Topik Terkait: Tokoh Terkenal (halaman 3)

  • Kisah Mansa Musa Orang dengan Kekayaan Rp5.897 triliun Naik Haji
    Dunia Islam
    Jum'at, 08 Oktober 2021 - 17:14 WIB
    KIsah Mansa Musa naik haji sungguh monumental. Sejarah mencatat, inilah perjalanan haji paling glamor, paling mewah dan paling kolosal yang pernah dilakukan oleh manusia.
  • Mengabadikan Pengembara Ibnu Batutah, dari Kawah Bulan sampai Bandara
    Dunia Islam
    Sabtu, 24 September 2022 - 12:58 WIB
    Pengembaraan Ibnu Batutah tercatat sepanjang 120.000 kilometer selama 30 tahun dikenang sejumlah negara. Bukan hanya negeri Islam, negeri Barat pun mengenangnya.
  • Bentuk-Bentuk Kegiatan Sufi Menurut Idries Shah
    Hikmah
    Sabtu, 14 Januari 2023 - 21:47 WIB
    Seorang anak tidak memiliki ilmu pengetahuan yang nyata mengenai hasil-hasil yang dicapai oleh orang dewasa. Seorang dewasa biasa (awam) tidak dapat memahami hasil-hasil yang dicapai seorang terpelajar.
  • Ini Alasan Michael H Hart Tempatkan Umar bin Khattab di Urutan 51 Tokoh Paling Berpengaruh
    Hikmah
    Rabu, 18 Januari 2023 - 05:15 WIB
    Michael H Hart menempatkan Umar bin Khattab nomor urut 51 di antara 100 tokoh yang paling berpengaruh dalam sejarah. Umar jauh di bawah Isaac Newton dan banyak tokoh lainnya.
  • Pengakuan Ibnu Arabi: Merasa Lega Ketika Terlambat Sholat Jamaah Subuh di Masjid
    Hikmah
    Selasa, 15 Maret 2022 - 17:25 WIB
    Ibnu Arabi bercerita sesampai di masjid jamaah sudah bubar. Aku tidak merasa sedih. Malah sebaliknya, aku merasa lega, ujarnya. Mengapa begitu?
  • Al-Khawarizmi, Bapak Aljabar Pembawa Angka dan Sistem Desimal ke Barat
    Hikmah
    Sabtu, 13 Mei 2023 - 09:47 WIB
    Al-Khawarizmi, dianggap bapak aljabar, adalah seorang matematikawan dan astronom yang hidup pada abad ke-9. Dia membawa angka dan sistem desimal ke Barat.
  • Rauf Mazari: Pengetahuan-Tindakan-Cinta
    Hikmah
    Sabtu, 02 Januari 2021 - 16:01 WIB
    Cinta adalah Jalan menuju Kebenaran, Pengetahuan, Tindakan. Tetapi hanya mereka yang mengetahui cinta sejati dapat mendekatinya dengan sarana cinta.
  • Syaikh Abdul Qadir al-Jilani Pelopor Tarekat
    Dunia Islam
    Rabu, 12 Oktober 2022 - 16:31 WIB
    Tokoh pertama yang memperkenalkan sistem thariqah (tarekat) adalah Syaikh Abdul Qadir al-Jilani (w. 561 H/1166 M) di Baghdad. Ajarannya menyebar ke seluruh penjuru dunia Islam.
  • Kisah Sufi: Sanggahan Orang Berpengetahuan Lebih Bernilai Ketimbang Dukungan si Bodoh
    Hikmah
    Minggu, 19 Februari 2023 - 19:52 WIB
    Ada sebuah pepatah yang mengatakan bahwa sanggahan orang berpengetahuan lebih bernilai daripada dukungan si bodoh. Salim Abdali, bersaksi bahwa hal itu benar.
  • Imam Al-Ghazali dari Persia, Sang Pembela Islam
    Hikmah
    Selasa, 04 Agustus 2020 - 13:00 WIB
    Idea-idea yang disampaikan oleh al-Ghazali dan telah mempengaruhi St. Thomas Aquinas the Dominican dan St. Francis of Assisi, masing-masing dengan caranya sendiri.
