Kumpulan Artikel: Membaca Alquran (halaman 3)

  • Bolehkah Membaca Al...
    Muslimah
    Rabu, 21 April 2021 - 08:11 WIB
    Kegiatan tadarus Al-Quran di bulan Ramadhan sangat dianjurkan. Hanya saja, masih ada perempuan muslimah yang ketika membaca Al-Quran ini, dengan aurat yang masih terbuka. Bagaimana hukumnya?
  • Doa Sebelum Membaca...
    Tausyiah
    Minggu, 07 Maret 2021 - 23:35 WIB
    Berdoa sebelum membaca Al-Quran merupakan salah satu adab mulia ketika hendak berinteraksi dengan Al-Quran. Berikut lafaz doa dan artinya dihimpun dari berbagai sumber.
  • Cara Rasulullah Membaca...
    Tausyiah
    Rabu, 03 Februari 2021 - 08:20 WIB
    Salah satu amalan yang kelak memberi syafaat (pertolongan) pada hari Kiamat adalah membaca Al-Quran dan mengamalkannya. Bagaimanakah cara Rasulullah membaca Al-Quran?
  • Pembaca Al-Quran dan...
    Muslimah
    Selasa, 02 Februari 2021 - 14:24 WIB
    Orang yang mahir dalam membaca Al-Quran akan bersama para malaikat yang mulia, sedangkan orang yang membaca Al Quran dalam keadaan terbata-bata dan dia kesulitan (dalam membaca), maka baginya dua pahala.
  • Amalan Supaya Orangtua...
    Tausyiah
    Rabu, 23 Desember 2020 - 11:27 WIB
    Kebahagiaan dan kehormatan pada Hari Kiamat merupakan tujuan hakiki yang sesungguhnya. Berikut amalan agar orangtua mendapat mahkota kehormatan pada Hari Kiamat.
  • Jangan Gagal Paham!...
    Tausyiah
    Jum'at, 20 November 2020 - 09:25 WIB
    Al-Quran adalah hudal lin-naas, petunjuk bagi semua manusia. Pertanyaannya, bagaimana hukum membaca Al-Quran di kuburan?
  • Keutamaan Surah Al-Insyirah,...
    Tausyiah
    Sabtu, 07 November 2020 - 21:51 WIB
    Ketika Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam mengalami tekanan dan celaan dari orang-orang kafir Quraisy, Allah Taala menurunkan surah ini untuk melapangkan hati beliau.
  • Saat Membaca Al-Quran,...
    Tausyiah
    Selasa, 20 Oktober 2020 - 16:28 WIB
    Menangis menjadi salah satu kesunnahan saat membaca Al-Quran, tanda bahwa sang qari tersebut menghayati bacaannya hingga menangis, walaupun hal ini tidak bisa menjadi parameter penuh.
  • Syafaat Al-Quran Bagi...
    Tausyiah
    Senin, 05 Oktober 2020 - 16:49 WIB
    Al-Quran adalah kalamullah yang kelak nanti memberikan syafaat di Hari Kiamat bagi para pembacanya. Rasulullah mengingatkan umatnya agar tidak melupakan Al-Quran.
  • Faedah Surat Al-Kahfi,...
    Muslimah
    Selasa, 29 September 2020 - 06:30 WIB
    Setiap malam Jumat atau pada hari Jumat, umat muslim dianjurkan untuk membaca Al-Quran, terutama surat Al-Kahfi.Walaupun, sebenarnya membaca surat Al kahfi tidak hanya baik dibaca pada hari Jumat saja melainkan setiap hari.
  • Bolehkah Perempuan Haid...
    Muslimah
    Senin, 28 September 2020 - 18:50 WIB
    Sebagai seorang muslim, tentu menjaga kesucian saat aktivitas pengajar juga sangat dianjurkan. Bagi pengajar kaum laki-laki anjuran ini bukanlah persoalan, namun bagaimana dengan pengajar perempuan saat sedang mengalami menstruasi atau haid ?