Topik Terkait: Nyeri Haid

  • Amalkan Doa Ini saat Haid Terasa Sakit
    Muslimah
    Rabu, 06 September 2023 - 11:24 WIB
    Selain ikhtiar obat seorang perempuan yang mengalami nyeri atau sakit karena haid disarankan untuk banyak berzikir dan berdoa, dengan doa yang diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
  • Bolehkah Wanita Haid Membaca Al-Quran?
    Muslimah
    Selasa, 08 Juni 2021 - 06:45 WIB
    Bolehkah wanita haid membaca Al-Quran? Mengingat membaca Al- Quran merupakan ibadah yang disunahkan bagi umat Islam, serta keutamaan membacanya sangatlah besar.
  • Amalkan Doa Ini Saat Rasa Nyeri Haid Menyerang
    Muslimah
    Jum'at, 25 Juni 2021 - 10:58 WIB
    Kaum perempuan dikondrati mengalami siklus datang bulan atau biasa disebut mentruasi/haid. Dan ada di antara mereka yang harus mengalami rasa nyeri ketika tengah haid tersebut. Untuk itu, ada doa dari Rasulullah agar sakit di bagian perut ini hilang.
  • Bagaimana Aturan Mengqadha Sholat Setelah Haid?
    Muslimah
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 14:20 WIB
    Ada beberapa model perempuan yang haid, tapi dia tetap diperintahkan mengganti beberapa sholat yang ditinggalkan saat haid. Apa saja modelnya dan bagaimana aturan mengqadha sholatnya?
  • Amalan Rebo Wekasan untuk Wanita Haid
    Muslimah
    Selasa, 12 September 2023 - 18:42 WIB
    Amalan Rebo Wekasan untuk wanita haid sangat bermanfaat dan mengandung banyak pahala serta dapat menghindarkan dari berbagai bala bencana. Apa dan bagaimana amalannya?
  • cover top ayah
    وَقُلْ لِّـلۡمُؤۡمِنٰتِ يَغۡضُضۡنَ مِنۡ اَبۡصَارِهِنَّ وَيَحۡفَظۡنَ فُرُوۡجَهُنَّ وَلَا يُبۡدِيۡنَ زِيۡنَتَهُنَّ اِلَّا مَا ظَهَرَ مِنۡهَا‌ وَلۡيَـضۡرِبۡنَ بِخُمُرِهِنَّ عَلٰى جُيُوۡبِهِنَّ‌ۖ وَلَا يُبۡدِيۡنَ زِيۡنَتَهُنَّ اِلَّا لِبُعُوۡلَتِهِنَّ اَوۡ اٰبَآٮِٕهِنَّ اَوۡ اٰبَآءِ بُعُوۡلَتِهِنَّ اَوۡ اَبۡنَآٮِٕهِنَّ اَوۡ اَبۡنَآءِ بُعُوۡلَتِهِنَّ اَوۡ اِخۡوَانِهِنَّ اَوۡ بَنِىۡۤ اِخۡوَانِهِنَّ اَوۡ بَنِىۡۤ اَخَوٰتِهِنَّ اَوۡ نِسَآٮِٕهِنَّ اَوۡ مَا مَلَـكَتۡ اَيۡمَانُهُنَّ اَوِ التّٰبِعِيۡنَ غَيۡرِ اُولِى الۡاِرۡبَةِ مِنَ الرِّجَالِ اَوِ الطِّفۡلِ الَّذِيۡنَ لَمۡ يَظۡهَرُوۡا عَلٰى عَوۡرٰتِ النِّسَآءِ‌ۖ وَلَا يَضۡرِبۡنَ بِاَرۡجُلِهِنَّ لِيُـعۡلَمَ مَا يُخۡفِيۡنَ مِنۡ زِيۡنَتِهِنَّ‌ ؕ وَتُوۡبُوۡۤا اِلَى اللّٰهِ جَمِيۡعًا اَيُّهَ الۡمُؤۡمِنُوۡنَ لَعَلَّكُمۡ تُفۡلِحُوۡنَ
    Dan katakanlah kepada para perempuan yang beriman, agar mereka menjaga pandangannya, dan memelihara kemaluannya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali yang (biasa) terlihat. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kerudung ke dadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali kepada suami mereka, atau ayah mereka, atau ayah suami mereka, atau putra-putra mereka, atau putra-putra suami mereka, atau saudara-saudara laki-laki mereka, atau putra-putra saudara laki-laki mereka, atau putra-putra saudara perempuan mereka, atau para perempuan (sesama Islam) mereka, atau hamba sahaya yang mereka miliki, atau para pelayan laki-laki (tua) yang tidak mempunyai keinginan (terhadap perempuan) atau anak-anak yang belum mengerti tentang aurat perempuan. Dan janganlah mereka menghentakkan kakinya agar diketahui perhiasan yang mereka sembunyikan. Dan bertobatlah kamu semua kepada Allah, wahai orang-orang yang beriman, agar kamu beruntung.

    (QS. An-Nur Ayat 31)
    cover bottom ayah
  • Haruskah Muslimah Mengganti Sholat Fardhu yang Ditinggalkan karena Haid?
    Muslimah
    Selasa, 10 Januari 2023 - 13:27 WIB
    Ketika sedang mengalami mentruasi atau haid, kaum muslimah diharamkan untuk melakukan ibadah seperti sholat dan puasa. Namun, haruskah dia mengganti sholat tersebut di lain waktu?
