Topik Terkait: Alquran Tinta Emas (halaman 22)

  • Keutamaan Tawakal Menurut...
    Tausyiah
    Rabu, 09 Juni 2021 - 09:54 WIB
    Tawakal bukan berarti penyerahan mutlak nasib manusia kepada Allah semata. Namun penyerahan tersebut harus didahului dengan usaha manusiawi. Usaha yang optimal.
  • Kandungan dan Asbabun...
    Hikmah
    Selasa, 17 Januari 2023 - 17:34 WIB
    Surat Az-Zukhruf artinya perhiasan merupakan surat ke-43 dalam mushaf Al Quran terdiri 89 ayat (Surat Makkiyah). Berikut asbabun nuzul surat ini.
  • Khasiat Surat Ath-Thariq,...
    Hikmah
    Jum'at, 25 Agustus 2023 - 20:22 WIB
    Barangsiapa membasuh luka dengan airnya maka luka tersebut akan mereda dan tidak mengeluarkan nanah. Dan barangsiapa yang membacanya di atas minuman apa pun maka dia akan terlindung dari muntah.
  • Kisah Ashabul Ukhdud,...
    Hikmah
    Selasa, 13 September 2022 - 16:52 WIB
    Kisah Ashabul Ukhdud adalah tragedi sejarah pemaksaan agama di era sebelum Islam. Kala itu, orang-orang Nasrani dipaksa keluar dari agamanya.Korban dalam tragedi ini adalah 20.000 orang kaum Nasrani.
  • Kabar Gembira Bagi Anda...
    Tausyiah
    Sabtu, 13 Juni 2020 - 14:31 WIB
    Fadhillah membaca Al-Quran tidak diragukan lagi mengingat banyaknya Hadis Nabi yang menjelaskan hal tersebut. Berikut keutamaan dan pahala yang didapat dari membaca Al-Quran.
  • cover top ayah
    وَوَهَبۡنَا لَهٗۤ اِسۡحٰقَ وَيَعۡقُوۡبَ‌ؕ كُلًّا هَدَيۡنَا ‌ۚ وَنُوۡحًا هَدَيۡنَا مِنۡ قَبۡلُ‌ وَمِنۡ ذُرِّيَّتِهٖ دَاوٗدَ وَسُلَيۡمٰنَ وَاَيُّوۡبَ وَيُوۡسُفَ وَمُوۡسٰى وَ هٰرُوۡنَ‌ؕ وَكَذٰلِكَ نَجۡزِى الۡمُحۡسِنِيۡنَۙ (٨٤) وَزَكَرِيَّا وَيَحۡيٰى وَعِيۡسٰى وَاِلۡيَاسَ‌ؕ كُلٌّ مِّنَ الصّٰلِحِيۡنَۙ (٨٥) وَاِسۡمٰعِيۡلَ وَالۡيَسَعَ وَيُوۡنُسَ وَلُوۡطًا‌ ؕ وَكُلًّا فَضَّلۡنَا عَلَى الۡعٰلَمِيۡنَۙ (٨٦) وَمِنۡ اٰبَآٮِٕهِمۡ وَذُرِّيّٰتِهِمۡ وَاِخۡوَانِهِمۡ‌ۚ وَاجۡتَبَيۡنٰهُمۡ وَهَدَيۡنٰهُمۡ اِلٰى صِرَاطٍ مُّسۡتَقِيۡمٍ (٨٧) ذٰ لِكَ هُدَى اللّٰهِ يَهۡدِىۡ بِهٖ مَنۡ يَّشَآءُ مِنۡ عِبَادِهٖ‌ؕ وَلَوۡ اَشۡرَكُوۡا لَحَبِطَ عَنۡهُمۡ مَّا كَانُوۡا يَعۡمَلُوۡنَ (٨٨)
    Dan Kami telah menganugerahkan Ishak dan Yakub kepadanya. Kepada masing-masing telah Kami beri petunjuk; dan sebelum itu Kami telah memberi petunjuk kepada Nuh, dan kepada sebagian dari keturunannya (Ibrahim) yaitu Dawud, Sulaiman, Ayyub, Yusuf, Musa, dan Harun. Dan demikianlah Kami memberi balasan kepada orang-orang yang berbuat baik, dan Zakaria, Yahya, Isa, dan Ilyas. Semuanya termasuk orang-orang yang shalih, dan Ismail, Ilyasa‘, Yunus, dan Luth. Masing-masing Kami lebihkan (derajatnya) di atas umat lain (pada masanya), (dan Kami lebihkan pula derajat) sebagian dari nenek moyang mereka, keturunan mereka dan saudara-saudara mereka. Kami telah memilih mereka (menjadi nabi dan rasul) dan mereka Kami beri petunjuk ke jalan yang lurus. Itulah petunjuk Allah, dengan itu Dia memberi petunjuk kepada siapa saja di antara hamba-hamba-Nya yang Dia kehendaki. Sekiranya mereka mempersekutukan Allah, pasti lenyaplah amalan yang telah mereka kerjakan.

