Topik Terkait: Aksesoris Perempuan

  • Begini Persamaan Kedudukan Perempuan dan Lelaki dalam Al-Quran
    Tausyiah
    Senin, 11 September 2023 - 05:15 WIB
    Perempuan dan laki-laki, misalnya, memiliki kedudukan yang sama dalam kebebasan kewajiban beragama dan beribadah. Di dalam masalah takalif agama dan sosial yang pokok, Al Quran juga menyamakan antara keduanya
  • Taubatnya  Perempuan Pezina
    Muslimah
    Jum'at, 20 November 2020 - 14:45 WIB
    Dalam hukum Islam, seorang pezina baik laki-laki maupun perempuan itu dihukum rajam. Yakni dilempar batu sampai meninggal dunia. Tentang hal ini, ada kisah di zaman Rasulullah yang bisa kita ambil hikmahnya, yakni kisah perempuan pezina yang minta dirajam
  • Begini Keutamaan Memiliki dan Merawat Anak Perempuan
    Tausyiah
    Rabu, 20 September 2023 - 14:37 WIB
    Rasulullah SAW telah menjadikan surga sebagai balasan untuk setiap bapak yang baik dalam memperlakukan anak wanitanya dan bersabar untuk mendidik mereka dan baik dalam mendidiknya.
  • Nasehat Bagi Perempuan yang Senang Jalan-jalan ke Pasar
    Muslimah
    Kamis, 19 November 2020 - 14:58 WIB
    Sebenarnya perempuan tidak dilarang untuk keluar dari rumahnya karena ada keperluan yang mendesak. Begitu pula, keluar untuk berbelanja, baik ke pasar maupun ke pusat-pusat perbelanjaan lainnya, namun hal yang diperhatikan syaraiat bagi mereka yang keluar rumah ini.
  • Penjelasan tentang Suara Perempuan Termasuk Aurat atau Bukan
    Muslimah
    Minggu, 12 Februari 2023 - 14:32 WIB
    Sebagai makhluk sosial, perempuan tentu tak lepas dari muamalah atau interaksi dengan laki-laki dalam kesehariannya. Pertanyaannya, apakah suara perempuan termasuk aurat atau bukan?
  • Benarkan Jumlah Perempuan di Surga Paling Banyak?
    Muslimah
    Minggu, 11 Oktober 2020 - 06:59 WIB
    Soal jumlah perempuan yang mendominasi neraka, sering sekali dibicarakan. Lantas bagaimana dengan jumlah penghuni surga? Akankah perempuan juga mendominasi sebagai penghuni surga atau sebaliknya dari jumlah laki-laki?
  • Menyentuh Kulit Perempuan Bukan Mahramnya ketika Thawaf
    Tips
    Senin, 05 Juni 2023 - 09:41 WIB
    Seseorang lelaki thawaf ifadhah dalam kepadatan manusia dan dia menyentuh kulit wanita yang bukan mahramnya. Apakah thawafnya batal sehingga harus mengulang dari awal?
  • Syarat Umroh Bagi Perempuan Serta Wajib Tidaknya Mahram yang Mendampingi
    Muslimah
    Kamis, 19 Agustus 2021 - 08:13 WIB
    Syarat umroh bagi perempuan adalah hal-hal yang harus dipenuhi sebelum melaksanakan ibadah umroh bagi perempuan muslimah. Jika syarat tersebut tidak terpenuhi, maka tidak wajib baginya melakukan umrah.
  • Hati-hati Ipar Perempuan Adalah Maut
    Tausyiah
    Rabu, 18 Mei 2022 - 21:46 WIB
    Dalam Islam, ipar perempuan atau saudara ipar bukan termasuk mahram. Nabi shallallahu alaihi wasallam mengingatkan kita agar berhati-hati dalam bergaul bersama ipar.
