Kumpulan Artikel: Alquran (halaman 17)
Tausyiah
Selasa, 09 Januari 2024 - 15:11 WIB
Hingga kini kita telah membicarakan dua jenis pernyataan Quran tentang masa depan yang tidak di-sangka-sangka: satu tipe mengenai nasib Quran itu sendiri, dan yang lain mengenai masa depan Islam.
Tausyiah
Selasa, 09 Januari 2024 - 08:24 WIB
Sedangkan surat Al-Rum (30): 9 yang mengulangi dua kali kata kerja masa lampau amaru berbicara tentang bumi, diartikan sebagai membangun bangunan, serta mengelolanya untuk memperoleh manfaatnya.
Tausyiah
Selasa, 09 Januari 2024 - 08:16 WIB
Paling tidak, dari dua istilah Al-Quran kita dapat menjumpai uraian tentang kekuasaan politik, serta tugas yang dibebankan Allah kepada manusia. Kedua istilah tersebut adalah istikhlaf dan istimar.
Tausyiah
Senin, 08 Januari 2024 - 14:27 WIB
Menurut Quraish, ayat Al-Fatihah ini, menekankan bahwa kepemilikannya menyangkut hari kemudian adalah mutlak serta amat nyata, sehingga --ketika itu-- jangankan bertindak, berbicara pun hanya berbisik.
Tausyiah
Senin, 08 Januari 2024 - 14:17 WIB
Pengamatan sepintas, boleh jadi mengantarkan orang yang berkata, bahwa ada ayat Al-Quran yang secara tegas mengkhususkannya hanya kepada dan bersumber dari Allah yakni QS AnAnam ayat 57.
Tausyiah
Senin, 08 Januari 2024 - 11:49 WIB
Kata ini terambil dari akar kata sasa-yasusu yang biasa diartikan mengemudi, mengendalikan, mengatur, dan sebagainya. Dari akar kata yang sama ditemukan kata sus yang berarti penuh kuman, kutu, atau rusak
Tausyiah
Minggu, 07 Januari 2024 - 14:31 WIB
Sikap seorang Muslim yang mengetahui keagungan bulan Rajab adalah mengagungkannya dengan taat kepada Allah dan bertobat kepada Allah Taala dari dosa-dosa dan kesalahan-kesalahan.
Tausyiah
Kamis, 04 Januari 2024 - 18:46 WIB
Salah satu dari ramalan-ramalan mengenai masa depan dari orang-orang Islam. Menjamin orang-orang Islam dari suatu masa depan kebebasan beragama dan menjanjikan mereka dengan suatu pernyataan:
Tausyiah
Kamis, 04 Januari 2024 - 18:14 WIB
Saya ingin tahu Al-Quran itu mempunyai apa saja, di samping keunggulan dan keindahan bahasanya, yang mendukung bahwa Al-Quran benar-benar wahyu dari Tuhan dan Muhammad benar-benar NabiNya.
Tips
Minggu, 31 Desember 2023 - 07:35 WIB
Doa memohon agar dikumpulkan dengan orang-orang salleh di kehidupan akhir kelak ini, sangat penting diamalkan seorang muslim.
Tausyiah
Kamis, 28 Desember 2023 - 08:57 WIB
Ayat di atas, kata Quraish, secara tegas menyatakan bahwa selama seseorang itu Yahudi maka ia pasti tidak akan rela terhadap umat Islam hingga umat Islam mengikuti agama/tatacara mereka.
Tausyiah
Kamis, 28 Desember 2023 - 08:42 WIB
Selain istilah Ahl Al-Kitab, Al-Quran juga menggunakan istilah Utu Al-Kitab, Utu nashiban minal kitab, Al-Yahud, Al-Ladzina Hadu, Bani Israil, An Nashara, dan istilah lainnya.
Tausyiah
Selasa, 26 Desember 2023 - 14:55 WIB
Prof Wilson mengatakan ayat-ayat ini menunjukkan pertentangan dengan ayat-ayat yang anda kutip. Ini menyebabkan keragu-raguan dan melahirkan sebuah dilemma (masalah).
Hikmah
Selasa, 26 Desember 2023 - 14:45 WIB
Yaman disebut di dalam Al-Quran surat apa? Sebelum membahas hal itu mari kita mengenal negeri tersebut. Yaman merupakan sebuah negara jazirah Arab.
Tausyiah
Senin, 25 Desember 2023 - 13:54 WIB
Kitab Suci al-Quran telah juga menjelaskan kebebasan manusia dengan menekankan pertanggungan jawab dari setiap individu untuk setiap apa yang ia lakukan
Tausyiah
Senin, 25 Desember 2023 - 05:15 WIB
Islam tidak melarang mengadakan hubungan baik dan keadilan dengan golongan ghairul Islam dari agama manapun, kendati dengan penyembah berhala (watsaniyyin).
Tausyiah
Minggu, 24 Desember 2023 - 07:22 WIB
Al-Quran mengabadikan dan merestui ucapan selamat Natal pertama dari dan untuk Nabi Isa as. Hal ini beliau sampaikan dalam bukunya berjudul Membumikan Al-Quran.
Hikmah
Sabtu, 23 Desember 2023 - 08:04 WIB
Ini adalah kisah Juhainah, sosok terakhir yang keluar dari neraka. Siapakah dia dan mengapa menjadi yang terakhir keluar dari neraka serta yang terakhir pula dimasukan ke surga?
Tausyiah
Jum'at, 22 Desember 2023 - 14:28 WIB
Saya telah berbicara dengan beberapa orang Islam bahwa adil itu adalah salah satu darl sifat-sifat Tuhan, tapi orang-orang Islam yang lain bilang tidak benar.
Tausyiah
Jum'at, 22 Desember 2023 - 13:47 WIB
Sesuai dengan penjelasan anda, orang-orang Islam harus pro Yesus seperti orang-orang Kristen sendiri. Tolong jelaskan hal-hal di mana Islam dan Kristen berbeda dalam pandangannya terhadap Yesus.