Topik Terkait: Cara Meningkatkan Ketakwaan (halaman 3)

  • Tata Cara Berbuka Puasa Sesuai Sunnah Rasul
    Tips
    Kamis, 03 Februari 2022 - 16:55 WIB
    Waktu berbuka puasa tentunya menjadi waktu yang ditunggu-tunggu dan membahagiakan bagi seluruh umat islam yang melaksanakan ibadah puasa, baik puasa wajib maupun puasa sunnah, seperti puasa Rajab dan Senin Kamis ini
  • Iklim Semakin Ekstrim, Ini 3 Cara Menjaga Kesehatan Dalam Syariat
    Muslimah
    Kamis, 18 Maret 2021 - 18:44 WIB
    Dalam keadaan pandemi seperti saat ini dan kondisi iklim yang ekstrim, menjaga kesehatan menjadi keharusan. Tubuh perlu kondisi yang fit dan bugar untuk melaksanakan ibadah dan aktivitas kehidupan lainnya
  • Cara Menghitung Fidyah Puasa Ramadan serta Kategori Orang yang Harus Membayarnya
    Tips
    Senin, 26 Februari 2024 - 13:03 WIB
    Cara menghitung fidyah puasa Ramadan ini penting diketahui umat muslim. Fidyah puasa Ramadan, berarti tebusan yang dibayar karena melakukan larangan atau tidak berpuasa Ramadan.
  • Perhatikan! Mandi Wajib Tidak Harus Pakai Sabun dan Sampo
    Tausyiah
    Senin, 17 Juli 2023 - 18:20 WIB
    Mandi wajib merupakan hal yang wajib dipelajari setiap muslim. Banyak orang awam mungkin melakukan mandi wajib dengan menciduk air langsung pakai sabun atau sampo.
  • Kurban di Saat Pandemi Buktikan Ketakwaan dan Keikhlasan
    Hikmah
    Sabtu, 06 Juni 2020 - 02:03 WIB
    Idul Adha merupakan even akbar yang dirayakan umat muslim sedunia selain Idul Fitri. Dalam merayakan momen istimewa ini, umat Islam bisa berbagi kebahagiaan kepada saudara seiman.
  • Cara Menghitung Zakat Pertanian dan Contoh Perhitungannya
    Tips
    Rabu, 22 Juni 2022 - 10:05 WIB
    Pertanian termasuk salah satu katagori hasil usaha yang wajib ditunaikan zakat-nya. Bagaimana cara menghitung zakat pertanian ini dan apa dalil yang menguatkannya?
  • Niat Wudhu, Tata Cara Beserta Doa Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan
    Tips
    Jum'at, 18 Agustus 2023 - 17:04 WIB
    Niat wudhu dan tata caranya wajib diketahui setiap muslim karena wudhu merupakan salah satu syarat sahnya sholat. Berikut bacaan niat dan doa setelah wudhu.
  • Cara Imam Taqiyuddin As-Subki Mendidik Anaknya Patut Diteladani Orang Tua
    Hikmah
    Selasa, 18 Oktober 2022 - 21:50 WIB
    Cara Imam Taqiyuddin As-Subki (683-756 H) mendidik anak-anaknya layak untuk diteladani. Beliau mengambil peran pertama mendidik kesalehan dan keilmuan anak-anaknya.
  • Beginilah Cara Setan Menakut-nakuti Orang Beriman
    Tausyiah
    Selasa, 21 Februari 2023 - 17:18 WIB
    Setan menakut-nakuti orang beriman dengan seluruh bala tentara dan pengikutnya agar orang beriman tidak berjihad melawan mereka dan menjadi lemah ibadahnya
  • Pengertian Fidyah, Kriteria dan Cara Membayarnya
    Tips
    Senin, 03 April 2023 - 08:05 WIB
    Fidyah adalah keringanan yang diberikan Allah kepada umat Islam yang tidak dapat menjalankan puasa Ramadan karena alasan syariat atau uzur syari.
