Topik Terkait: Syair Abu Nawas (halaman 6)

  • Masih Adakah Umat Islam Tidak Mengenal Abu Hurairah? Begini Sosoknya
    Hikmah
    Kamis, 20 Oktober 2022 - 17:06 WIB
    Masih adakah umat Islam yang belum mengenal Abu Hurairah? Beliau adalah salah seorang sahabat Nabi yang sangat masyhur dan terkenal. Beliau penghafal hadis terbanyak selain Istri Nabi Shallalahu Alaihi wa Sallam, Aisyah binti Abu Bakar
  • Wasiat Khalifah Umar Kepada Abu Thalhah Al-Anshariy: Penggal Leher Mereka
    Hikmah
    Selasa, 05 Januari 2021 - 05:00 WIB
    Jika sampai tiga hari, enam orang itu belum juga mencapai kesepakatan untuk menyelesaikan urusan mereka, penggal saja leher enam orang itu semuanya.
  • Inilah Mengapa Abu Bakar Ash-Shiddiq Menerima Islam Tanpa Ragu
    Hikmah
    Selasa, 03 Oktober 2023 - 08:40 WIB
    Nabi Muhammad bersabda: Tak seorang pun yang pernah kuajak memeluk Islam yang tidak tersendat-sendat dengan begitu berhati-hati dan ragu, kecuali Abu Bakar bin Abi Quhafah.
  • Cara Belajar Khusuk Abu Yazid Al-Busthami
    Hikmah
    Sabtu, 25 April 2020 - 15:02 WIB
    Abu Yazid tak peduli dengan apa yang ada di sekitarnya ketika ia belajar. Aku tidak datang ke sini untuk melihat segala sesuatu yang ada di sini, kata Abu Yazid pada gurunya.
  • Kisah Penolakan Ali Bin Abu Thalib Tatkala Abu Bakar Dilantik Jadi Khalifah
    Hikmah
    Senin, 09 Mei 2022 - 10:30 WIB
    Tatkala Abu Bakar Ash-Shiddiq diangkat menjadi khalifah, sepeninggal Rasulullah SAW, ada segolongan Muhajirin terkemuka yang tidak turut membaiat. Mereka di antaranya adalah Ali bin Abi Thalib.
  • Sejarah Isra Miraj: Kisah Abu Bakar Dapat Panggilan Kehormatan Ash-Shiddiq
    Hikmah
    Kamis, 16 Februari 2023 - 15:19 WIB
    Abu Jahal menjadikan Isra Miraj sebagai bahan olok-olok. Pada saat yang sama, dari sinilah Abu Bakar mendapat panggilan kehormatan dari Rasulullah SAW dengan panggilan ash-Shiddiq.
  • Kasus Khalid tentang Laila, Membaca Sikap Umar dengan Khalifah Abu Bakar
    Hikmah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 16:43 WIB
    Khalid adalah suatu mukjizat Allah dan pedangnya adalah pedang Allah Saifullah. Itulah kebijakan Khalifah Abu Bakar ketika memanggil Khalid, cukup hanya dengan menegurnya,
  • Kisah Taruhan Abu Bakar Ash-Shiddiq saat Perang Romawi dengan Persia
    Hikmah
    Jum'at, 26 Agustus 2022 - 16:23 WIB
    Kisah Abu Bakar Ash-Shiddiq mengajak taruhan kaum kafir Quraish saat peristiwa pecahnya perang antara Romawi yang Kristen dan Persia yang Majusi, terekam dalam sejumlah riwayat
  • Gara-gara Membongkar Rumah Abu Nawas, Raja Kena Batunya
    Hikmah
    Senin, 27 April 2020 - 16:07 WIB
    Lama Abu Nawas memeras otak, namun belum juga menemukan muslihat untuk membalas Baginda. Makanan yang dihidangkan oleh istrinya tidak dimakan karena nafsu makannya lenyap.