  • Hukum Wanita Haid Berlama-lama di Masjid Saat Ramadhan
    Muslimah
    Jum'at, 15 April 2022 - 11:48 WIB
    Salah satu amalan yang dapat dilakukan perempuan yang sedang haid saat bulan puasa ini adalah mendengarkan kajian atau majelis taklim sebagai ikhtiar menuntut ilmu
  • 5 Amalan yang Penuh Pahala yang Bisa Dilakukan Wanita yang Sedang Haid
    Muslimah
    Senin, 21 November 2022 - 09:16 WIB
    Banyak amalan bagi perempuan haid yang sayang bila dilewatkan begitu saja. Meski dilarang melaksanakan ibadah wajib seperti shalat dan puasa, namun banyak amalan lainnya yang bisa dikerjakan, dan mendapatkan pahala
  • Begini 4 Cara Mengetahui Selesainya Masa Haid yang Wajib Dipahami Muslimah
    Muslimah
    Selasa, 22 Februari 2022 - 11:11 WIB
    Mengetahui cara selesainya masa akhir haid wajib dipahami oleh setiap muslimah. Hal tersebut penting, agar ketika memulai kembali melaksanakan ibadah wajib, muslimah tidak kebingungan dan merasa ragu-ragu.
  • Mengganti Salat Usai Haid, Bagaimana Aturannya?
    Muslimah
    Sabtu, 17 Oktober 2020 - 09:23 WIB
    Bila puasa wajib, maka perempuan wajib mengganti atau mengqadha puasanya itu setelah haidnya selesai. Lalu bagaimana dengan ibadah salat, apalah perempuan haid wajib menggantinya juga?
  • Haruskah Mengqadha Salat karena Haid? Begini Penjelasan Imam 4 Mazhab
    Muslimah
    Sabtu, 27 Mei 2023 - 14:26 WIB
    Dalam Islam, seorang muslimah dilarang salat ketika haid, dan keistimewaan lagi mereka tak perlu pula mengqadha (mengganti) salat setelah mereka suci.
  • Mitos-mitos Wanita Haid dan Faktanya Menurut Islam
    Muslimah
    Rabu, 23 Februari 2022 - 09:26 WIB
    Masih banyak anggapan di masyarakat bahwa wanita haid yang dianggap sedang berhadas, dilarang melakukan aktivitas-aktivitas ibadah tertentu.Adanya larangan-larangan tersebut, akhirnya menyebarkan mitos-mitos seputar haid yang dalil rujukannya tidak jelas.
  • Bolehkah Wanita Haid Diam Berlama-lama di Masjid?
    Muslimah
    Selasa, 08 Maret 2022 - 12:22 WIB
    Salah satu amalan yang dapat dilakukan wanita haid adalah mendengarkan kajian atau majelis taklim sebagai ikhtiar menuntut ilmu. Namun, karena biasa kajian atau taklim ini digelar di masjid, bolehkah ia berkunjung atau berlama-lama di masjid?
  • Indikasi Sudah Suci dari Haid dan Dibolehkan Mengonsumsi Obat untuk Menghentikannya
    Muslimah
    Minggu, 16 Oktober 2022 - 16:07 WIB
    Berakhirnya masa haid para muslimah, berarti tanda kembalinya muslimah beraktivitas ibadah yang sebelumnya dilarang saat haid, karena dia telah suci.
  • 5 Amalan yang Bisa Dilakukan Perempuan Haid Agar Tetap Mendapat Pahala Ramadhan
    Muslimah
    Selasa, 13 April 2021 - 06:01 WIB
    Siklus bulanan yang datang pada di awal Ramadhan, membuat sebagian kaum muslimah kecewa karena tidak bisa melaksanakan ibadah puasa wajib ini. Lantas, adakah amalan agar tetap mendapat pahala Ramadhan?
  • Tahapan dan Tata Cara Bersuci Setelah Selesai Haid
    Muslimah
    Minggu, 24 Desember 2023 - 14:46 WIB
    Dalam Islam, bersuci setelah haid atau dikenal dengan sebutan mandi haid, wajib dilakukan seorang muslimah agar dapat kembali melaksanakan ibadah salat dan puasa.
  • 5 Amalan Wanita Haid di Bulan Ramadhan agar Tetap Meraih Pahala
    Muslimah
    Rabu, 30 Maret 2022 - 17:06 WIB
    Kodrat kaum wanita yang sudah baligh yakni mengalami haid dan mestruasi, siklus bulanan ini, bisa jadi datang pada di awal Ramadhan, yang tentu saja membuat sebagian kaum muslimah kecewa karena tidak bisa melaksanakan ibadah puasa wajib ini
  • Agar Pahala Tetap Mengalir: 4 Amalan Perempuan yang Sedang Haid saat Ramadan
    Tips
    Selasa, 04 April 2023 - 15:35 WIB
    Bisa jadi datang bulan atapun nifas pada saat Ramadan membuat sebagian perempuan kecewa. Padahal ada ibadah-ibadah lain yang jumlahnya juga banyak saat Ramadan.
  • Apa yang Harus Dilakukan Setelah Selesai Haid? Begini Aturannya dalam Islam
    Muslimah
    Jum'at, 29 Maret 2024 - 14:02 WIB
    Apa yang harus dilakukan setelah selesai haid? Pertanyaan ini pasti banyak dikemukakan terutama oleh muslimah yang baru baligh atau baru mendapatkan haid pertama kalinya
  • Tetap Meraih Pahala Meski Tengah Haid, Yuk Amalkan 5 Amalan Ini!
    Muslimah
    Sabtu, 25 Juni 2022 - 05:15 WIB
    Kaum muslimah yang tengah mendapat haid (menstruasi) tentu tidak bisa menunaikan ibadah wajib dan ibadah sunnah seperti shalat dan puasa. Namun banyak amalan lainnya yang bisa dikerjakan, ketika muslimah sedang datang bulan tersebut.