Kumpulan Artikel: Umat Islam (halaman 2)

  • Islamofobia India: Ketika Tubuh Muslimah Jadi Fokus Politik Negara
    Dunia Islam
    Kamis, 13 Juli 2023 - 10:08 WIB
    Narendra Modi bersiap mencalonkan diri untuk masa jabatan ketiga. Salah satu gerakan yang kini dilakukan adalah menjadikan perempuan Muslim sebagai fokus politik komunal negara itu.
  • Masyarakat Religius yang Islami Menurut Al-Quran
    Tausyiah
    Minggu, 09 Juli 2023 - 17:54 WIB
    Quraish Shihab mengatakan semakin kokoh hubungan manusia dengan alam raya dan semakin dalam pengenalannya terhadapnya, akan semakin banyak yang dapat diperolehnya melalui alam itu.
  • Sejarawan Sylviane A Diouf Bilang Islam Sama Amerikanya dengan Kristen
    Dunia Islam
    Jum'at, 23 Juni 2023 - 06:20 WIB
    Muslim Afrika-Amerika menggunakannya untuk mengklaim garis keturunan kuno dan komunitas imigran untuk menunjukkan bahwa Islam, jauh dari asing, sama Amerikanya dengan Kristen.
  • Perencanaan dan Penyiapan SDM Menuju Kemandirian Umat Menurut Syaikh Al-Qardhawi
    Tausyiah
    Jum'at, 23 Juni 2023 - 05:56 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan ada beberapa hal yang harus dipenuhi agar umat dapat memenuhi kebutuhannya dan bisa mandiri, antara lain adalah membuat planning atau perencanaan.
  • Sejarah Muslim Amerika: Kisah Omar ibn Said Penentang Perbudakan yang Dituduh Murtad
    Dunia Islam
    Rabu, 21 Juni 2023 - 09:46 WIB
    Omar ditangkap saat dia berdoa di sebuah gereja. Ia dijebloskan ke penjara karena lari dari sang majikan. Dengan potongan batu bara, dia menutupi dinding dengan permohonan untuk dibebaskan.
  • Masjid-Masjid Tersembunyi di Kota Bordeaux Prancis
    Dunia Islam
    Rabu, 21 Juni 2023 - 09:36 WIB
    Hanya ada enam masjid di konurbasi Bordeaux, yang dapat menampung total kurang dari 6.000 orang. Masjid-masjid itu tersembunyi. Padahal di sini telah menjadi rumah bagi lebih dari 50.000 umat Islam.
  • Thessaloniki, Kota Muslim di Yunani yang Hilang
    Dunia Islam
    Sabtu, 03 Juni 2023 - 13:33 WIB
    Thessaloniki di era Ottoman atau Utsmaniyah adalah kota yang dihuni penduduk muslim. Kota ini ditinggalkan karena adanya pertukaran penduduk antara Yunani dan Turki.
  • Syaikh Yusuf Al-Qardhawi: Islam Bukanlah Ajaran yang Labil
    Tausyiah
    Kamis, 01 Juni 2023 - 20:08 WIB
    Mereka mengira bahwa syariat Islam yang didakwahkan merupakan sesuatu yang labil, tidak memiliki kriteria dan batasan yang pasti, sehingga setiap hakim memberikan penafsiran sendiri-sendiri.
  • Muslim yang Menyebarkan Catur ke Seluruh Eropa
    Dunia Islam
    Minggu, 28 Mei 2023 - 18:13 WIB
    Permainan catur memang sudah berusia lebih dari 1.500 tahun. Kendati demikian, permainan ini pertama kali diperkenalkan ke Eropa dalam bentuknya yang sekarang oleh Muslim.
  • Jadwal Salat untuk Wilayah Kota Surabaya dan Sekitarnya Ahad 28 Mei 2023
    Tips
    Minggu, 28 Mei 2023 - 06:28 WIB
    Bagi umat Islam yang tinggal di Kota Surabaya dan sekitarnya, berikut ini adalah jadwal salat untuk Ahad tanggal 28 Mei 2023 khusus wilayah tersebut. Jadwal salat ini bersumber dari Bimas Islam Kementerian Agama.
