Kumpulan Artikel: Mazhab (halaman 5)
Hikmah
Selasa, 14 Desember 2021 - 17:18 WIB
Saat Imam Syafii (Abu Abdillah Muhammad bin Idris Asy-Syafii) sedang duduk di depan Imam Malik bin Anas (wafat 279 H), datanglah salah seorang lelaki meminta pendapat.
Hikmah
Senin, 13 Desember 2021 - 23:18 WIB
Saat Imam Syafii hadir di majelis ilmu yang dipimpin Imam Malik, hal tak terduga terjadi. Imam Malik terkejut dengan keilmuan Imam Syafii yang kala itu masih muda.
Tausyiah
Rabu, 08 Desember 2021 - 17:07 WIB
Sebagian kaum muslim barangkali masih banyak yang awam soal hakikat bermazhab. Mengapa kita harus bermazhab ternyata ini dalilnya dalam Al-Quran.
Tausyiah
Minggu, 05 Desember 2021 - 17:10 WIB
Semua Mazhab dan ulama sepakat terkait keberadan bismillah dalam Al-Quran adalah di Surat An-Naml Ayat 30. Sedangkan dalam Surat Al-Fatihah, para ulama beda pendapat.
Tips
Kamis, 02 Desember 2021 - 13:17 WIB
Sendawa adalah peristiwa keluarnya gas dari dalam perut. Terkadang seseorang mengeluarkan suara sendawa saat sholat. Bagaimana hukum bersendawa ketika sholat?
Tausyiah
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 22:37 WIB
Perjalanan ilmu fiqih dengan masing-masing mazhabnya sangat dinamis. Datang dan pergi silih berganti seiring dengan perkembangan zaman.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 23:15 WIB
Kurang apalagi Imam Syafii. Sufi iya, ilmu fiqih dan Ushul Fiqih dikuasainya. Hafizh Quran lagi. Bahkan di bidang ilmu Hadis beliau dijuluki sebagai Nashirus Sunnah (pembela sunnah).
Tausyiah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 19:20 WIB
Di masa kenabian para sahabat tidak pernah meributkan urusan mazhab-mazhab. Sebab, di masa itu memang belum ada empat mazhab seperti yang kita kenal sekarang.
Muslimah
Senin, 04 Oktober 2021 - 17:23 WIB
Batalkah wudhu jika tersentuh suami? Bagaimana dalilnya? Lalu, siapa saja yang bisa membatalkan wudhu bagi seorang perempuan yang sudah bersuami?
Tausyiah
Senin, 04 Oktober 2021 - 00:04 WIB
Untuk belajar ilmu fiqih dan syariat, seorang muslim harus merujuk kepada empat Imam Mazhab dalam Ahlus Sunnah waljamaah. Bolehkah kita pindah Mazhab?
Tausyiah
Kamis, 30 September 2021 - 22:42 WIB
Bagaimana cara belajar Islam agar tidak salah jalan? Jawabannya sederhana, belajarlah sesuai ahlus sunnah yang benar dan ambillah ilmu dari guru bersanad dan bermazhab.
Tausyiah
Kamis, 16 September 2021 - 11:46 WIB
Hukum wisata ke Candi Borobudur atau situs-situs tua yang tak terkait dengan peninggalan Islam belakangan menjadi perbincangan hangat. Bagaimana pendapat ulama terdahulu?
Muslimah
Selasa, 07 September 2021 - 07:00 WIB
Perempuan muslimah diberi keistimewaan mendapatkan haid dan nifas setelah melahirkan. Dalam keadaan seperti itu, perempuan muslimah diharamkan melaksanakan ibadah seperti shalat dan puasa.
Tausyiah
Senin, 16 Agustus 2021 - 22:25 WIB
Menutup aurat adalah kewajiban bagi setiap muslim laki-laki dan perempuan. Bagaimana sebenarnya batasan aurat bagi laki-laki, benarkah bagian paha tidak termasuk aurat?
Hikmah
Selasa, 10 Agustus 2021 - 12:24 WIB
Imam Maliki adalah pendiri Mazhab Maliki. Juga merupakan guru dari Imam Syafii. Beliau sempat masuk penjara di Kota Madinah karena melawan fatwa pemerintah.
Hikmah
Selasa, 10 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Sebutan asy-Syafii dinisbatkan kepada kakeknya yang bernama Syafi bin as-Saib. Beliau bertemu nasabnya dengan Rasulullah SAW pada Abdi Manaf bin Qushay, kakek Rasulullah yang ketiga.
Muslimah
Jum'at, 30 Juli 2021 - 13:05 WIB
Kirim Al Fatihah untuk orang meninggal, menjadi kebiasaan yang umum dilakukan masyarakat saat ini. Ketika mendengar kabar kematian, banyak pesan baik yang disampaikan dengan ucapan duka cita dan kiriman doa Al-Fatihah tersebut.
Tips
Minggu, 18 Juli 2021 - 05:00 WIB
Waktu malam adalah momentum terbaik untuk mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Taala. Bentuk pendekatan diri kepada Rabbnya yang paling utama ini, adalah shalat tahajud atau qiyamul lail.
Muslimah
Jum'at, 16 Juli 2021 - 14:20 WIB
Ada beberapa model perempuan yang haid, tapi dia tetap diperintahkan mengganti beberapa sholat yang ditinggalkan saat haid. Apa saja modelnya dan bagaimana aturan mengqadha sholatnya?
Muslimah
Senin, 05 Juli 2021 - 10:35 WIB
Dalam elaksanakan ibadah haji, terkadang kita dapati beberapa perempuan pergi haji/umrah meski tanpa disertai mahram. Pertanyaannya, bolehkah perempuan pergi haji/umrah tanpa disertai mahram?