    (QS. Al-An'am Ayat 84-88)
    cover bottom ayah
  • Yajuj dan Majuj: Dua...
    Hikmah
    Senin, 31 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin mengatakan Yajuj dan Majuj adalah dua umat dari Bani Adam yang telah ada sekarang. Lalu, di manakah mereka saat ini?
  • Berikut Ini Sebagian...
    Hikmah
    Sabtu, 05 Oktober 2024 - 06:57 WIB
    Pokok-pokok pandangan Sunni antara lain bahwa al-Quran adalah kalam Ilahi yang bukan makhluk. Bahwa kaum beriman akan melihat Allah di surga seperti melihat bulan purnama di waktu malam.
  • Berikut Ini 4 Ayat dalam...
    Hikmah
    Jum'at, 08 September 2023 - 08:30 WIB
    Ayat-ayat dalam al-Quran tentang tanggung jawab kemanusiaan seorang wanita antara lain dimaktub dalam Surat Ali Imran ayat 190-195, Surat an-Nisa ayat 124, dan Surat an-Nahl ayat 97.
  • Sunardi, Membina Black...
    Hikmah
    Jum'at, 16 Juni 2017 - 16:36 WIB
    Wajahnya beringas, matanya tajam. Kumis hitam tebal semakin membuat Sunardi (52) tampak garang. Bertugas di daerah perbatasan memang tidak mudah.
  • Bolehkah Mengirim Al-Fatihah...
    Tausyiah
    Sabtu, 01 Agustus 2020 - 19:42 WIB
    Seorang jamaah bertanya kepada Ustaz Farid Numan Hasan (Dai lulusan Sastra Arab Universitas Indonesia) terkait amalan mengirim Surah Al-Fatihah kepada Nabi Muhammad SAW.
  • Bolehkah Membaca Al-Quran...
    Muslimah
    Jum'at, 11 Juni 2021 - 13:28 WIB
    Banyak keutamaan dari membaca Al-Quran. Namun bagaimana ketika kita membaca Al-Quran tanpa tahu artinya?Bolehkah kita melakukannya? Dan bagaimana hukumnya menurut syariat?
  • Surat Al-Kafirun, Surat...
    Muslimah
    Kamis, 01 Oktober 2020 - 13:49 WIB
    Beberapa surat pendek yang sering kita baca saat melaksanakan salat, ternyata banyak memiliki keutamaan dan fadhilah. Salah satunya adalah surat Al-Kafirun.
  • Takdir dalam Bahasa...
    Tausyiah
    Sabtu, 12 Desember 2020 - 05:00 WIB
    Dari sekian banyak ayat Al-Quran dipahami bahwa semua makhluk telah ditetapkan takdirnya oleh Allah. Mereka tidak dapat melampaui batas ketetapan itu.
  • Ilmu Memanggil Roh Orang...
    Hikmah
    Kamis, 14 November 2024 - 14:35 WIB
    Ada sementara pihak mengaku menguasai ilmu memanggil roh orang mati. Konon mereka bisa mengajak arwah itu berkomunikasi. Lalu, bagaimana Islam memandang masalah ini?
  • Gerakan Damai sebelum...
    Hikmah
    Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:28 WIB
    Surat itu dimulai dengan ucapan hamdalah dan puji-pujian kepada Allah. Kemudian menyebutkan bahwa risalah Muhammad itu benar datang dari Yang Mahakuasa sebagai berita baik dan peringatan.
  • Kisah Sekumpulan Jin...
    Hikmah
    Selasa, 19 September 2023 - 21:04 WIB
    Kisah sekumpulan Jin memeluk Islam di zaman Rasulullah SAW termasuk kisah-kisah yang menakjubkan. Dulu, bangsa Jin memiliki kebiasaan mencuri kabar dari langit.
  • Sifat dan Sikap Ahli...
    Tausyiah
    Jum'at, 06 September 2024 - 12:32 WIB
    Al-Quran banyak berbicara tentang sifat dan sikap Ahl Al-Kitab terhadap kaum Muslim, dan berbicara tentang keyakinan dan sekte mereka yang beraneka ragam.
  • Sihir dalam Surat Al-Baqarah...
    Tausyiah
    Kamis, 21 November 2024 - 14:11 WIB
    Ali Al-Shahbuni dalam kitabnya mengatakan: Mereka yang mengikuti di sini dhamir kepada kelompok, yakni orang-orang dari Ahli kitab, dan mereka itu adalah kaum Yahudi.
  • Hukum Mengucapkan Shadaqallahul...
    Hikmah
    Selasa, 25 Juni 2024 - 09:52 WIB
    Sudah menjadi kebiasaan atau tradisi dalam masyarakat muslim kita, bila selesai membaca Al-Quran kemudian mengucapkan kalimat shadaqallahul adzim. Mengapa demikian dan bagaimana hukumnya?
  • Beda Pendapat Ulama...
    Hikmah
    Kamis, 23 November 2023 - 09:15 WIB
    Al-Jurjani dalam kitab at-Tarifat menjelaskan, hadis qudsi adalah hadis yang secara makna datang dari Allah, sementara redaksinya dari Rasulullah SAW.