Topik Terkait: Bilal Bin Rabbah (halaman 16)
Hikmah
Rabu, 24 Juli 2024 - 14:39 WIB
Kisah Amr bin Ash menjadi tawanan perang Romawi terjadi pada saat terjadi pertempuran penaklukan Iskadaria oleh muslim di era Khalifah Umar bin Khattab.
Hikmah
Kamis, 19 Agustus 2021 - 15:35 WIB
Al-Barra bin Malik adalah pembantu Rasulullah SAW. Sahabat Nabi SAW ini senantiasa berdoa bisa matti syahid di jalan Allah. Doa itu akhirnya terkabul.
Hikmah
Jum'at, 04 November 2022 - 22:29 WIB
Di antara kezaliman Hajjaj bin Yusuf adalah membunuh Imam Said bin Jubair rahimahullah (wafat 95 H atau 714 M), seorang ulama Tabiin pada masa Dinasti Umayyah.
Hikmah
Selasa, 15 Oktober 2024 - 14:49 WIB
Lukisan itu membuat Khalifah Umar makin prihatin, dan dia tidak membolehkan Muawiyah menyiapkan kapal-kapal itu, juga tidak membolehkannya membicarakan soal itu lagi.
Hikmah
Minggu, 24 Desember 2023 - 05:49 WIB
Sumber kedua mengatakan bahwa setelah Abdur-Rahman membaiat Utsman, Ali berkata kepadanya: Anda merangkak untuk selamanya. Ini bukan yang pertama kali Anda memperlihatkan kekuatan Anda kepada kami.
Hikmah
Rabu, 15 April 2020 - 22:48 WIB
Salah satu keutamaan bulan Syaban adalah turunnya perintah bersalawat kepada baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Berikut adab bersalawat yang diajarkan Habib Umar bin Hafizh.
Hikmah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Khalifah kedua pengganti Abu Bakar Ash-Shidiq ini dikenal dengan julukan Al-Faruq oleh Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, karena dapat memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.
Dunia Islam
Sabtu, 11 November 2023 - 09:43 WIB
Dalam sejarah ada dua tokoh besar Islam yang telah membebaskan Baitul Maqdis atau Al Haram Asy-Syarif (Tanah Suci yang Mulia). Lantas siapa pahlawan pembebas Al Maqdis berikutnya?
Hikmah
Kamis, 12 Oktober 2023 - 23:40 WIB
Habib Umar bin Hafidz adalah ulama kharismatik yang juga Pengasuh Darul Musthofa Tarim Hadhramaut Yaman. Berikut lima karomah Habib Umar bin Hafidz dikutip dari berbagai sumber:
Hikmah
Sabtu, 23 Oktober 2021 - 14:17 WIB
Kenapa Ibrahim bin Adham tidak menikah? Wanita mana pun yang aku nikahi akan tetap kelaparan dan telanjang. Jika pun aku dapat (menikah), aku akan menceraikan diriku sendiri, jawabnya.
Tausyiah
Sabtu, 25 April 2020 - 15:55 WIB
Al-kisah, ketika Ibrahim bin Adham sedang duduk bersama teman-temannya lalu lewatlah di hadapan mereka seorang temannya yang lain sambil melihat mereka tanpa mengucapkan salam.
Hikmah
Kamis, 11 Februari 2021 - 15:33 WIB
Keesokan harinya Ali bin Abu Thalib berangkat ke Jaraah. Setibanya di sana ia berhenti menunggu sampai tengah hari. Ternyata hanya 100 orang saja yang datang hendak mengikuti.
Hikmah
Jum'at, 09 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Khalifah Umar bin Khattab menyerukan semua orang yang memiliki senjata dan kuda, yang mempunyai keberanian atau kearifan pilihlah dan kirimkanlah kepada saya. Cepat! Cepat!! ujarnya.
Hikmah
Sabtu, 16 Juli 2022 - 22:44 WIB
Kisah sahabat bernama Saad bin Abi Waqqash radhiyallahu anhu ketika sakit mengandung banyak pelajaran. Beliau salah satu sahabat yang dijenguk oleh Baginda Nabi.
Hikmah
Selasa, 13 Juni 2023 - 23:49 WIB
Rasulullah SAW pernah berdoa agar Allah menguatkan Islam dengan Umar bin Khattab. Rasulullah juga pernah memuji Umar sebagai figur yang harus diikuti umat muslim sepeninggal beliau.
Tausyiah
Senin, 18 Januari 2021 - 11:39 WIB
Salah satu ulama besarnya Al-Habib Muhammad Bin Ahmad Al-Attas berpulang ke rahmatullah usai meresmikan Masjid Baalawi Simpang Ulim Aceh Timur. Ini profilnya.
Hikmah
Kamis, 08 April 2021 - 14:48 WIB
Umar lalu menyuruhnya untuk memotong rambutnya, namun dia semakin tampan. Khalifah juga menyuruhnya untuk memakai serban, namun dia juga semakin tampan.
Hikmah
Senin, 22 Februari 2021 - 17:13 WIB
Tanpa banyak bicara lagi Ali bin Abu Thalib segera menghunus pedang lalu dihantamkan kuat-kuat ke kantong yang berisi piala-piala penuh emas dan perak. Piala-piala itu hancur berkeping-keping.
Hikmah
Jum'at, 03 September 2021 - 09:37 WIB
Saad bin Muadz adalah tokoh Anshar yang mengobarkan semangat jihad pada perang Badar. Beliau syahid dalam usia 31 tahun setelah er,ibat dalam Perang Badar, Perang Uhud, dan Perang Khandaq.
Hikmah
Kamis, 13 Juni 2024 - 14:59 WIB
Pemecatan Khalid itu dipicu masalah pemberian hadiah kepada Al-Asyas bin Qais 10.000 dirham. Bilal bin Rabah telah menginterogasi dirinya. Khalid mengaku bahwa duit itu adalah milik pribadinya.