Topik Terkait: Tokoh Nasional (halaman 2)

  • Konsep Politik Hasan...
    Dunia Islam
    Kamis, 23 November 2023 - 14:06 WIB
    Ketiga teori itu memberikan inspirasi terhadap Hasan al-Banna untuk menformulasikan sistem politik Mesir. Ide patriotisme dan nasionalisme menurut al-Banna secara substansial tidak bertentangan dengan Islam.
  • Kisah Sufi untuk Menyeimbangkan...
    Hikmah
    Sabtu, 04 Februari 2023 - 14:55 WIB
    Kisah ini digunakan untuk memperkenalkan teknik psikologis yang dirancang untuk menyeimbangkan pikiran, membuatnya terbuka dan terhindar dari muslihat-muslihat penipuan diri sendiri
  • Kisah Sufi Imam Al-Ghazali:...
    Hikmah
    Senin, 13 Desember 2021 - 10:06 WIB
    Kisah ini untuk menggaris bawahi ajaran sufi bahwa hanya beberapa dari sekian benda yang kita akrabi yang memiliki pertalian dengan dimensi lain.
  • 5 Contoh Sambutan Hari...
    Dunia Islam
    Senin, 21 Oktober 2024 - 11:32 WIB
    Contoh sambutan Hari Santri Nasional ini dapat dijadikan referensi para panitia atau penyelenggara acara. Hari Santri Nasional sendiri akan jatuh pada tanggal 22 Oktober 2024.
  • Kisah Bijak Para Sufi...
    Hikmah
    Sabtu, 23 November 2024 - 06:00 WIB
    Halqavi (pengarang kisah ini) mengatakan hanya ada sedikit kisah Sufi, yang bisa dibaca oleh siapa pun saat kapan pun dan tetap mempengaruhi kesadaran batin secara konstruktif.
  • Canda Ala Sufi: Pengaruh...
    Hikmah
    Senin, 07 Desember 2020 - 06:06 WIB
    Nashruddin segera melakukan nasihat sahabatnya itu. Setelah obat itu dioleskan pada tubuhnya, keledai itu langsung lari dengan kencang sehingga Nashruddin pun tak mampu mengejarnya.
  • Paham Wahdat al-Wujud...
    Hikmah
    Selasa, 11 Oktober 2022 - 14:06 WIB
    Setelah pengalaman persatuan manusia dengan Tuhan yang dibawa al-Bustami dalam ittihad dan al-Hallaj dalam hulul, Ibn Arabi membawa ajaran wahdat al-wujud.
  • Kisah Sufi: Jalan yang...
    Hikmah
    Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB
    Kisah indah ini hidup dalam tradisi lisan pelbagai bahasa, hampir selalu dituturkan di kalangan para darwis dan murid-muridnya. Kisah ini disinggung dalam buku Sir Fairfax Cartwright, Mystic Rose from Garden of the King.
  • Kisah Sufi Malik Dinar...
    Hikmah
    Minggu, 05 Februari 2023 - 14:32 WIB
    Dalam kisah ini, Raja yang Menang adalah perwujudan fungsi akal yang lebih tinggi, yang disebut Rumi Roh Manusia, yang harus manusia kembangkan sebelum ia bisa berfungsi dalam keadaan tercerahkan.
  • Bibi Nabi SAW Arwa Binti...
    Muslimah
    Jum'at, 15 Desember 2023 - 12:09 WIB
    Arwa binti Abdul Muthalib menjadi salah satu shahabiyah (sahabat perempuan) Rasulullah yang memiliki banyak keistimewaan. Beliau juga adalah bibi Nabi Muhammad SAW yang dikenal jujur dan amanah.
  • Syaikh Abdul Qadir al-Jilani...
    Dunia Islam
    Rabu, 12 Oktober 2022 - 16:31 WIB
    Tokoh pertama yang memperkenalkan sistem thariqah (tarekat) adalah Syaikh Abdul Qadir al-Jilani (w. 561 H/1166 M) di Baghdad. Ajarannya menyebar ke seluruh penjuru dunia Islam.
  • Kisah Tragis Tokoh Jahiliyah...
    Hikmah
    Selasa, 18 Januari 2022 - 15:33 WIB
    Apa yang dialami tokoh Jahiliyah ini layak kita jadikan pelajaran agar tidak sekali-kali mengolok-olok Allah dan Rasul-Nya. Allah mengirimkan petir padanya hingga mati mengenaskan.
  • Kisah Guru dan Keledai,...
    Hikmah
    Minggu, 27 September 2020 - 08:29 WIB
    Salah satu pembelaan para penyair terhadap Omar dalam melawan pemikir mekanis mungkin masih digunakan sebagai justifikasi untuk mencela pengkritiknya yang arogan.
  • Kisah Mansa Musa Orang...
    Dunia Islam
    Jum'at, 08 Oktober 2021 - 17:14 WIB
    KIsah Mansa Musa naik haji sungguh monumental. Sejarah mencatat, inilah perjalanan haji paling glamor, paling mewah dan paling kolosal yang pernah dilakukan oleh manusia.
  • Ibnu Arabi Berkisah...
    Hikmah
    Minggu, 06 Maret 2022 - 20:05 WIB
    Ibnu Arabi berkisah, Saya menyaksikannya dalam diri almarhum Ayahanda. Cukup lama kami ragu untuk menguburnya. Airmukanya begitu mirip dengan orang hidup.
  • Taubatnya Perempuan...
    Muslimah
    Rabu, 26 Agustus 2020 - 18:24 WIB
    Syawanah adalah perempuan yang sangat terkesan dengan keterbatasannya sendiri dalam mengabdi kepada Allah Taala. Ia juga sangat merindukan persatuan atau perjumpaan dengan Sang Pencipta, sehingga ia terus menangis.
  • Prof Syafiq Mughni:...
    Dunia Islam
    Jum'at, 28 Juni 2024 - 11:02 WIB
    Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Haedar Nashir menyebut Syafiq Mughni merupakan sosok yang langka di Muhammadiyah. Begini penjelasannya.
  • Kisah Sufi: Segala Kebajikan...
    Hikmah
    Selasa, 10 Desember 2024 - 11:00 WIB
    Beberapa orang menganggapnya berasal dari Hadrat Ali, Khalifah Keempat. Yang lain mengatakan bahwa kisah ini begitu penting sehingga disampaikan oleh Nabi sendiri, secara rahasia.
  • Kisah Penangkapan dan...
    Hikmah
    Kamis, 22 April 2021 - 16:31 WIB
    Al-Hallaj telah meramalkan kematiannya sendiri dan memberitahu pembantunya bahwa ketika abu jenazahnya dibuang ke sungai Tigris permukaan sungai akan naik sehingga Baghdad tenggelam.
  • Hukuman buat Bunglon...
    Hikmah
    Minggu, 07 November 2021 - 09:38 WIB
    Bunglon itu, sudah pasti, tidak mengharapkan yang lebih baik lagi. Penghukuman semacam itu persis seperti yang diinginkannya, sebagaimana dikatakan oleh Husayn Manshur.