Topik Terkait: Doa Untuk Orang Sakit (halaman 18)
Tausyiah
Rabu, 29 November 2023 - 14:25 WIB
Siapa yang memurnikan doanya kepada Allah maka telah merealisasikan tauhid secara benar. Siapa yang berdoa kepada selain Allah maka telah terjerumus ke dalam kesyirikan
Tausiyah
Kamis, 07 Juni 2018 - 16:46 WIB
Sebagaimana diketahui zikir dan berdoa merupakan amalan sunnah yang dianjurkan setiap selesai salat. Nabi SAW pernah bersabda bahwa doa adalah otaknya (intinya) ibadah.
Muslimah
Kamis, 13 Agustus 2020 - 10:35 WIB
Allah Subhanahu wa taala memerintahkan kepada orang-orang yang beriman agar memohon doa, dan doa yang dimohonkan dilakukan dengan ikhlas akan diperkenankan-Nya, sebagaimana dinyatakan dalam Al Quran Surah Mukminuun ayat 60.
Hikmah
Senin, 22 Januari 2024 - 06:55 WIB
Doa dan zikir di bulan Rajab sangat baik untuk diamalkan kaum muslimin. Sebagaimana dijelaskan dalam Al-Quran dan Hadis, Rajab adalah salah satu bulan mulia yang termasuk Asyhurul Hurum (bulan-bulan haram).
Tips
Sabtu, 10 Juni 2023 - 11:56 WIB
Sayid Muhammad bin Muhammad Al-Zabidi dalam kitab Ithaf Al-Sadah Al-Muttaqin bi Syarh Ihya Ulumuddin menyebutkan doa setelah membaca ayat sajdah dalam surah Al-Hajj ayat 18.
Tips
Kamis, 29 Agustus 2024 - 14:22 WIB
Sejumlah ulama mengatakan bahwa pada Bulan Safar Allah SWT menurunkan 320.000 sampai 500.000 lebih macam penyakit atau musibah.
Tips
Kamis, 04 April 2024 - 15:25 WIB
Salah satu tata cara bepergian yang diajarkan Islam (dari sekian banyak adabnya), yaitu seseorang mengawali perjalanannya dengan membaca doa safar yang mengandung makna yang sangat penting dan dalam.
Hikmah
Sabtu, 03 September 2022 - 13:33 WIB
Seorang raja menghendaki Siti Sarah menjadi istrinya. Dan ketika raja itu mulai nakal, Siti Sarah berdoa kepada Allah SWT sehingga tangan sang raja menjadi kaku.
Tausyiah
Sabtu, 09 April 2022 - 14:46 WIB
Doa Kamilin biasanya dibaca setelah melaksanakan sholat Tarawih setiap malam Ramadhan. Berikut bacaan doa Kamilin lengkap Arab, latin dan artinya.
Tips
Rabu, 20 September 2023 - 15:56 WIB
Al-Quran mengisahkan tentang Nabi Zakariya yang memohon kepada Allah SWT agar kiranya Ia tidak membiarkannya hidup seorang diri tanpa anak yang kelak akan mewarisinya.
Tausyiah
Senin, 25 Januari 2021 - 07:05 WIB
Membaca doa setelah tasyahhud akhir sebelum Salam termasuk salah satu sunnah dalam salat. Berikut doa yang diajarkan Nabi Muhammmad shallallahu alaihi wasallam.
Dunia Islam
Jum'at, 02 April 2021 - 15:33 WIB
Kesehatan sangat pentig dijaga menyambut bulan Ramadan. Nah bagi yang ingin sembuh dari segala penyakit, coba baca doa yang dibacakan Ustadz Yusuf Mansur Ini!
Tips
Kamis, 17 Februari 2022 - 11:41 WIB
Dalam Islam, doa adalah ibadah maka sudah selayaknya ketika berdoa dilakukan di tempat-tempat yang layak untuk beribadah. Karena itu, ada beberapa tempat yang yang diutamakan sebagai tempat untuk berdoa.
Tips
Selasa, 01 Agustus 2023 - 17:10 WIB
Saat hati sedang galau dan bingung harus berbuat apa, salah satu obatnya yang manjur adalah mengadu kepada Allah Subhanhu wa taala. Rasulullah SAW memberikan doa yang lengkap untuk mengatasinya.
Tips
Selasa, 17 Oktober 2023 - 13:15 WIB
Kekuatan doa seorang istri memiliki manfaat luar biasa untuk kebaikan suaminya. Apalagi istri tersebut seorang istri salihah, maka doanya akan mudah dikabulkan Allah.
Tips
Rabu, 20 Oktober 2021 - 13:12 WIB
Ketika berdoa kepada Allah Subhanahu wa taala, kita berharap Allah segera mengabulkannya. Namun pada kenyataannya tidak demikian, pasti ada yang tidak dikabulkan.
Tips
Senin, 18 Desember 2023 - 11:23 WIB
Ada doa-doa yang dianjurkan dibaca oleh suami ketika itsrinya sedang hamil. Karena kehamilan merupakan fase penting dalam membawa anak ke dalam keluarga.
Tips
Kamis, 18 Mei 2023 - 08:19 WIB
Sayyidah Fatiman Az-Zahra senantiasa berdoa dengan doa yang berbeda setiap harinya. Dalam kitab Shahifah al-Fathimiyyah yang disusun Al-Ustadz Asad Abud disebutkan pada hari Kamis.
Tips
Senin, 27 November 2023 - 09:32 WIB
Bacaan hadoroh tahlil dalam bahasa Arab dan latin ini, bisa diamalkan umat muslim dengan mudah. Istilah hadoroh, merujuk pada bacaan yang biasa dilantunkan umat Muslim sebelum membaca Surat Yasin
Tips
Selasa, 06 April 2021 - 18:17 WIB
Ada dua waktu yang mustajab berdoa di bulan Ramadhan. Bahkan di luar Ramadhan pun doa di waktu tersebut tidak akan ditolak oleh Allah Taala.