Kumpulan Artikel: Alquran (halaman 21)

  • Tadabbur An-Nur Ayat...
    Hikmah
    Jum'at, 03 November 2023 - 15:16 WIB
    Dalam ayat ini Allah menerangkan bahwa orang-orang jahat yang membantah dan mengingkari perbuatan buruknya di dunia, kelak anggota tubuhnya akan menjadi saksi di Akhirat.
  • Tadabbur Al-Araf Ayat...
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 20:20 WIB
    Tadabbur ayat Al-Quran kali ini mengulas firman Allah dalam Surat Al-Araf Ayat 96, jika penduduk suatu negeri beriman dan bertakwa, maka Allah akan melimpahkan keberkahan kepada negeri itu.
  • Israel, Orang yang Bergulat...
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 16:34 WIB
    Siapa sejatinya Israel itu? Nama Israel, disebut dalam Al-Quran. Misalnya dalam QS Maryam : 56-57 dan QS Ali Imran : 93. Israel yang dimaksud pada ayat-ayat tersebut adalah seorang nabi.
  • Kisah Nabi Musa dalam...
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 11:20 WIB
    Kisah Nabi Musa ini membuat tercengang juga: Firaun yang sangat kejam dan sangat melampaui batas itu justru mampu melahirkan seorang Nabi Musa.
  • Fenomenalnya Nabi Musa,...
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 11:10 WIB
    Peristiwa perjumpaan antara Nabi Musa dan Nabi Khidir, kata Khatib, menjadi sangat fenomenal karena keduanya dinilai mewakili dua kutub: ilmu zahir dan ilmu batin.
  • Ini Mengapa Nabi Musa...
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 10:55 WIB
    Di dalam al-Quran, hampir dari awal sampai akhir, kisah Nabi Musa ada dan bertebaran dalam banyak surat. Para sarjana tafsir menghitung, Nabi Musa disebut 136 kali di dalam al-Quran.
  • Nabi Idola Kaum Yahudi...
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 10:28 WIB
    Nabi Musa adalah nabi yang paling banyak diidolakan kaum Yahudi. Di dalam Islam, dari 124.000 orang nabi dan 313 rasul, Nabi Musa as termasuk Nabi yang sangat fenomenal.
  • Keutamaan Surat At-Thalaq,...
    Hikmah
    Rabu, 01 November 2023 - 16:56 WIB
    Surat At-Thalaq dalam Al-Quran, dikenal sebagai ayat yang mengandung pelajaran mengenai pentingnya takwa kepada Allah Subhanahu wa taala, dan surat ini juga mengandung banyak keutamaannya.
  • Hukum Bacaan Surat Al...
    Tips
    Rabu, 01 November 2023 - 10:41 WIB
    Hukum bacaan surat al alaq menarik untuk diulas, karena surat ini adalah surat pertama yang diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW melalui malaikat Jibril.
  • Tadabbur An-Nur Ayat...
    Hikmah
    Selasa, 31 Oktober 2023 - 21:35 WIB
    Lanjutan tadabbur Surat An-Nur kali ini menjelaskan tentang larangan menuduh wanita-wanita yang baik melakukan zina. Siapa yang menuduh perempuan baik berzina maka ia akan dilaknat Allah.
  • Tafsir Kodang Ini Dimasuki...
    Hikmah
    Selasa, 31 Oktober 2023 - 10:40 WIB
    Tafsir yang sudah dimasuki israiliyyat itu antara lain tafsir Muqtil bin Sulaiman, , tafsir Abdur ar-Razq ash-Shann, tafsir Imam athThabar, tafsir Ibnu Ab Htim ar-Rz.
  • Berikut Ini Penyebab...
    Hikmah
    Selasa, 31 Oktober 2023 - 10:13 WIB
    Ketika masa kodifikasi dimulai riwayat-riwayat hadis mulai dibukukan, secara tidak langsung masuklah riwayat-riwayat isrliyyt ke dalam kitab-kitab ulama Islam.
  • Allah Taala Menjaga...
    Tausyiah
    Selasa, 31 Oktober 2023 - 05:15 WIB
    Kalimat israiliyyat walaupun secara lahirnya didasarkan pada kisah-kisah yang diriwayatkan oleh sumber-sumber Yahudi tetapi dipakai oleh ulama-ulama hadis dan tafsir dalam arti yang lebih luas.
  • Tadabbur Surat An-Nisa...
    Hikmah
    Senin, 30 Oktober 2023 - 21:31 WIB
    Tadabbar ayat Al-Quran kali ini mengkaji Surat An-Nisa Ayat 28 di mana Allah menciptakan manusia bersifat lemah (dhaif). Berikut penjelasannya.
  • Kisah Ulat Berzikir...
    Hikmah
    Minggu, 29 Oktober 2023 - 13:15 WIB
    Kisah Nabi Daud banyak dijelaskan dalam Al-Quran, terutama dalam 9 surat berikut, surat Shad, Surat Al-Anbiya, An-Naml, Saba, Al-Baqarah, An-Nisa, Al-Maidah, Al-Anam dan Al-Isra.
  • Tadabbur An-Nur Ayat...
    Hikmah
    Sabtu, 28 Oktober 2023 - 13:21 WIB
    Salah satu bentuk godaan setan adalah mencarikan dalih agar seseorang enggan membantu orang lain atau kerabat yang hidup dalam kekurangan. Berikut firman-Nya dalam lanjutan tadabbur An-Nur ayat 22.
  • Israiliyyat yang Disampaikan...
    Hikmah
    Jum'at, 27 Oktober 2023 - 06:00 WIB
    Ibnu Katsir menjelaskan bahwa riwayat dari Qatadah merupakan riwayat israiliyat yang dikategorikan dapat dinukil namun tidak boleh dibenarkan dan tidak boleh didustakan.
  • Kisah Israiliyyat pada...
    Tausyiah
    Kamis, 26 Oktober 2023 - 16:12 WIB
    Ada malaikat yang bernama As-Sijl setiap hari tiga kali melihat ummul kitab, tiba tiba ia melihat sesuatu yang tidak pernah dia lihat sebelumnya yaitu penciptaan Adam.
  • Kaum Yahudi Telah Mengubah...
    Hikmah
    Kamis, 26 Oktober 2023 - 10:40 WIB
    Orang-orang Yahudi telah mengubah keindahan tauhid, mereka melakukan kebohongan yang diada-adakan terhadap Allah dan memalsukan sejarah para nabi mereka.
  • Allah Taala Memberikan...
    Hikmah
    Kamis, 26 Oktober 2023 - 10:25 WIB
    Umat Islam meyakini bahwa Allah SWT telah memberikan negeri Palestina kepada Bani Israel dalam jangka waktu tertentu ketika mereka berada pada jalan yang lurus sesuai dengan perintah Allah.