  • Pengertian Kalkulator Zakat Penghasilan dan Cara Menghitungnya
    Tips
    Rabu, 18 Januari 2023 - 14:23 WIB
    Kalkulator zakat penghasilan merupakan layanan yang disediakan oleh Badan Amil Zakat Nasional untuk menghitung jumlah zakat yang harus dikeluarkan oleh umat Islam.
  • Syarat Tayamum Beserta Tata Cara, Rukun dan Kondisi Diperbolehkannya Tayamum
    Tips
    Kamis, 07 September 2023 - 09:57 WIB
    Syarat Tayamum lengkap beserta dengan tata cara, rukun dan kondisinya akan dibahas dalam artikel ini. Tayamum merupakan salah satu cara bersuci menggunakan debu lantaran sulit mendapatkan air.
  • Cara Tayamum di Bis Beserta Niat dan Syaratnya
    Tips
    Kamis, 07 September 2023 - 18:06 WIB
    Cara tayamum di bis ini penting diketahui muslim yang tengah melakukan perjalanan jauh. Karena bersuci menjadi hal yang tak bisa dipisahkan dari setiap muslim.
  • Muslimah Suka Berhias? Hindari 7 Cara Ini karena Dilarang Syariat
    Muslimah
    Senin, 27 Februari 2023 - 13:14 WIB
    Sebagian besar kaum muslimah pasti senang berdandan atau berhias. Namun ternyata, dalam syariat Islam ada cara berhias atau berdandan yang justru dilarang dan haram hukumnya. Berhias seperti apa dan bagaimana dalilnya?
  • Cara Menghafal Al-Quran dengan Mudah dan Cepat
    Tips
    Selasa, 10 Agustus 2021 - 15:16 WIB
    Cara menghafal Al-Quran dengan mudah dan cepat mesti diawali dengan niat yang tulus. Berikut Cara Menghafal Al-Quran sebagaimana dijelaskan oleh Ustaz Adi Hidayat (UAH).
  • Inilah Cara Cerdas Bersedekah Menurut Imam Al Ghazali
    Tausyiah
    Senin, 28 Agustus 2023 - 10:55 WIB
    Sedekah merupakan amalan yang dicintai Allah Subhanahu wa taala. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya ayat Al-Quran yang menyebutkan tentang sedekah
  • Inilah Cara Mendeteksi Naik Turunnya Iman
    Muslimah
    Rabu, 26 Mei 2021 - 13:19 WIB
    Seiring bergulirnya waktu dengan berbagai subhat dan syahwat yang menerpa, seringkali kadar keimanan mengalami pasang surut. Nah, bagaimana cara mendeteksi iman kita ini, apakah sedang naik atau malah turun?
  • 2 Kiat Penting Berlomba dalam Meningkatkan Keshalihan
    Tips
    Minggu, 09 Oktober 2022 - 14:01 WIB
    Berlomba-lomba dalam hal dunia paling banyak dilakukan manusia, seperti berkompetisi meraih jabatan, harta dan kepentingan dunia lainnya. Sebaliknya, sangat jarang yang mau berlomba-lomba dalam hal akhirat.
  • Adab Ketika salat Di Masjid yang Harus Diperhatikan Kaum Muslimah
    Muslimah
    Senin, 25 September 2023 - 07:25 WIB
    Sering disebutkan bahwa tempat terbaik bagi seorang wanita adalah rumahnya, termasuk ketika saat ia beribadah salat. Lantas, bagaimana bila wanita salat di masjid berjamaah, adakah pahala untuknya?
  • Beragam Cara Allah Taala Menegur Hamba-Nya
    Muslimah
    Senin, 31 Oktober 2022 - 13:21 WIB
    Saat Allah Subhanahu wa Taala mulai menegur hamba-Nya, itulah momen terbaik hamba. Teguran itu berarti bahwa Allah menunjukkan cinta dan kasih sayang-Nya. Seorang hamba yang berbuat salah kepada Allah, kemudian ditegur dari perbuatan salahnya (Allah tunjukkan kesalahannya), agar hamba bertaubat dan kembali pada jalan kebenaran.