Topik Terkait: Hukum Kurban Bagi Yang Mampu

  • Hukum Berkurban Bagi yang Mampu Menurut 4 Mazhab
    Tausyiah
    Rabu, 21 Juni 2023 - 10:25 WIB
    Mayoritas ulama 4 mazhab sepakat bahwa hukum berkurban adalah Sunnah Muakkad, yaitu ibadah yang sangat dianjurkan kepada seorang muslim yang memiliki kemampuan secara finansial.
  • Hukum Kurban Online, Apakah Sah? Simak Ulasannya Supaya Lebih Paham
    Tausyiah
    Rabu, 21 Juni 2023 - 14:53 WIB
    Hukum kurban online kerap menimbulkan pro dan kontra. Hal ini disebabkan oleh pendapat sejumlah pihak yang menilai kegiatan ibadah tersebut kurang sempurna karena tidak menyaksikan penyembelihan dan pembagian secara langsung.
  • Adakah Sanksi Syariat untuk Orang Mampu Tapi Tidak Mau Melaksanakan Ibadah Kurban?
    Hikmah
    Sabtu, 01 Juli 2023 - 16:20 WIB
    Hukum melaksanakan kurban adalah sunnah muakkadah (sangat dianjurkan bagi yang mampu). Karena itu makruh bagi orang yang mampu jika ia tidak melaksanakannya. Namun, ada khilaf tentang hukum berkurban dimana Imam Abu Hanifah mewajibkannya.
  • Hukum Kurban: Syafiiyah Nyatakan Sunah ‘Ain bagi Tiap Pribadi dan Sunah Kifayah bagi Tiap Keluarga
    Tausyiah
    Selasa, 07 Juni 2022 - 08:47 WIB
    Para ahli fikh berbeda pendapat tentang hukum pelaksanaan ibadah kurban. Abu Hanifah dan para pengikutnya menyatakan ibadah kurban hukumnya wajib dilaksanakan setiap tahun bagi mereka yang mampu
  • Bagaimana Hukum Kurban Kerbau seperti yang Dilakukan Masyarakat Kudus?
    Tausyiah
    Sabtu, 02 Juli 2022 - 12:40 WIB
    Hukum kurban kerbau adalah sah, dan hukumnya sama dengan berkurban dengan sapi, sebab kerbau merupakan hewan yang masih terkategorikan sebagai spesies dari sapi.
  • Hukum Berkurban untuk Orang yang Sudah Meninggal
    Tausyiah
    Sabtu, 11 Juni 2022 - 21:25 WIB
    Hukum berkurban untuk orang yang sudah meninggal perlu diketahui umat Islam supaya tidak salah kaprah dalam menafsirkan hukum. Begini penjelasannya.
  • Bolehkah Kurban dengan Kambing Betina?
    Tips
    Senin, 06 Juni 2022 - 23:25 WIB
    Bolehkah kurban dengan kambing betina? Mana lebih baik, berkurban dengan hewan jantan atau betina? Pertanyaan ini sering muncul menjelang Hari Raya Idul Adha.
  • Hukum Menyimpan Daging Kurban Lebih dari Tiga Hari
    Tausyiah
    Rabu, 14 Juli 2021 - 18:27 WIB
    DI era kini, dengan adanya alat pendingin, tak sedikit dari umat Islam yang menyimpan daging kurban sampai berhari-hari. Lalu bagaimana hukum perbuatan semacam ini?
  • Syarat Ketat Bagi Panitia Idul Adha yang Mengambil Upah Kurban
    Tips
    Kamis, 07 Juli 2022 - 08:49 WIB
    Panitia boleh meminta upah dari pemilik hewan atas jasanya menangani hewan kurban. Karena panitia adalah berstatus wakil atau yang mewakili pemilik kurban.
  • Ini Ketentuan Puasa Bagi yang Bersafar
    Tips
    Sabtu, 01 Mei 2021 - 13:47 WIB
    Melakukan perjalanan pulang ke kampung halaman, membutuhkan waktu yang cukup lama. Nah, bagaimana dengan kewajiban puasanya Ramadhan bagi mereka yang bersafar ini?
