Topik Terkait: Wisata Halal
Dunia Islam
Jum'at, 01 September 2023 - 21:40 WIB
Setelah berhasil mengantongi akreditasi A dari Kementerian Agama, Hayatun Tour terus berkomitmen meningkatkan kualitas pengelolaan dan pelayanannya dalam menghadirkan umrah plus wisata halal sesuai syariat Islam.
Tausyiah
Senin, 01 Juli 2024 - 15:21 WIB
Ada dua binatang yang dikecualikan oleh syariat Islam dari kategori bangkai, yaitu belalang, ikan dan sebagainya dari macam binatang yang hidup di dalam air.
Tips
Selasa, 14 Juni 2022 - 15:46 WIB
Umat Islam diperintahkan Allah Subhanahu wa taala untuk memilih makanan halal dan thayyib (baik dikonsumsi), serta menghindari makanan haram.
Dunia Islam
Kamis, 28 Maret 2024 - 11:58 WIB
Potensi produk halal di Jawa Timur (Jatim) sangat besar. Melihat itu, Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) Jatim menargetkan provinsi ini bisa menjadi Central Halal Nasional pada 2027.
Tausyiah
Selasa, 16 Juli 2024 - 15:23 WIB
Ungkapan yang dipakai al-Quran, yaitu: hendaknya binatang tersebut menangkap untuk kepentingan tuannya, bukan untuk kepentingan dirinya sendiri.
Tips
Minggu, 25 Agustus 2024 - 14:50 WIB
Doa agar mendapat harta atau rezeki halal ini penting diketahui umat muslim. Karena rezeki halal sangat menentukan nasib hidup kita
Muslimah
Rabu, 05 Oktober 2022 - 12:11 WIB
Dalam Islam, memenuhi nafkah keluarga merupakan kewajiban seorang suami. Melalui lisan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam, Allah Taala telah menjelaskan tentang keutamaan memberi nafkah kepada keluarga.
Dunia Islam
Rabu, 01 September 2021 - 16:08 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) menegaskan bahwa sertifikat halal pada hakikatnya adalah fatwa tertulis tentang kehalalan sebuah produk.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Februari 2025 - 00:07 WIB
Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) meminta pemerintah mencabut monopoli fatwa dan sertifikasi halal. Proses sertifikasi halal di Indonesia masih sulit dan lama serta belum bisa menjadi mercusuar dunia.
Muslimah
Selasa, 08 Februari 2022 - 08:32 WIB
Dalam Islam, bekerja membanting tulang mencari nafkah yang halal untuk kebutuhan keluarga merupakan ibadah yang bernilai sangat tinggi. bahkan ada banyak kebaikan dari ikhtiar mencari nafkah halal ini.
Dunia Islam
Senin, 27 Desember 2021 - 22:03 WIB
Mabruk Tour kembali meraih penghargaan sebagai biro perjalanan wisata tersertifikasi oleh Badan Akreditasi Nasional dengan 10 Tour Leader Tersertifikasi Nasional. Biro travel umrah ini sejak 2019 telah memiliki izin.
Muslimah
Kamis, 24 September 2020 - 06:37 WIB
Tidaklah Allah Azza wa Jalla memerintahkan satu perkara, melainkan perkara itu pasti dicintai-Nya dan memiliki keutamaan di sisi-Nya serta membawa kebaikan bagi para hamba. Termasuk masalah memenuhi nafkah keluarga.
Dunia Islam
Sabtu, 01 Maret 2025 - 09:59 WIB
Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki beragam tempat ibadah yang tidak hanya menjadi pusat kegiatan keagamaan, tetapi juga mencerminkan sejarah dan tradisi yang unik.
Tausyiah
Senin, 10 Juni 2024 - 08:37 WIB
Banyak kaum muslimin yang bertanya-tanya tentang pandangan Islam terhadap bioskop, tonil/sandiwara dan sebagainya. Apakah orang Islam dibolehkan menonton ataukah diharamkannya?
Tips
Selasa, 11 Januari 2022 - 09:31 WIB
Berwisata dalam masa liburan sekolah sepertinya menjadi agenda rutin setiap keluarga yang telah memiliki anak usia sekolah. Sayangnya, agenda wisata ini justru banyak melalaikan aktivitas ibadahnya. .
Dunia Islam
Rabu, 05 Juni 2024 - 13:19 WIB
Tradisi sedekah di arab Saudi dikenal dengan istilah Sabilillah, artinya jalan Allah. Mereka bersedekah sebagai bentuk ibadah guna mendekatkan diri kepada Allah.
Dunia Islam
Rabu, 27 April 2022 - 21:50 WIB
Istiqlal Halal Expo 2022 telah resmi ditutup pada hari ini, Rabu (27/4/2022) setelah 10 hari digelar di kawasan mesjid Istiqlal, dengan transaksi Rp4-5 miliar.
Dunia Islam
Rabu, 27 April 2022 - 23:13 WIB
Istiqlal Halal Expo diharapkan berkelanjutan sehingga bisa mengubah paradigma masjid yang sebelumnya diberdayakan umat menjadi masjid yang memberdayakan umat.
Tausyiah
Minggu, 15 Oktober 2023 - 23:03 WIB
Tadabbur ayat pilihan Al-Quran kali ini mengulas tentang perintah Allah untuk mengonsumsi makanan halal dan baik. Dalam ayat ini Allah menyeru manusia, bukan umat muslim saja.
Dunia Islam
Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:28 WIB
Syarat mendaftarkan sertifikasi halal ini perlu diketahui oleh setiap pelaku UMKM di Indonesia, terlebih setelah Haikal Hassan selaku Kepala BPJPH mewajibkan sertifikasi tersebut untuk semua produk.