Kumpulan Artikel: Kisah Nabi Yusuf (halaman 4)
Hikmah
Selasa, 22 Februari 2022 - 22:29 WIB
Kisah Nabi Yusuf ketika dipenjara oleh pihak kerajaan sangat menarik untuk dikaji. Berkat kemampuannya mentakwil mimpi, beliau berhasil mengajak para tahanan untuk menyembah Allah.
Tausyiah
Jum'at, 18 Februari 2022 - 00:07 WIB
Ketika berada di penjara, Nabi Yusuf alaihissalam dipertemukan dengan dua pemuda yang meminta mentakwilkan mimpi mereka. Berikut kisahnya dalam Surat Yusuf.
Tausyiah
Kamis, 10 Februari 2022 - 21:16 WIB
Setelah istri pembesar Mesir itu mengancam Nabi Yusuf alahissalam dengan hukuman dan penjara, Allah mengabulkan doa dan permintaan Nabi Yusuf.
Hikmah
Selasa, 01 Februari 2022 - 15:19 WIB
Allah menceritakan keteguhan Nabi Yusuf alahissalam menolak rayuan istri pembesar Mesir. Nabi Yusuf memilih penjara daripada mengikuti keinginan mereka.
Hikmah
Selasa, 25 Januari 2022 - 16:32 WIB
Istri pembesar Mesir yang dalam riwayat namanya disebut Zulaikha berusaha meyakinkan para wanita bangsawan ketika skandalnya tersebar di penjuru Mesir.
Hikmah
Selasa, 18 Januari 2022 - 22:35 WIB
Ketika Zulaikha mengundang para wanita bangsawan menghadiri jamuan makan di Istana, betapa terkejutnya mereka melihat ketampanan Nabi Yusuf alahissalam.
Tausyiah
Sabtu, 15 Januari 2022 - 07:05 WIB
Kisah istri pembesar Mesir yang merayu Nabi Yusuf diceritakan dalam Surat Yusuf Ayat 30. Dari ayat ini, kita akan mengetahui lima tingkatan cinta dalam realita kehidupan.
Tausyiah
Kamis, 06 Januari 2022 - 22:37 WIB
Setelah pembesar Mesir mengetahui istrinya salah, ia berkata kepada Nabi Yusuf agar melupakan peristiwa itu. Inilah pelajaran untuk para suami agar tidak bersikap ad-Dayyuts.
Hikmah
Kamis, 23 Desember 2021 - 07:26 WIB
Nabi Yunus AS adalah orang yang saleh. Namun beliau sempat masuk dalam jerat iblis. Nabi Yunus marah kepada Allah SWT karena telah membatalkan janjinya untuk menghukum kaum Yunus.
Muslimah
Rabu, 08 Desember 2021 - 08:16 WIB
Sering digambarkan bahwa fitnah terbesar di dunia selalu datang dari kaum wanita, namun demikian bukan berarti wanita pun tidak bisa terfitnah oleh kaum lelaki.
Hikmah
Jum'at, 03 Desember 2021 - 15:11 WIB
Ketika Nabi Yusuf terfitnah oleh istri pembesar Mesir yang menggodanya, Allah menyelamatkan beliau sehingga terhindar dari fitnah dan perbuatan zina.
Hikmah
Selasa, 30 November 2021 - 21:37 WIB
Setelah Yusuf muda dibeli oleh petinggi Kerajaan Mesir, beliau tinggal di Istana dengan pelayanan yang sangat baik. Dibalik kemegahan istana justru membuat Nabi Yusuf terfitnah wanita.
Hikmah
Senin, 29 November 2021 - 13:13 WIB
Suami Zulaikha sebelum dinikahi Nabi Yusuf adalah Qithfir bin Rawhib. Dia salah seorang pembesar Mesir. Al-Quran menyampaikan bagaimana Zulaikha jatuh cinta kepada Yusuf dan mengajaknya selingkuh.
Hikmah
Rabu, 24 November 2021 - 10:56 WIB
Ketika Zulaikha mengejar cinta Yusuf, Allah jauhkan Yusuf darinya. Ketika Zulaikha mengejar cintanya Allah, maka Allah datangkan Yusuf padanya. Berikut sekelumit kisahnya.
Hikmah
Selasa, 23 November 2021 - 21:23 WIB
Surat Yusuf ayat 21-22 menceritakan kisah Nabi Yusuf masih kecil dibeli oleh pejabat tinggi Mesir. Penderitaan Yusuf di dalam sumur berganti dengan kehidupan di istana.
Hikmah
Senin, 22 November 2021 - 08:38 WIB
Lanjutan Tadabur Surat Yusuf Ayat 19-20 menceritakan kisah Nabi Yusuf alaihissalam yang ditemukan kelompok musafir di dalam sumur dan menjualnya dengan harga murah.
Tips
Senin, 15 November 2021 - 20:36 WIB
Nabi Yusuf alaihissalam merupakan cucu dari Nabi Ishaq yang nasabnya tersambung ke Nabi Ibrahim sampai ke Nabi Nuh. Berikut doa Nabi Yusuf ketika diberi kerajaan.
Hikmah
Minggu, 14 November 2021 - 08:30 WIB
Berikut lanjutan tadabur Surat Yusuf yang penuh hikmah dan iktibar. Dalam Surat ini Allah menceritakan kisah Nabi Yusuf dengan sempurna.
Hikmah
Selasa, 02 November 2021 - 23:40 WIB
Surat Yusuf mengandung hikmah dan pelajaran berharga. Allah menceritakan tipu muslihat saudara-saudara Nabi Yusuf untuk kita jadikan pelajaran berharga.
Muslimah
Rabu, 17 Februari 2021 - 11:06 WIB
Sering digambarkan bahwa fitnah terbesar di dunia selalu datang dari kaum perempuan. Namun demikian, bukan berarti perempuan pun tidak bisa terfitnah oleh kaum lelaki