Kumpulan Artikel: Muslimah (halaman 3)

  • Mengenal 3 Wanita Muslimah yang Dikisahkan dalam Surat At Tahrim
    Muslimah
    Rabu, 25 Oktober 2023 - 18:43 WIB
    Surat at-Tahrim yang terletak di akhir juz dua puluh delapan. Merupakan surat yang Allah turunkan untuk mengingatkan nabi dan istri-istri nabi yaitu Aisyah dan Hafshah yang cemburu kepada Zainab.
  • Sya’wanah al-Ubullah : Muslimah yang Suka Menangis Setiap Mendengar Asma Allah SWT
    Muslimah
    Minggu, 22 Oktober 2023 - 13:01 WIB
    Syawanah al-Ubullah adalah seorang perempuan sufi yang hidup di abad pertengahan. Imam Al-Ghazali sangat terkagum-kagum pada sosok perempuan sufi ini. Kenapa dan apa keistimewaan sosok muslimah ini?
  • Suka Ikut Kajian? Ini Tema-tema yang Menarik untuk Kalangan Muslimah!
    Muslimah
    Minggu, 22 Oktober 2023 - 12:20 WIB
    Belajar dan terus menuntut ilmu merupakan salah satu yang dianjurkan untuk kaum muslimah. Karena kaum muslimah juga mempunyai peran dan tanggung jawab tersendiri dalam kehidupan ini.
  • Kisah Hikmah : Muslimah pun Wajib Menunaikan Amar Maruf Nahi Munkar
    Muslimah
    Minggu, 22 Oktober 2023 - 08:55 WIB
    Ada sebuah kisah yang menunjukkan pentingnya kaum muslimah memberikan andil dalam nasihat dan amar maruf nahi munkar sesuai dengan kemampuan mereka.
  • Inilah Dosa Perempuan yang Tidak Memakai Hijab dan Dalil-dalilnya
    Muslimah
    Sabtu, 21 Oktober 2023 - 05:15 WIB
    Dosa perempuan muslimah yang tidak memakai hijab sangat mengerikan, bahkan disebutkan sebagai penghuni kekal neraka. Kenapa demikian?
  • Amalan Terbaik untuk Muslimah yang Sudah Uzur
    Muslimah
    Rabu, 18 Oktober 2023 - 11:10 WIB
    Ada amalan terbaik untuk kaum muslimah yang sudah memasuki usia tidak muda lagi atau sudah mulai uzur, yakni selalu mendekatkan diri kepada Allah Subahanhu wa taala.
  • Pengin Otak Cerdas? Berikut Panduan Syariat yang Bisa Diamalkan!
    Tips
    Rabu, 18 Oktober 2023 - 10:20 WIB
    Islam menganjurkan umatnya agar cerdas otak dan pikirannya. Kenapa demikian? Karena hal tersebut merupakan perintah Allah SWT dalam Al Quran dan terulang di beberapa ayat untuk menyuruh menggunakan akal dan pikiran.
  • Inilah Hukum Syariat tentang Rambut Wanita
    Muslimah
    Selasa, 17 Oktober 2023 - 11:35 WIB
    Dalam Islam, rambut wanita adalah aurat sehingga wajib ditutup. Kenapa demikian? Karena rambut merupakan mahkota atau perhiasan bagi seorang wanita.
  • Adab dan Akhlak Seorang Muslimah yang Penting Diketahui
    Muslimah
    Rabu, 11 Oktober 2023 - 13:30 WIB
    Adab dan akhlak seorang muslim sebenarnya sudah diberitahukan didalam Al Quran dan hadis, namun, ada baiknya seorang muslimah kembali mengenal atau mempelajarinya lebih dalam.
  • Inilah Bentuk Berbusana yang Harus Dihindari Kaum Muslimah
    Muslimah
    Rabu, 11 Oktober 2023 - 12:10 WIB
    Agar wanita muslimah terhindar dari tabarruj dalam berbusana, ada baiknya mengetahui bentuk-bentuk tabarruj itu sendiri, karena ada beberapa bentuk tabarruj yang harus dijauhi oleh kaum Hawa tersebut.
