Topik Terkait: Bekal Menghadapi Kematian (halaman 11)
Tausyiah
Selasa, 23 Februari 2021 - 21:24 WIB
Semua yang bernyawa pasti merasakan maut (mati), tidak terkecuali para Nabi dan Rasul. Berikut doa agar dimudahkan sakaratul maut sebagaimana diajarkan Rasulullah.
Tausyiah
Rabu, 26 April 2023 - 15:12 WIB
Rasulullah SAW menyampaikan 3 wasiat kepada Muadz bin Jabal ra. Salah satunya adalah tentang kematian. Beribadahlah kepada Allah Taala seolah-olah engkau melihat-Nya dan persiapkanlah dirimu menghadapi kematian.
Muslimah
Jum'at, 03 Juli 2020 - 16:45 WIB
Problem kehidupan yang kadang dirasa berat ini, harus direspons muslimah dengan tenang. Karena itulah, muslimah perlu membentengi diri dengan ibadah tazkiyah.
Muslimah
Rabu, 02 Desember 2020 - 06:13 WIB
Fitnah telah berada di sekitar kita, mulai dari depan, dari belakang, dari kanan, dari kiri, dari berbagai unsur kehidupan. Dan fitnah itupun berkepanjangan, lama, berkesinambungan dan semakin dahsyat dari satu waktu ke waktu yang lainnya.
Tausyiah
Jum'at, 19 Februari 2021 - 17:43 WIB
Seperti biasa penceramah kondang Ustaz Abdul Somad selalu menyampaikan tausiyah melalui media sosialnya. Kali ini UAS memposting nasihat yang sangat menggetarkan hati.
Hikmah
Sabtu, 02 Desember 2023 - 06:14 WIB
Peristiswa-peristiwa penting yang terjadi di Padang Mahsyar, penting diketahui umat Islam. Karena sebagai Padang Mahsyar (????) adalah salah satu perkara ghaib yang wajib diimani setiap muslim.
Hikmah
Sabtu, 22 Agustus 2020 - 10:00 WIB
Salamag bin Dinar mengatakan kita telah memakmurkan dunia kita dan menghancurkan akhirat kita, sehingga kita benci untuk keluar dari kemakmuran menuju kehancuran,.
Dunia Islam
Minggu, 26 Juni 2022 - 11:36 WIB
Tak semua perjalanan hidup berjalan dengan mulus. Seperti yang disampaikan salah satu jamaah di Siraman Qalbu Bersama Mamah Dedeh. Salah satu program unggulan MNCTV ini tayang setiap Senin-Jumat pukul 06.00 WIB.
Tips
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 18:08 WIB
Bacaan talqin sakaratul maut adalah kalimat tahlil, lailaha illaallah. Rasulullah SAW menganjurkan kepada keluarga atau orang terdekat untuk menalqin atau menuntun kalimat tauhid secara perlahan di telinga orang sekarat.
Tausyiah
Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:20 WIB
Sedangkan sabda Nabi SAW menunjukkan bahwa ada perkara-perkara syubhat yang diketahui hukumnya oleh sebagian manusia, tetapi banyak orang yang tidak mengetahuinya.
Tips
Minggu, 24 September 2023 - 13:47 WIB
Luth berdoa kepada Allah agar membantunya menghadapi dan memberantas perbuatan-perbuatan jahat dan busuk yang sudah mendarah daging dalam kehidupan masyarakatnya, serta menjadi kebudayaan yang turun temurun
Hikmah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 19:19 WIB
Belum hilang kesedihan atas wafatnya Dai ilallah Syekh Ali Jaber, sore ini kita kembali dikejutkan kabar duka wafatnya ulama Pengasuh Majelis Talim Al-Afaf Tebet Jakarta, Sayyidil Walid Al-Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf.
Tausyiah
Jum'at, 19 Agustus 2022 - 10:53 WIB
Berjihad dengan harta di jalan Allah adalah menyumbangkan harta dalam segala bidang kebaikan yang mengantarkan setiap muslim pada keridhaan Allah Subhanahu wa Taala.
Tausyiah
Kamis, 27 Oktober 2022 - 12:44 WIB
Malaikat maut senantiasa melakukan ronda keliling dari rumah ke rumah dan setiap rumah dikunjungi 7 kali sehari. Sang malaikat mendatangi rumah itu untuk melihat apakah terdapat orang yang mesti dicabut nyawanya,
Tausyiah
Selasa, 30 November 2021 - 22:08 WIB
Hidup itu identik dengan ujian dan tantangan. Bagaimana setiap orang memaknai setiap ujian atau tantangan hidup yang terjadi? Nasihat ini patut kita jadikan renungan.
Muslimah
Jum'at, 28 Mei 2021 - 17:30 WIB
Ketika manusia dipanggil kembali menghadap Allah (mengalami kematian), maka jasad dan ruh akan dipisahkan. Jasad dikubur dalam tanah, sedangkan ruh masih akan mengalami perjalanan, yakni kehidupan ruh berpindah di alam barzakh.
Muslimah
Jum'at, 26 Maret 2021 - 10:52 WIB
Jika kita sedang bersedih dan membutuhkan dorongan untuk kembali semangat, kita dapat membaca ayat-ayat suci Al-Quran. Lalu, ayat-ayat Al Quran manakah yang dapat menjadi motivasi saat kita bersedih ini?
Hikmah
Selasa, 14 April 2020 - 20:38 WIB
Bulan suci Ramadhan tinggal 10 hari lagi terhitung hari ini Selasa (14/4/2020) atau bertepatan 20 Syaban 1441 Hijriyah. Bekal apa yang sudah kita siapkan untuk menyambutnya?
Tips
Rabu, 18 Agustus 2021 - 07:15 WIB
Di masa pandemi Covid-19 ini, kabar tentang kematian hampir tiap hari kita dengar. Ada rasa takut dan gelisah mendengarnya, karena kematian bisa saja datang mendadak pada diri kita.
Dunia Islam
Selasa, 21 Mei 2024 - 11:46 WIB
Pemimpin tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei mengumumkan 5 hari berkabung untuk Presiden Ebrahim Raisi yang meninggal dalam kecelakaan helikopter.