Topik Terkait: Alquran Sebagai Motivasi (halaman 7)
Hikmah
Sabtu, 02 September 2023 - 16:27 WIB
Khusus keistimewaan Surat At-Tin, Sayyid Al-Muqaddam mengatakan barangsiapa yang membacanya di depan makanan maka makanan tersebut akan menjadi obat.
Tausyiah
Senin, 01 Mei 2023 - 13:11 WIB
Setiap manusia pada generasi kini serta generasi berikutnya dituntut memahami Al-Quran sebagaimana tuntutan yang pernah ditujukan kepada masyarakat yang menyaksikan turunnya Al-Quran.
Tips
Jum'at, 24 November 2023 - 12:02 WIB
Motivasi memiliki pengaruh yang kuat bagi seseorang untuk melakukan sesuatu atau memberikan semangat yang selalu berhasil membuat keadaan seseorang menjadi lebih baik. Dan Al-Quran pun telah menjawab kebutuhan itu dalam ayat-ayatnya.
Tausyiah
Jum'at, 26 Juni 2020 - 20:17 WIB
Mukjizat dan keberkahan Al-Quran benar-benar menakjubkan. Khusus bagi hafizh (penghafal Al-Quran), Allah Taala memberikan keistimewaan dapat memberikan syafaat kepada keluarganya.
Hikmah
Senin, 07 Agustus 2023 - 10:49 WIB
Barangsiapa yang mengikatnya di tubuhnya saat peperangan maka dia akan memperoleh kemenangan. Barangsiapa yang meminum airnya maka akan hilang rasa takut darinya.
Hikmah
Senin, 24 Juli 2023 - 10:16 WIB
Surat Saba, dapat menjadi wasilah agar selamat dari berbagai macam bencana, atau untuk menyuburkan tanaman. Adapun caranya yaitu dengan membacanya secara istikamah.
Muslimah
Senin, 14 Desember 2020 - 06:35 WIB
Musibah menjadi peringatan bagi orang-orang yang meyakini Allah sebagai Rabb-nya, akan tetapi keyakinannya tidaklah kuat. Lisannya berikrar syahadatain, tubuhnya menjalankan salat, tetapi hatinya mudah sekali goyah dan terbawa godaan syaitan.
Tips
Selasa, 12 Oktober 2021 - 17:09 WIB
Keistimewaan dan faedah Surat Az-Zukhruf antara lain sebagai penakluk agar istri yang gemar melawan suami menjadi taat. Selain itu, air yang dibacakan surat ini bisa menyembuhkan penyakit perut.
Hikmah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 12:24 WIB
Surat Asy-Syura ayat 15 bisa dijadikan wasilah atau doa ketika tertimpa suatu masalah. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut secara rutin dan Istikamah
Tausyiah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 11:31 WIB
Secara harfiah kata dasar syifaay sebagai kata benda dapat dimaknai berkaitan dengan kesembuhan, pengobatan, perawatan, kesulitan, kesukaran, penetapan posisi, suapan, asupan, dosis obat, dll.
Tausyiah
Senin, 20 Maret 2023 - 05:15 WIB
Al-Quran yang terdiri atas 6.236 ayat menguraikan berbagai persoalan hidup dan kehidupan, antara lain menyangkut alam raya dan fenomenanya. Uraian sekitar persoalan tersebut sering disebut ayat-ayat kauniyah.
Tausyiah
Jum'at, 16 April 2021 - 14:53 WIB
Rasm adalah rumusan-rumusan cara penulisan Al-Quran. Lalu apa yang dimaksud dengan Rasm Utsmani? Berikut lanjutan ulasannya.
Tausyiah
Kamis, 23 Maret 2023 - 17:52 WIB
Al-Quran mempunyai sekian banyak fungsi. Di antaranya adalah menjadi bukti kebenaran Nabi Muhammad SAW. Bukti kebenaran tersebut dikemukakan dalam tantangan yang sifatnya bertahap.
Tausyiah
Sabtu, 06 Mei 2023 - 15:40 WIB
Masyarakat yang ideal akan terus-menerus berubah dan berkembang menuju kesempurnaannya. Al-Quran juga menganjurkan pembaruan atau tajdid, atau istilah lainnya modernisasi atau reaktualisasi.
Tausyiah
Sabtu, 03 Juni 2023 - 23:03 WIB
Membaca Al-Quran dan mengkaji isinya memiliki keutamaan luar biasa. Orang yang sibuk dengan Al-Quran sambil mentadaburinya lebih utama dari orang yang berdoa.
Tips
Senin, 11 Oktober 2021 - 18:10 WIB
Keistimewaan surat Al-Furqan ayat 74-76 antara lain, bila diamalkan mereka yang belum menikah dan ingin menikah, niscaya Allah akan memudahkan pernikahannya.
Tausyiah
Minggu, 19 Juni 2022 - 18:26 WIB
Mengapa Tak Ada Ayat dalam Al-Qur'an yang Membicarakan Wujud Tuhan? Begini Penjelasan Quraish Shihab
Syaikh Abdul Halim Mahmud mengatakan jangankan Al-Quran, Kitab Taurat, dan Injil dalam bentuknya yang sekarang pun (Perjanjian Lama dan Baru) tidak menguraikan tentang wujud Tuhan.
Muslimah
Jum'at, 05 November 2021 - 06:40 WIB
Mengingat kematian bukan sekadar ingat dan tidak lupa, namun lebih dari itu mengingat kematian berarti mempersiapkan diri dengan bekal sebelum ajal datang.
Hikmah
Jum'at, 20 Desember 2024 - 18:42 WIB
Khusus keistimewaan surah Thaha, Al-Muqaddam mengatakan barang siapa membawanya lalu dia pergi ke suatu kaum di mana dia ingin menikah dengan anak mereka maka mereka akan menikahkannya.
Hikmah
Sabtu, 02 September 2023 - 16:07 WIB
Khusus keistimewaan Surat Al-Insyirah, Sayyid Al-Muqaddam mengatakan, membacanya dapat meredakan sakit dada dan jantung. Di samping itu, airnya dapat menghancurkan penyakit batu.