  • Abu Sufyan bin Harits (1): Sepupu Nabi, 20 Tahun Memerangi Islam
    Hikmah
    Sabtu, 14 Agustus 2021 - 07:19 WIB
    Ia adalah Abu Sufyan bin Harits. Bukan Abu Sufyan bin Harb ayah Muawiyah. Sepupu Nabi Muhammad SAW ini kafir tulen. Selama 20 tahun lebih ia memerangi Islam dan umat Islam. Tapi ia berakhir baik.
  • Lagi-Lagi Abu Nawas Mengecoh Baginda Raja
    Hikmah
    Selasa, 28 April 2020 - 03:32 WIB
  • Ini Perintah Pertama Abu Bakar Ash-Shiddiq Begitu Menjadi Khalifah
    Hikmah
    Kamis, 14 Desember 2023 - 14:07 WIB
    Perintah pertama yang dikeluarkan Abu Bakar Ash-Shiddiq begitu selesai pelantikan sebagai Khalifah ialah: Teruskan pengiriman pasukan Usamah bin Zaid.
  • Keutamaan Abu Bakar dan Kisah Anjing yang Dapat Berbicara
    Hikmah
    Kamis, 09 Juni 2022 - 05:15 WIB
    Abu Bakar Ash-Shiddiq radhiyallahu anhu merupakan sahabat Nabi yang memiliki banyak keutamaan. Salah satu keutamaannya adalah tidak mengalami hisab pada Hari Kiamat.
  • Abu Yazid Berkisah: Dengan Tatapan yang Pasti Aku Memandang Allah
    Hikmah
    Selasa, 28 April 2020 - 10:16 WIB
    Setelah menatap Allah akupun memandang diriku sendiri dan merenungi rahasia serta hakekat diri ini. Cahaya diriku adalah kegelapan jika dibandingkan dengan Cahaya-Nya.
  • Kuburan Busuk Abu Lahab: Begini Bengisnya Keluarga Si Gendut Ini kepada Nabi SAW
    Hikmah
    Selasa, 02 Maret 2021 - 05:00 WIB
    Abu Lahab dan istrinya, Ummu Jamil, berang. Mereka meminta kedua putranya agar menceraikan putri-putri Rasulullah SAW. Haram jika kalian berdua tidak menceraikan kedua putri Muhammad!
  • Begini Cara Utbah bin Abu Lahab Menceraikan Ruqayyah Putri Rasulullah SAW
    Hikmah
    Kamis, 20 Januari 2022 - 13:33 WIB
    Utbah menceraikan Ruqayyah putri Rasulullah atas desakan Abu Lahab. Padahal pasangan ini belum sempat berbulan madu. Ruqayyah menikah masih belum berusia 10 tahun.
  • Abu Nawas Mengubah Hidup Orang dan Menunjukkan Cara Melihat Setan
    Hikmah
    Rabu, 01 Juli 2020 - 09:36 WIB
    Tanpa basa basi laki-laki tadi langsung bertanya kepada Abu Nawas perihal keinginannya agar bisa melihat wujud setan. Bagaimana caranya? tanyanya..
  • Abu Nawas: Tiga Pertanyaan yang Sama dengan Tiga Jawaban yang Berbeda
    Hikmah
    Kamis, 02 September 2021 - 19:04 WIB
    Abu Nawas menerima tiga orang tamu yang mengajukan pertanyaan kepada Abu Nawas. Manakah yang lebih utama, orang yang mengerjakan dosa-dosa besar atau orang yang mengerjakan dosa-dosa kecil?
  • Ahli Hukum Islam Saja Minta Fatwa Abu Nawas
    Hikmah
    Senin, 06 Juli 2020 - 08:01 WIB
    Salah seorang ahli fikih resah akan perkara hukum yang dimilikinya. Hingga akhirnya keresahan sang fakih tadi mengarahkannya untuk menemui Abu Nawas.
  • Abu Nawas Jalankan Perintah Baginda Mengajar Lembu Mengaji
    Hikmah
    Sabtu, 16 Mei 2020 - 03:50 WIB
    Titah Baginda kepada Abu Nawas: Ajari lembuku supaya bisa mengaji Al-Quran. Jika lembu itu tidak dapat mengaji, niscaya aku akan menyuruh mereka membunuh kamu.