
    Jum'at, 15 April 2022 - 16:34 WIB
    Wahyu pertama yang diterima Nabi Muhammad SAW pada saat beliau mengasingkan diri di Gua Hira adalah surat al-Alaq ayat 1-5. Begini kisah dan tafsir surat tersebut.
  • Tadabbur Surat An-Nuur...
    Hikmah
    Rabu, 04 Oktober 2023 - 12:01 WIB
    Lanjutan tadabbur Surat An-Nur ini berisi peringatan Allah kepada orang-orang mukmin (beriman) supaya tidak mengulangi perbuatan dosa besar di masa-masa yang akan datang.
  • Khasiat Ayat 83 Surat...
    Tips
    Senin, 06 November 2023 - 13:45 WIB
    Khasiat membaca ayat 83 Surat Yasin diyakini dapat mempermudah dikabulkannya hajat dan doa yang kita inginkan. Bagaimana cara mengamalkannya agar hajat mudah dikabulkan?
  • Surat At-Taubah Ayat...
    Tausyiah
    Selasa, 07 September 2021 - 23:48 WIB
    Surat At-Taubah Ayat 128-129 merupakan dua ayat yang agung dengan kandungan hikmah dan rahasia besar. Berikut rahasia kedua ayat ini dan keutamaannya.
  • Surat Al-Maun dan Hakikat...
    Tausyiah
    Senin, 28 Februari 2022 - 18:20 WIB
    Surat Al-Maun menjelaskan hakikat dan buah kepercayaan tentang hari akhir. Surat tersebut turun berkenaan dengan Abu Sufyan atau Abu Jahl, yang setiap minggu menyembelih seekor unta.
  • Tafsir Surat Al-Mulk...
    Tausyiah
    Kamis, 10 November 2022 - 20:50 WIB
    Selain menerangkan kekuasaan Allah dalam menciptakan langit, Surat Al-Mulk juga berisi peringatan kepada orang-orang kafir yang mendustakan Allah dan Rasul-Nya.
  • Isi Kandungan Surat...
    Hikmah
    Minggu, 24 November 2024 - 07:33 WIB
    Surat Ali Imran ayat 159 menjadi salah satu pedoman penting dalam Al-Quran yang mengajarkan nilai-nilai kebaikan, seperti perintah untuk bersikap lemah lembut, saling memaafkan, serta anjuran untuk bermusyawarah
  • Al Quran Surat Al Waqiah...
    Tips
    Selasa, 25 Juni 2024 - 15:01 WIB
    Surat Al Waqiah merupakan surah ke-56 dalam Al Quran yang memiliki 96 ayat, dan termasuk ke dalam golongan surat-surat Makkiyah. Dalam surat ini banyak menjelaskan tentang hari kiamat.