Topik Terkait: Anak Muda (halaman 5)

  • Mengapa Orang Tua harus...
    Muslimah
    Selasa, 25 Juli 2023 - 07:39 WIB
    Para orang tua yang beriman akan terus menerus dan mengulang-ulang untuk senantiasa mendoakan kebaikan untuk anak-anaknya. Mengapa demikian? Karena mendoakan anak sudah menjadi satu paket sebagai program pendidikan untuk anak.
  • Istri yang Tak Menikah...
    Muslimah
    Selasa, 01 Desember 2020 - 08:25 WIB
    Seorang perempuan yang ditinggal wafat suaminya, kemudian memilih single parent untuk merawat anak-anaknya, ternyata memiliki keutamaan yang besar di akherat kelak
  • Mencium Anak Setiap...
    Muslimah
    Selasa, 13 Juni 2023 - 18:56 WIB
    Mencium anak-anak merupakan bentuk kasih sayang orang tua kepada buah hati mereka. Bahkan Syariat menganjurkan, ciumlah anak setiap hari dan izinkan mereka mencium kepala bapak dan kepala ibunya setiap hari pula.
  • Dai Muda: Al - Qur’an...
    Dunia Islam
    Rabu, 19 Januari 2022 - 10:48 WIB
    Al - Quran merupakan Kitab suci bagi umat Islam yang memang diturunkan sebagai pedoman hidup manusia hingga akhir zaman, bukan hanya pedoman tetapi Al - Quran merupakan mujizat yang sangat luar biasa.
  • Doa-doa Memohon Penjagaan...
    Muslimah
    Rabu, 08 Juni 2022 - 16:32 WIB
    Setiap orang tua dianjurkan untuk sering membaca doa memohon penjagaan dan perlindungan bagi anak-anaknya di waktu pagi dan sore, atau di waktu kapan pun
  • Kisah Hikmah : Pentingnya...
    Hikmah
    Kamis, 23 November 2023 - 11:41 WIB
    Nabi Shallallahu alaihi wa sallam mendorong setiap orang tua agar selalu berdoa untuk kebaikan anak, sebab doa akan menambah keberkahan dan kebaikan pada anak.
  • Setiap Orang Tua Harus...
    Muslimah
    Kamis, 07 Desember 2023 - 13:55 WIB
    Nabi Shallallahu alaihi wa sallam mendorong setiap orang tua agar selalu berdoa untuk kebaikan anak, sebab doa akan menambah keberkahan dan kebaikan pada anak.
  • Audisi Hafiz Indonesia...
    Dunia Islam
    Kamis, 08 Agustus 2024 - 19:17 WIB
    Diselenggarakan setiap tahunnya, ajang pencarian bakat anak-anak penghafal Al Quran resmi dibuka. Inilah saatnya para penghafal al quran cilik hadir dengan kemampuan hafalan dan kisah inspiratifnya.
  • Menanamkan Sifat Malu...
    Tausiyah
    Senin, 23 Desember 2019 - 10:01 WIB
    Nabi Muhammad shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wa sallam memasukkan sifat malu ini dalam akhlak Islam.
  • Peran Ayah dalam Pendidikan...
    Muslimah
    Minggu, 25 Februari 2024 - 10:16 WIB
    Al Quran banyak menjelaskannya secara gamblang peran seorang ayah dalam mendidik anak-anaknya melalui kisah para nabi dan rasul
  • Doa-doa Para Nabi untuk...
    Tips
    Jum'at, 02 Juni 2023 - 11:26 WIB
    Para orang tua yang beriman akan terus menerus dan mengulang-ulang untuk senantiasa mendoakan kebaikan untuk anak-anaknya. Ada doa para nabi yang bisa diamalkan para orang tua untuk anak-anaknya ini.
  • Anak pun Harus Dijaga...
    Muslimah
    Minggu, 20 Desember 2020 - 15:05 WIB
    Menegakkan keadilan di antara anak-anak itu perintah Nabi, bahkan perintah itu diawali perintah untuk bertaqwa. Menunjukkan bahwa itu adalah bentuk takwa kita kepada Allah, yaitu berlaku adil kepada anak-anak kita.
  • Keistimewaan Anak Lahir...
    Tips
    Kamis, 07 April 2022 - 18:03 WIB
    Anak adalah titipan Allah kepada orang tuanya. Dalam Islam, anak menjadi ladang amal bagi kedua orang tuanya. Berikut keistimewaan anak lahir di bulan Ramadhan.
  • Dosa Orang Tua kepada...
    Muslimah
    Selasa, 15 Februari 2022 - 14:53 WIB
    Ternyata ada dosa orang tua kepada anak yang sering tidak disadari atau bahkan diabaikan para orang tua. Dosa-dosa tersebut, sebenarnya sangat dibenci Allah Subhanahu wa Taala.
  • Taat saat Muda Maka...
    Hikmah
    Sabtu, 29 April 2023 - 07:45 WIB
    Seorang yang sudah tua akan dijaga Allah Taala, yakni ketika di masa mudanya senantiasa dia isi dengan ketaatan pada Allah Subhanahu wa taala.
  • Berkah Ramadhan, PUAN...
    Dunia Islam
    Selasa, 27 April 2021 - 18:35 WIB
    DPP PUAN menggelar berbagai kegiatan sosial dan keagamaan selama Ramadhan ini. Kegiatan tersebut, antara lain pemberian bansos dan tadarus Ramadhan
  • Pentingnya Menanam Akidah...
    Muslimah
    Minggu, 02 Agustus 2020 - 12:30 WIB
    Anak usia belia atau usia dini merupakan saat terpenting untuk penanaman pondasi akidah karena saat itu fitrah anak masih bersih. Inilah tanggung jawab ayah ibunya dan para guru agar anak tumbuh di atas fitrahnya yang lurus.
  • Kisah Hikmah : Mengajarkan...
    Muslimah
    Sabtu, 17 Desember 2022 - 05:15 WIB
    Banyak kisah hikmah dari para sahabat Nabi Shallallahu alaihi wa sallam, yang bisa menjadi teladan untuk anak-anak. Salah satu kisahnya yakni tentang Uwais Al-Qarni.
  • Mengajak Anak Berlatih...
    Tips
    Sabtu, 17 April 2021 - 08:00 WIB
    Melatih anak kecil yang belum mukallaf (belum baligh) untuk turut beribadah bersama kaum muslimin, merupakan sebuah keteledanan yang harus kita lakukan. Salah satu ibadah tersebut adalah puasa.
  • Inilah Bentuk Keteladanan...
    Hikmah
    Kamis, 07 September 2023 - 17:29 WIB
    Dalam konsep pendidikan Islam, orang tua teladan hendaknya memiliki rasa takut kepada Allah jika meninggalkan anak-anaknya dalam kondisi lemah dan jauh dari rahmat Rabbnya.