  • Kisah Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani Membuat Khalifah Al-Mustanjid Bertaubat
    Tausyiah
    Selasa, 31 Mei 2022 - 18:14 WIB
    Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani dikenal tidak mau mencari muka kepada kaum elit, baik kepada orang-orang kaya para pembesar kerajaan. Khalifah Al-Mustanjid bertaubat justru tunduk kepadanya.
  • Hukuman buat Bunglon dari Kelelawar yang Justru Menyelamatkannya
    Hikmah
    Minggu, 07 November 2021 - 09:38 WIB
    Bunglon itu, sudah pasti, tidak mengharapkan yang lebih baik lagi. Penghukuman semacam itu persis seperti yang diinginkannya, sebagaimana dikatakan oleh Husayn Manshur.
  • Zunnun al-Misri Capai Maqam Makrifah karena Kemurahan Tuhan
    Hikmah
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 13:22 WIB
    Zunnun al-Misri mencapai maqam makrifat dalam dunia sufi. Ia mengaku dirinya memperoleh makrifah karena kemurahan hati Tuhan. Apa sejatinya maqam makrifah itu?
  • Begini Jawaban Rabiah Al-Adawiyah Ketika Dilamar Hasan Al-Basri
    Hikmah
    Selasa, 05 Oktober 2021 - 19:34 WIB
    Imam Hasan Al-Basri ternyata pernah melamar sufi mashur Rabiah Al-Adawiyah. Engkau harus meminta diriku kepada-Nya, bukan kepadaku, jawab Rabiah menolak lamaran itu.
  • Ibnu Sina, Filsuf Besar yang Hafal Al-Quran pada Usia 10 tahun
    Hikmah
    Sabtu, 13 Mei 2023 - 09:33 WIB
    Dikenal sebagai Avicenna di Barat, polymath Persia ini memiliki pengaruh besar dalam studi penyakit, astronomi, dan logika. Dia lahir pada tahun 980 M dari keluarga Persia.
  • Kisah Sufi: Mencari Makna Ular dan Merak
    Hikmah
    Jum'at, 16 Desember 2022 - 20:32 WIB
    Merak diartikan juga sebagai perhiasan, sedangkan bentuk huruf Ular sama dengan bentuk huruf kata organisme dan kehidupan. Ini erkait dengan perlambangan samar Pemujaan Malaikat Merak Kaum Yezidi.
  • Ulama Kharismatik Yaman Habib Abu Bakar Al-Adni Meninggal Dunia, Ini Profilnya
    Dunia Islam
    Jum'at, 29 Juli 2022 - 16:02 WIB
    Kita baru saja kehilangan ulama kharismatik Hadhramaut Yaman, Al-Habib Abu Bakar Al-Adni Baalawy, yang meninggal dunia pada Rabu 28 Dzulhijjah 1443 H pada usia 75 tahun.
  • Inilah Sosok Bersahaja dan Ketaatan Istri Penguasa
    Muslimah
    Minggu, 26 Juli 2020 - 18:51 WIB
    Impian menjadi istri penguasa, pejabat atau istri pengusaha tentu sangat didambakan oleh sebagian kaum perempuan saat ini. Selain karena status sosial, kehidupan mewah dan serba kecukupan adalah gambaran fasilitas yang akan didapatkannya.
  • Kisah Ahli Kebun Sejati dalam Instruksi dan Tradisi Tarekat Chisytiyah
    Hikmah
    Minggu, 30 Oktober 2022 - 08:21 WIB
    Mereka memasuki sebuah kota dan meramaikan suasana dengan seruling dan genderang, untuk mengumpulkan orang-orang sebelum menceritakan dongeng atau legenda.
  • Kisah Sultan Mesir yang Ingkar Mikraj Nabi SAW ke Sidratul Muntaha
    Hikmah
    Selasa, 14 Februari 2023 - 14:27 WIB
    Seorang Sultan Mesir menganggap mikraj Nabi Muhammad SAW ke sidratul muntaha yang hanya semalam tidak masuk di akal. Sejumlah ulama mencoba menjelaskan namun dia tak puas.