Topik Terkait: Anak Remaja (halaman 19)
Muslimah
Sabtu, 20 November 2021 - 09:16 WIB
Al-Quran surat Luqman merupakan salah satu surat yang berisi nilai-nilai pelajaran untuk orang tua maupun anak. Dalam surat ini, terpetik pelajaran berharga tentang wasiat yang disampaikan oleh Luqman kepada anaknya
Tausyiah
Senin, 15 Juni 2020 - 22:45 WIB
Allah Taala akan memberi ganjaran dan pahala besar bagi para orangtua yang sabar mengajarkan kitabullah kepada anaknya. Berikut keutamaan orangtua yang mengajarkan Al-Quran kepada anaknya.
Hikmah
Selasa, 18 Oktober 2022 - 21:50 WIB
Cara Imam Taqiyuddin As-Subki (683-756 H) mendidik anak-anaknya layak untuk diteladani. Beliau mengambil peran pertama mendidik kesalehan dan keilmuan anak-anaknya.
Muslimah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 09:00 WIB
Dalam pandangan Islam, seorang anak adalah qurrota ayun atau penyejuk hati. Qurrotu ayun adalah menyejukkan pandangan mata karena sejak dini, anak telah diarahkan kepada jalan Allah Subhanahu wa Taala.
Hikmah
Jum'at, 22 Mei 2020 - 15:30 WIB
Rasulullah SAW kemudian membawa anak angkatnya pulang ke rumah. Di sana anak ini diberikan pakaian terbaik. Ia dipersilakan makan hingga kenyang.
Tausyiah
Senin, 13 Juli 2020 - 19:42 WIB
Salah satu doa mustajab yaitu doa orang tua kepada anaknya. Bagi yang menginginkan anak saleh/saleha, baik, dan pintar, berikut doa yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis.
Tausyiah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 10:57 WIB
Terdapat sejumlah fakta tentang Yajuj Majuj yang perlu diwaspadai umat Islam. Sebab, makhluk tersebut digambarkan sebagai kaum yang suka membuat kerusakan di bumi.
Muslimah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 17:02 WIB
Bagi orang-orang muslim dan mukmin, tidak perlu susah-susah untuk menentukan cara mendidik anak. Sebab, Islam telah mengajarkan metode pendidikan anak ala Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Hikmah
Senin, 13 April 2020 - 07:56 WIB
Di zaman Abu Bakar RA sebagai khalifah, Sayyidah Aisyah menjadikan anak-anak penghafal Al-Quran sebagai Imam salat di malam Ramadhan. Ini berbeda.
Tausyiah
Selasa, 08 Februari 2022 - 09:30 WIB
Hukum menikahi janda dalam Islam tidaklah dilarang alias boleh. Hanya saja yang paling utama menurut hadits adalah menikahi gadis ketimbang janda
Tips
Sabtu, 19 November 2022 - 09:25 WIB
Perihal hak waris, Prof Dr Muhammad Ali ash-Shabuni menjelaskan hukum bagian kedua orangtua yang diatur dalam al-Quran Surat An-Nisa ayat 11. Berikut penjelasannya.
Muslimah
Jum'at, 09 Juni 2023 - 19:49 WIB
Dalam Islam, sikap jujur sangat penting karena merupakan fondasi utama semua karakter baik. Jujur adalah kunci kebahagiaan, karenanya jika ingin anak-anak kita berbahagia di kehidupannya, maka menanamkan sikap jujur adalah kuncinya.
Tausyiah
Kamis, 16 Februari 2023 - 17:27 WIB
Cak Nur mengatakan betapa surat pendek itu dapat menjadi pangkal gerakan kemanusiaan yang besar dan mendalam seperti Muhammadiyah dengan amal-amal sosialnya.
Muslimah
Selasa, 30 Juni 2020 - 12:32 WIB
Sifatnya keibuan dan cantik, dihiasi pula dengan ketabahan, kebijaksanaan, lurus pemikirannya, dan kecerdasan berpikir, serta kefasihan dan berakhlak mulia. Inilah sosok Ummu Sulaim, salah satu sahabat perempuan Rasulullah SAW.
Muslimah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Mendidik karakter ikhlas kepada anak juga butuh kesungguhan, latihan, dan difahamkan terus menerus agar anak ikhlas dalam menuntut ilmu dan juga ikhlas dalam beribadah.
Dunia Islam
Senin, 26 September 2022 - 16:17 WIB
Profil keluarga dan anak-anak Gus Baha atau Kiai Haji Ahmad Bahauddin Nursalim yang diintip umat adalah kesederhanannya. Kiai kelahiran 29 September 1970 ini, punya keluarga yang jauh dari kata mewah.
Muslimah
Senin, 25 April 2022 - 18:30 WIB
Karena istimewanya, setiap orang tua hendaknya tidak melupakan untuk mengajak anak-anaknya menghidupkan Lailatul Qadar dengan beribadah, taqarrub ilallah.
Hikmah
Senin, 05 Juni 2023 - 09:15 WIB
Haji itu tidak wajib atas seseorang bila ia tidak mempunyai harta, sekalipun ayahnya adalah orang kaya. Dia tidak perlu meminta kepada ayahnya untuk dapat menunaikan ibadah haji.
Muslimah
Minggu, 15 Agustus 2021 - 12:08 WIB
Manusia adalah tempat salah dan dosa. Artinya, setiap manusia berpotensi durhaka kepada Allah Taala. Termasuk orang tua kita. Lantas, apakah kita boleh menasehati kedua orang tua kita?
Tausyiah
Kamis, 21 Desember 2023 - 05:15 WIB
Bagaimana nasib bayi dan anak kecil yang belum baligh setelah meninggal dunia atau di akhirat? Benarkah mereka bisa memberi syafaat?