  • Hewan yang Sah untuk Kurban Idul Adha, Ini Ketentuannya
    Tausyiah
    Jum'at, 16 Juni 2023 - 05:10 WIB
    Apa saja hewan yang sah untuk dijadikan kurban di Hari Raya Idul Adha? Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib dalam Buku Fiqih Kurban Perspektif Mazhab Syafii.
  • Kurban Patungan, Gus Baha: Apakah di Akhirat 7 Orang Naik Sapi Itu Bersama?
    Tausyiah
    Minggu, 10 Juli 2022 - 07:35 WIB
    Kurban sapi dengan cara patungan sebanyak 7 orang adalah boleh. Masalahnya bagaimana keadaan sapi tersebut besok di hari kiamat? Apakah tujuh orang tersebut naik ke sapi tersebut?
  • Hukum Berkurban Bagi yang Mampu, Wajib Atau Sunnah?
    Tausyiah
    Senin, 06 Juni 2022 - 14:45 WIB
    Tak lama lagi umat Islam akan merayakan Hari Raya Idul Adha 10 Dzulhijjah 1443 Hijriyah. Bagaimana sebenarnya hukum berkurban bagi yang mampu? Wajib atau sunnah?
  • Nasehat Syaikh Shalih bin Fauzan Bagi Wanita yang Senang Menghabiskan Waktu di Pusat Perbelanjaan
    Muslimah
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 17:27 WIB
    Berbelanja atau shopping, menjadi kebiasaan yang digemari kaum Hawa ini. Tak heran, banyak kaum wanita yang senang berlama-lama di mal, pusat-pusat belanja, bahkan pasar sekalipun.
  • Bagaimana Hukum Khitan bagi Wanita? Wajibkah?
    Tausyiah
    Kamis, 30 November 2023 - 10:02 WIB
    Hukum Islam mengenai khitan bagi anak-anak wanita, diperselisihkan oleh para ulama bahkan oleh para dokter sendiri, dan terjadi perdebatan panjang di sejumlah negara Islam.
  • Hukum Membayar Kafarat Bagi yang Membatalkan Puasa
    Tausyiah
    Jum'at, 08 April 2022 - 16:14 WIB
    Kalau seandainya ada orang yang tidak berpuasa ataupun melanggar sesuatu yang berkaitan dengan hukum-hukum puasa, maka dia membayar kafarat (penebus). Bagaimana kafarat itu diberlakukan?
  • Cara Menabung untuk Kurban, Inilah Tips dan Dalilnya
    Tips
    Selasa, 07 Juni 2022 - 17:16 WIB
    Cara menabung untuk berkurban, merupakan alternatif agar menunaikan ibadah kurban bisa terwujud. Lalu, bagaimana hukumnya tentang tabungan kurban ini, serta bagaimana cara melaksanakannya?
  • Doa Saat Menyembelih Kurban Seperti yang Diajarkan Rasulullah
    Tausyiah
    Kamis, 30 Juli 2020 - 13:46 WIB
    Kurban adalah sikap ketundukan kepada Allah Taala. Esensi dari kurban pada saat Idul Adha adalah wujud ketakwaan kepada Allah untuk siap berbagi kebahagiaan kepada sesama.
  • Mendoakan Husnul Khatimah Bagi Orang yang Hidup atau yang Meninggal?
    Muslimah
    Kamis, 08 Juli 2021 - 14:28 WIB
    Ucapan husnul khatimah biasanya dipanjatkan sebagai doa agar kita sebagai muslim diwafatkan dalam keadaan husnul khatimah (akhir/penutup yang baik). Bagaimana dengan orang yang sudah meninggal?
  • Gus Baha Jelaskan Hukum Berkurban untuk Orangtua yang Meninggal
    Tausyiah
    Rabu, 14 Juli 2021 - 17:17 WIB
    Dalam satu kajian ilmiah bertema Berkurban dalam Perspektif Kesehatan, Ulama ahli tafsir Al-Quran Gus Baha menerangkan hukum berkurban untuk orangtua yang sudah meninggal.