Artikel Kalam dan Islam
-
Jika seseorang telah berbuat dosa  dan ketika ia memiliki keinginan untuk bertaubat, maka hendaknya ia mengerjakan salat sunah dua rakaat serta bertaubat kepada Allah SWT.
-
Menurut Gus Ach Dhofir Zuhry mahar Nabi saat menikahi Khadijah adalah  20 ekor unta betina. Total lamaran Nabi kalau diuangkan sekarang Rp1,3 miliar, ujarnya.
-
Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa doa adalah senjata kaum mukmim. Inilah amalan yang bisa mendatangkan doa 70 Malaikat dan apabila ia wafat diganjar mati syahid.
-
Ramadhan sebentar lagi. Malam nisfu Sya'ban jatuh pada 8 April 2020. Sedangkan Ramadhan, diperkirakan pada 24 April 2020. Apa saja amalan yang dapat kita persiapkan untuk menyambut Ramadhan?
-
Pimpinan Yayasan Al-Fachriyah Tangerang Al-Habib Jindan bin Novel menceritakan kisah seorang pembunuh di zaman Nabi Musa 'alaihissalam yang dinukil dari Kitab Shahih Al-Bukhari.
-
Kenapa dalam dua tahun kalian memakan begitu banyak korban sampai 50 ribu orang yang meninggal? Bukannya kalian janji hanya memakan korban seribu orang?
-
Sudah menjadi kebiasaan bagi umat Islam di Indonesia, malam Nishfu Sya'ban (15 Sya'ban) selalu diisi dengan membaca Surah Yasin dan berdoa. Berikut doanya.
-
Aisyah telah mendokumentasikan banyak hadis tentang perempuan. Itu adalah salah satu hikmah Nabi SAW menikahi  Sayyidah Aisyah.
-
Dalam rangka mematuhi aturan social distancing, bolehkah dalam Islam istri menolak ajakan suami berhubungan seks dengan dalih mencegah menyebaran virus corona?
-
Adalah hal wajar ketika wabah menyebabkan banyak kematian dan hancurnya perekonomian lalu para ulama menyerukan tobat nashuha, kembali kepada Allah Ta'ala.
-
Masalah dan sumber stress kalian sebenarnya adalah cangkir, karena kalian selalu mengejar cangkir yang lebih baik padahal yang kalian butuhkan adalah air.
-
Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu'ti menyampaikan pendapatnya dari sudut pandang teologi bahwa pandemi ini adalah ujian Tuhan bagi umat manusia.
-
Belakangan ini beredar foto bayi yang baru lahir pada  28 Maret 2020 di media sosial atau medsos. Nama itu lucu: Vairus Abdul Corona. Bagaimana Islam mengatur pemberian nama?
-
Wabah penyakit dan musibah yang melanda dunia dan Indonesia tidaklah terjadi kecuali atas kehendak dan izin Allah Ta'ala. Berikut doa yang diajarkan Habib Quraisy Baharun.
-
Wabah virus corona atau Covid-19 adalah musibah. Wabah ini menyerang siapa saja. Dan tidak ada sesuatu musibah pun yang menimpa seseorang kecuali dengan izin Allah.