  • Hirofumi Tanada: Jepang Menjadi Rumah bagi Lebih dari 200.000 Muslim
    Dunia Islam
    Kamis, 25 Mei 2023 - 10:19 WIB
    Pertumbuhan jumlah umat Islam di Jepang kian pesat. Perkawinan warga Jepang dengan pasangan yang beragama Islam sering terjadi. Selama 2 dekade, jumlah masjid di Negeri Sakura tumbuh 7 kali lipat.
  • Jadwal Salat untuk Wilayah Kota Surabaya dan Sekitarnya 24 Mei 2023
    Tips
    Rabu, 24 Mei 2023 - 01:19 WIB
    Bagi umat Islam yang tinggal di Kota Surabaya dan sekitarnya, berikut ini adalah jadwal salat untuk bulan Mei 2023 khusus wilayah tersebut. Jadwal salat ini bersumber dari Bimas Islam Kementerian Agama.
  • 4,5 Juta Orang di Negeri Muslim Tewas Akibat Perang Sejak Teror 11/9
    Dunia Islam
    Sabtu, 20 Mei 2023 - 14:53 WIB
    Laporan tersebut, memperkirakan bahwa hampir 1 juta orang (906.000-937.000) terbunuh secara langsung oleh perang di Afghanistan, Irak, Pakistan, Suriah, Yaman, Libya dan Somalia.
  • Fenomena Fitnah Akhir Zaman, Nafsu dan Syahwat Mendominasi
    Tausyiah
    Rabu, 17 Mei 2023 - 16:39 WIB
    Dunia sudah menghadapi akhir zaman, yang tanda-tandanya sudah mulai bermunculan. Salah satu ciri akhir zaman ini adalah kemunculan keburukan dan fitnah yang sangat mengerikan.
  • Syaikh Al-Qardhawi: Islam Bukan Sekadar Hukum Belaka
    Tausyiah
    Rabu, 17 Mei 2023 - 13:32 WIB
    Ayat-ayat hukum tasyri tidak sampai sepersepuluh dari Al Quran, itu pun dikumpulkan dengan ayat-ayat tentang aqidah dan hati yang disertai juga dengan janji dan ancaman berkaitan erat dengan seluruh arahan-arahan Al Quran.
  • Bebas dari Penjara Guantanamo, Mansoor Adayfi: InsyaAllah Keliling Dunia
    Dunia Islam
    Rabu, 17 Mei 2023 - 13:05 WIB
    Mansoor Adayfi adalah warga negara Yaman. Dia menghabiskan 14 tahun di Teluk Guantanamo karena ditahan pemerintah Amerika Serikat tanpa alasan. Kini paspornya telah dipulihkan.
  • Proses Pembangunan Masjid Al-Rahmah di Ukrania Memakan Waktu 100 Tahun
    Dunia Islam
    Selasa, 16 Mei 2023 - 18:43 WIB
    Penantian kaum Muslim Ukraina selama lebih dari 100 tahun, akhirnya terwujud dengan kehadiran Masjid Al-Rahmah. Tidak mengherankan jika pembukaan Al-Rahma menjadi peristiwa besar.
  • 1 Tahun Masjid Agung Melbourne: Penyebar Islam di Australia Ternyata Orang Makassar
    Dunia Islam
    Minggu, 14 Mei 2023 - 12:34 WIB
    Kontak pertama umat Islam dengan Australia dimulai pada abad ke-18, ketika para nelayan Makassar melakukan perjalanan ke wilayah Kimberley dan Arnhem Land untuk mengumpulkan teripang.
  • 4 Bekal Umat Islam Menghadapi Fitnah di Akhir Zaman
    Tausyiah
    Sabtu, 13 Mei 2023 - 08:11 WIB
    Fitnah akhir zaman sudah terlihat tanda-tandanya. Datangnya bahkan seperti tiupan badai. Lantas, bagaimana cara umat Islam melewati badai fitnah akhir zaman ini?
  • Ketika Al-Quran Menjadi Buku Terlaris di Kalangan Kristen Amerika Abad ke-18
    Dunia Islam
    Kamis, 11 Mei 2023 - 09:48 WIB
    Pada tahun 1700-an, tafsir Al-Quran dalam bahasa Inggris benar-benar menjadi buku terlaris di kalangan Protestan di Inggris dan koloni Amerikanya. Salah satu pembacanya adalah Thomas Jefferson.