  • Gelar Mulia vs Gelar Buruk Bagi Perempuan
    Muslimah
    Jum'at, 19 Februari 2021 - 15:20 WIB
    Menjaga kehormatan, kesucian dam kemaluan adalah termasuk perkara yang paling penting untuk diperhatikan kaum muslimah. Yaitu dengan mengambil setiap sebab yang menghantarkan kepada penjagaan terhadap kehormatan tersebut
  • Ini Mengapa Perempuan Dibedakan di Bidang Hukum dan Politik
    Tausyiah
    Jum'at, 15 September 2023 - 08:53 WIB
    Masalah jabatan peradilan dan politik, Abu Hanifah memperbolehkan kaum wanita menempati jabatan hukum sepanjang diperbolehkan memberikan kesaksian di situ, maksudnya selain masalah-masalah kriminalitas.
  • Jaminan Pahala Besar bagi Orang Tua dalam Mendidik Anak Perempuan
    Muslimah
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 09:43 WIB
    Ada keutamaan bagi orang tua yang mendidik anak-anak perempuan. Bahkan, Nabi Muhammad SAW menekankan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan
  • Mengapa Mendidik Anak Perempuan Diganjar Pahala Besar? Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Sabtu, 05 November 2022 - 05:15 WIB
    Islam memberikan keistimewaan bagi orang tua yang mendidik anak-anak perempuan. Bahkan, Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam menekankan dan mengingatkan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan.
  • Inilah Pintu - pintu Surga untuk Perempuan
    Muslimah
    Sabtu, 10 Oktober 2020 - 07:49 WIB
    Asma binti Yazid bin Sakan pernah menyampaikan protes kepada Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam, tentang peran perempuan yang dinilainya kurang adil dalam mendapatkan amalan untuk masuk surga.
  • Benarkah Perempuan Jadi Sumber Fitnah? Begini Jawaban Syaikh Al-Qardhawi
    Muslimah
    Selasa, 20 Desember 2022 - 13:53 WIB
    Sebagian orang berprasangka buruk terhadap wanita. Mereka menganggap perempuan sebagai sumber segala bencana dan fitnah. Jika terjadi suatu bencana, mereka berkata, Periksalah kaum wanita!
  • Keutamaan Lailatul Qadar Bagi Perempuan yang Haid
    Muslimah
    Selasa, 04 Mei 2021 - 08:57 WIB
    Malam Al-Qadr atau Lailatul Qadar adalah malam terbaik di antara malam-malam lain dalam setahun, yang beribadah di dalamnya bernilai lebih dari 1000 bulan. Bagaimana dengan perempuan yang sedang haid? Apakah bisa mendapatkan keutamaan dari malam Lailatul Qadar?
  • Mengenal  Karier Perempuan di Masa Rasulullah SAW
    Muslimah
    Selasa, 01 September 2020 - 13:16 WIB
    Zaman sekarang bekerja atau berkarier bagi sebagian kaum perempuan, sudah menjadi pilihan. Bahkan menjadi perempuan karier menjadi dambaan banyak muslimah saat ini.
  • Perempuan-Perempuan Pemegang Bara Api
    Muslimah
    Minggu, 25 Oktober 2020 - 19:26 WIB
    Dari kisah-kisah Islam yang bersumber dari Al-Quran dan Sunnah, ada banyak tokoh perempuan yang patut dijadikan suri tauladan. Mereka perempuan-perempuan penggenggam bara api. Siapa mereka dan apa maksud penggenggam bara api ini?
  • Mulai Kapan Anak-anak Perempuan Wajib Berhijab?
    Muslimah
    Kamis, 09 Juli 2020 - 16:07 WIB
    Banyak anak usia balita sudah mengenakan jilbab dengan aneka hijab yang lucu dan menggemaskan. Sebenarnya, sejak usia berapakah kewajiban berhijab ini diberlakukan?
  • Kisah Khalifah Jafar al-Mutawakkil Berdebat dengan Perempuan yang Mengaku Nabi
    Hikmah
    Minggu, 19 Juni 2022 - 18:13 WIB
    Kisah nabi palsu berjenis kelamin perempuan ini disampaikan Shalih Abdul Hamid dalam bukunya berjudul Tharaif minat Turats. Konon ini terjadi pada masa pemerintahan Khalifah Jafar al-Mutawakkil.