  • Meneladani Siti Sarah Istri Nabi Ibrahim : Wujud Kecantikan Dunia dan Akhirat
    Muslimah
    Selasa, 10 Oktober 2023 - 12:20 WIB
    Meneladani istri Nabi Ibrahim Alaihissalam, yakni Sarah atau Siti Sarah penting bagi kaum muslimah saat ini. Istri pertama Nabi Ibrahim ini, merupakan contoh seorang muslimah yang selamat dari godaan nafsu Firaun.
  • Bagaimana Hukum Membasuh Rambut dalam Wudu Wanita?
    Muslimah
    Selasa, 10 Oktober 2023 - 10:42 WIB
    Bagaimana hukum membasuh rambut wanita dalam wudu? Benarkah sama dengan laki-laki, atau ada ketentuan khusus untuk kaum muslimah ini?
  • Inilah 3 Ciri Wanita Terbaik dalam Hadis Rasulullah SAW
    Muslimah
    Jum'at, 06 Oktober 2023 - 17:30 WIB
    Rasulullah Shallalahu alaihi wa sallam sangat menganjurkan agar seorang wanita harus berperilaku baik dengan menaati suaminya dalam perkara yang syari, dan menjauhi keburukan.
  • Bolehkah Memakai Obat Pemutih Wajah? Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
    Muslimah
    Kamis, 05 Oktober 2023 - 13:41 WIB
    Demi mencapai kecantikan sempurna banyak wanita menggunakan kosmetika dan obat-obat untuk mempercantik dirinya. Salah satunya adalah obat pemutih wajah atau kulit. Bagaimana hukumnya dalam Islam?
  • Mengapa Wanita Dimuliakan dalam Islam? Begini Penjelasan Al-Quran dan Hadis
    Muslimah
    Kamis, 05 Oktober 2023 - 13:10 WIB
    Dalam Islam, seorang wanita kedudukannya sangat dimuliakan. Kemuliaan kaum Hawa ini dalam semua fase kehidupan yang mereka lalui. Mengapa demikian?
  • Prancis Berupaya Menghancurkan Orisinalitas Masyarakat Sejak Masa Penjajahan
    Dunia Islam
    Rabu, 04 Oktober 2023 - 05:15 WIB
    Larangan abaya di sekolah umum Prancis adalah bagian dari upaya negeri itu mengontrol pakaian yang dikenakan wanita Muslim. Upaya semacam ini ternyata bukan hal baru bagi negeri itu
  • Hebh Jamal: Sekularisme Prancis Berubah Menjadi Sistem Aliran Sesat yang Buruk
    Dunia Islam
    Selasa, 03 Oktober 2023 - 15:14 WIB
    Hebh Jamal menilai komitmen Prancis terhadap sekularisme, yang didefinisikan sebagai kebebasan dari pengaruh agama, telah berubah menjadi sistem aliran sesat yang buruk.
  • Adab Berhias bagi Muslimah yang Penting Diketahui
    Muslimah
    Senin, 02 Oktober 2023 - 09:35 WIB
    Sebagai muslimah, sudah sepatutnya kita memahami adab dalam berhias. Adanya adab berhias dalam Islam ini semata-mata untuk memberikan kebaikan sekaligus menunjukkan salah satu karakter atau ciri-ciri beriman kepada Allah.
  • Adakah Dalil Perintah Berjilbab dalam Al Quran? Inilah 3 Ayat yang Menjelaskannya
    Muslimah
    Sabtu, 30 September 2023 - 07:19 WIB
    Perintah menutup aurat dengan berjilbab tercantum dalam beberapa ayat Al-Quran. Ketiga ayat Al-Quran ini penting diketahui kaum muslimah.
  • Swiss Jauhkan Denda Rp16,8 Juta bagi Perempuan yang Kenakan Burqa
    Dunia Islam
    Kamis, 28 September 2023 - 14:45 WIB
    Parlemen Swiss menyetujui undang-undang larangan penggunaan penutup wajah atau burqa dan niqab. UU ini menargetkan perempuan Muslim atau muslimah. Bagi yang nekat dikenai denda.