Topik Terkait: Syaikh Hasan Al Bashri (halaman 2)
Tausyiah
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 09:02 WIB
Mengapa para ulama, fikih mutaakhirin lebih bersikap keras untuk melarang lagu-lagu terutama dengan alat-alat musik, daripada ulama fikih masa lalu? Syaikh Yusuf Al-Qardhawi menyebebut beberapa sebab.
Tausyiah
Kamis, 25 Juli 2024 - 15:27 WIB
Setiap muslim tidak halal melukis atau menggambar pemimpin-pemimpin yang anti-Tuhan, atau pemimpin yang menyekutukan Allah dengan sapi, api atau lainnya
Tausyiah
Senin, 04 September 2023 - 14:05 WIB
Bisa juga dikatakan bahwa bidah adalah beribadah kepada Allah dengan sesuatu yang tidak ditunjukkan oleh Nabi SAW dan tidak pula oleh para Khulafaur Rasyidin
Tips
Senin, 15 Mei 2023 - 07:06 WIB
Di antara adab ketika kita pulang dari masjid setelah melaksanakan salat wajib berjamaah, atau setelah mengikuti pengajian di masjid, adalah memperbanyak zikir kepada Allah.
Dunia Islam
Rabu, 08 Februari 2023 - 15:22 WIB
Syaikh Nawawi Al-Bantani (1813-1897) sosok ulama asal Banten yang mendunia karena keluasan ilmunya. Beliau pernah menjadi guru besar Haromain (Mekkah-Madinah).
Tausyiah
Minggu, 24 Desember 2023 - 14:02 WIB
Ayat tersebut mengatakan sesungguhnya Allah suka kepada orang-orang yang berlaku adil, sedang orang mumin senantiasa berusaha untuk merealisasi apa yang dicintai Allah.
Tausyiah
Kamis, 14 November 2024 - 18:36 WIB
Di antara kekufuran yang termasuk dalam kategori yang berat dan sangat membahayakan kehidupan Islam dan eksistensinya ialah kekufuran orang-orang munafik.
Tausyiah
Kamis, 03 Desember 2020 - 09:02 WIB
Maka, datanglah perintah pemecatan dari raja. Dan sang raja meminta penjelasan atas kejahatan-kejahatan yang telah dilakukannya dan pelanggarannya atas perintah dan larangannya.
Tausyiah
Minggu, 11 Juni 2023 - 06:12 WIB
Salah satu landasan ekonomi dalam masyarakat Islam adalah suatu keyakinan bahwa harta itu sebenarnya milik Allah sedangkan manusia hanya memegang amanah atau pinjaman dari-Nya
Tausyiah
Selasa, 05 September 2023 - 13:06 WIB
Menurut Al-Utsaimin, syafaat Tsabitah Shahihah atau yang tetap dan benar yaitu yang ditetapkan oleh Allah Taala dalam kitab-Nya atau yang ditetapkan oleh RasulNya.
Tausyiah
Sabtu, 25 Maret 2023 - 07:30 WIB
Puasa juga berarti menahan secara mutlak dan menolak secara total dari apapun selain al-Haq. Puasa jenis ini adalah puasanya orang-orang yang akalnya bersih, yakin dan telah mencapai kasyf atas hakikat dengan semampunya.
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 21:24 WIB
Gambar atau lukisan makhluk-makhluk yang tidak bernyawa seperti tumbuh-tumbuhan, laut, gunung, matahari, bulan, bintang dan sebagainya dibolehkan dalam Islam.
Tausyiah
Senin, 22 Mei 2023 - 18:15 WIB
Syaikh Abdul Qadir Al-Jailani (wafat 561 Hijriyah) dikenal sebagai ulama bergelar Sulthanal Auliya (pemimpin para Wali). Beliau membagi manusia ke dalam 4 golongan.
Tausyiah
Sabtu, 05 Agustus 2023 - 10:29 WIB
Rasulullah bersabda: Apabila umatku melakukan lima belas perkara, maka akan mendapat cobaan .. (salah satunya adalah) mengambil biduanita dan alat-alat musik.
Tausyiah
Kamis, 21 September 2023 - 15:25 WIB
Kekuasan ayah terhadap putrinya tidak boleh melampaui batas dari kerangka pendidikan, pemeliharaan, pelurusan nilai-nilai agama dan moralitas anak.
Tausyiah
Senin, 14 November 2022 - 01:19 WIB
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin menyebut tinggal di negara kafir harus memenuhi 2 syarat utama. Salah satunya adalah tetap memelihara diri pada agamanya.
Tausyiah
Senin, 28 Maret 2022 - 17:20 WIB
Syaikh Abdul Qdir al-Jln membagi puasa ada tiga macam yaitu puasa syariah , puasa thariqah , dan puasa hakikat. Masing-masing puasa ini memiliki derajat atau tingkatan tersendiri.
Hikmah
Sabtu, 02 Oktober 2021 - 09:10 WIB
Suatu ketika dua sufi besar Hasan al-Basri dan Rabiah al-Adawiyah bertemu. Keduanya sempat pamer kesaktian (karamah). Dua-duanya mengagumkan. Farid al-Din Attar menceritakan soal itu.
Tausyiah
Sabtu, 21 November 2020 - 05:00 WIB
Kepada Yusuf dianugerahkan kerajaan bendawi, yaitu kerajaan Mesir, juga kerajaan jiwa, yaitu kerajaan pengetahuan, rohani, nalar, kedekatan dengan-Nya dan kedudukan tinggi di hadapan-Nya.
Tausyiah
Senin, 24 Juli 2023 - 05:15 WIB
Rasulullah SAW juga pernah mempergunakan sebuah syair sebagai dalil, dalam sabdanya, Perkataan yang paling benar diucapkan oleh penyair adalah perkataan Lubaid: