Topik Terkait: Ulama Ulama Sufi (halaman 8)

  • Tiga Calon Sufi, Kearifan,...
    Hikmah
    Senin, 02 November 2020 - 13:55 WIB
    Tiga orang berhasil memasuki lingkaran Sufi, meminta izin untuk pengajarannya. Salah seorang di antara mereka hampir saja melepaskan diri, marah karena perilaku aneh sang guru.
  • Canda Ala Sufi: Tak...
    Hikmah
    Selasa, 08 Desember 2020 - 09:37 WIB
    Hati Nashruddin kini tenang dan lega. Dia pun turun...Sambil melihat ke kantung itu, dia berkata, Hanya manusia yang bisa berubah menjadi burung saja yang dapat mengambil uang itu.
  • Habib al-Ajami: Rentenir...
    Hikmah
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 18:26 WIB
    Habib bin Muhammad al-Ajami al-Basri nama lengkapnya. Jauh sebelum namanya ngetop karena kesalehannya, Habib al-Ajami adalah seorang rentenir yang amat tajir.
  • Hikmah Pernikahan Rasulullah,...
    Hikmah
    Selasa, 25 Juli 2023 - 09:54 WIB
    Rasulullah menikahi beberapa wanita adalah bukan untuk bersenang-senang namun beliau justru memiliki konsokuensi taklif (kewajiban) yang lebih besar dan beban yang lebih berat. Wanta-wanita yang dinikahi oleh Rasulullah SAW adalah petunjuk dan pilihan Allah Taala.
  • Rasulullah SAW Ingatkan...
    Tausyiah
    Selasa, 05 November 2024 - 18:54 WIB
    Ulama merupakan pemuka agama yang mengayomi dan mendidik masyarakat untuk menjadi pribadi yang saleh. Namun ulama su justru sebaliknya, ia menganjurkan kebaikan tapi perbuatannya tidak mencerminkan demikian.
  • cover top ayah
    وَوَصَّيۡنَا الۡاِنۡسَانَ بِوَالِدَيۡهِ اِحۡسَانًا‌ ؕ حَمَلَـتۡهُ اُمُّهٗ كُرۡهًا وَّوَضَعَتۡهُ كُرۡهًا‌ ؕ وَحَمۡلُهٗ وَفِصٰلُهٗ ثَلٰـثُوۡنَ شَهۡرًا‌ ؕ حَتّٰٓى اِذَا بَلَغَ اَشُدَّهٗ وَبَلَغَ اَرۡبَعِيۡنَ سَنَةً  ۙ قَالَ رَبِّ اَوۡزِعۡنِىۡۤ اَنۡ اَشۡكُرَ نِعۡمَتَكَ الَّتِىۡۤ اَنۡعَمۡتَ عَلَىَّ وَعَلٰى وَالِدَىَّ وَاَنۡ اَعۡمَلَ صَالِحًا تَرۡضٰٮهُ وَاَصۡلِحۡ لِىۡ فِىۡ ذُرِّيَّتِىۡ ؕۚ اِنِّىۡ تُبۡتُ اِلَيۡكَ وَاِنِّىۡ مِنَ الۡمُسۡلِمِيۡنَ
    Dan Kami perintahkan kepada manusia agar berbuat baik kepada kedua orang tuanya. Ibunya telah mengandungnya dengan susah payah, dan melahirkannya dengan susah payah (pula). Masa mengandung sampai menyapihnya selama tiga puluh bulan, sehingga apabila dia (anak itu) telah dewasa dan umurnya mencapai empat puluh tahun dia berdoa, Ya Tuhanku, berilah aku petunjuk agar aku dapat mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau limpahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku dapat berbuat kebajikan yang Engkau ridhai; dan berilah aku kebaikan yang akan mengalir sampai kepada anak cucuku. Sesungguhnya aku bertobat kepada Engkau dan sungguh, aku termasuk orang muslim.

    (QS. Al-Ahqaf Ayat 15)
    cover bottom ayah
  • Kisah-Kisah Sufi Idries...
    Hikmah
    Minggu, 28 Juni 2020 - 11:37 WIB
    Mereka melakukan latihan bersama, mengharap agar ketiga kekuatan yang digabung akan cukup kuat untuk mendatangkan Kebenaran, yang mereka sebut Kebenaran Dalam.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Jum'at, 12 Juni 2020 - 13:37 WIB
    Para darwis itu menatap ke cermin untuk mencari sumber Air Kehidupan. Dengan meminum air itu, usia mereka bisa cukup panjang untuk digunakan demi kemanusiaan.
  • Canda Ala Sufi: Sayapku...
    Hikmah
    Jum'at, 01 Januari 2021 - 18:48 WIB
    Harzah berkata dirinya memiliki banyak pengetahuan yang tak berbatas. Setiap malam, aku naik ke atas dan berada di alam raya sana, sehingga aku sampai di langit pertama.
  • Kisah Sufi: Orang yang...
    Hikmah
    Selasa, 10 Januari 2023 - 14:51 WIB
    Walaupun anugerah bisa direnggut oleh orang cerdik, kemampuan yang diambil secara benar dari seorang guru seperti Si Pemurah dari Bokhara itu memiliki kekuatan yang melampaui apa yang kasat mata.
  • Ulama Tarim Ini Ceritakan...
    Tausiyah
    Jum'at, 03 April 2020 - 05:15 WIB
    Ulama dari Tarim Hadhramaut Yaman, Al-Habib Alwi bin Abdullah Alaydrus menceritakan mimpi seorang saleh terkait virus Corona yang melanda dunia saat ini.
  • Canda Ala Sufi: Yang...
    Hikmah
    Selasa, 17 November 2020 - 15:28 WIB
    Nashruddin berkata kepada mereka, Baik, sebagian di antara kalian sudah mengetahuinya dan sebagian lain tidak. Karena itu, saya berharap, yang tahu memberitahu yang tidak tahu.
  • Canda Ala Sufi: Keluar...
    Hikmah
    Jum'at, 20 November 2020 - 09:22 WIB
    Aku adalah penghuni kuburan ini dan aku sudah bosan tinggal di sini. Aku telah meminta izin kepada Tuhanku untuk keluar sebentar dan pergi jalan-jalan. Tuhanku telah memberiku izin.
  • Kisah Imam Abu Yazid...
    Tausyiah
    Selasa, 09 Juni 2020 - 20:15 WIB
    Suatu hari, Imam Abu Yazid Al-Busthami, salah seorang tokoh pembesar sufi kelahiran tahun 188 H (804 Masehi) berjalan-jalan ke pasar.
  • Ulama dan Asatiz se-Jakarta...
    Hikmah
    Jum'at, 11 Oktober 2019 - 17:16 WIB
    MUI Jakarta Pusat menggelar muzakaroh ulama dan asatiz (para ustaz) se-Jakarta Pusat dengan tema membongkar kesesatan paham liberal dan tokohnya di dunia dan Indonesia.
  • Jalan Pendekatan Diri...
    Hikmah
    Rabu, 05 Oktober 2022 - 11:23 WIB
    Jalan yang ditempuh seseorang untuk sampai ke tingkat melihat Tuhan dengan mata hati dan akhirnya bersatu dengan Tuhan demikian panjang dan penuh duri. Apa saja?
  • Sebagian Ahlus Sunnah...
    Hikmah
    Rabu, 04 Januari 2023 - 13:54 WIB
    Banyak pula di antara mereka yang berusaha meluruskan dan mempertimbangkannya dengan timbangan Al-Quran dan As-Sunnah. Salah satu ulama itu adalah Ibnul Qayyim.
  • Kisah Sufi Mencari Makna...
    Hikmah
    Sabtu, 13 November 2021 - 15:19 WIB
    Kisah ini, yang melegenda, menunjukkan bagaimana guru-guru darwis membentuk aliran-aliran-nya berdasarkan berbagai lambang, yang dipilih sebagai contoh dalam ajaran-ajarannya.
  • Kisah Sufi Syaikh Nasir...
    Hikmah
    Kamis, 25 November 2021 - 11:00 WIB
    Kisah sufi ini dituturkan Syaikh Nasir el-Din Shah, yang juga dikenal sebagai Lentera Delhi, wafat pada tahun 1846. Ia dimakamkan di Delhi, India. Berikut penuturan:
  • Kisah Tobatnya Malik...
    Tausyiah
    Selasa, 16 Maret 2021 - 22:08 WIB
    Kisah tobatnya Malik bin Dinar Al-Sami termasuk kisah yang sangat inspiratif. Kisah pertobatan beliau layak dijadikan pelajaran berharga bagi yang sedang menjemput hidayah Allah.
  • Kisah Bijak Para Sufi:...
    Hikmah
    Senin, 08 Juni 2020 - 06:50 WIB
    Fatimah menyadari bahwa apa yang semula tampak sebagai pengalaman menyedihkan, ternyata merupakan bagian penting dari pencapaian kebahagian sejati dalam hidupnya.