Topik Terkait: Dosa Besar Mengafirkan Orang (halaman 13)
Tausyiah
Kamis, 10 Desember 2020 - 12:48 WIB
Segala doa atau kiriman bacaan Al-Quran akan sampai untuk orang yang telah wafat. Berikut ini adalah doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW bagi orang yang meninggal, laki-laki maupun perempuan.
Tausyiah
Jum'at, 02 Oktober 2020 - 13:48 WIB
Barangsiapa meninggal dalam keadaan bertauhid, yaitu sebelum menghembuskan nafasnya yang terakhir dia berikrar dan mengucapkan dua kalimat Syahadat, maka dia berhak masuk surga-Nya.
Tausyiah
Minggu, 10 September 2023 - 13:45 WIB
Azab bagi mereka yang durhaka kepada kedua orang tuanya tidak selalu menunggu sampai di akhirat kelak. Allah mempercepat azab bagi para pendurhaka tersebut saat di dunia dan di akhirat k
Hikmah
Kamis, 07 September 2023 - 17:29 WIB
Dalam konsep pendidikan Islam, orang tua teladan hendaknya memiliki rasa takut kepada Allah jika meninggalkan anak-anaknya dalam kondisi lemah dan jauh dari rahmat Rabbnya.
Tausyiah
Senin, 20 Juni 2022 - 23:41 WIB
Ketika Rasulullah SAW ditanya, Apakah amal yang terbaik? Beliau menjawab: Memasukkan kegembiraan kepada saudaramu yang beriman. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Minggu, 15 Mei 2022 - 12:47 WIB
Di antara dosa yang besar, yang ditunjukkan dan anjurkan Al-Quran agar kita segera bertaubat darinya adalah: dosa menyembunyikan kebenaran serta tidak menjelaskannya kepada manusia.
Hikmah
Senin, 13 Juni 2022 - 23:18 WIB
Dalam satu riwayat disebutkan, sesungguhnya amal kalian akan diperlihatkan kepada kerabat dan keluarga yang telah wafat. Jika amal itu baik mereka bergembira dan sebaliknya.
Muslimah
Selasa, 30 November 2021 - 15:17 WIB
Dalam Islam, merusak hubungan antara istri dan suaminya atau sebaliknya merusak hubungan suami dengan istrinya, tidak dibenarkan, bahkan Rasulullah mengancam pelakunya sebagai bukan bagian dari Islam.
Tausyiah
Senin, 16 Mei 2022 - 20:57 WIB
Apakah istighfar bermanfaat bagi orang yang melakukannya, jika ia tetap menjalankan dosa, yang besar maupun kecil? Ada yang berpendapat, tindakan itu sebagai pelecehan terhadap Tuhan.
Hikmah
Senin, 19 Februari 2024 - 10:41 WIB
Ada larangan yang diperintahkan langsung Allah Subhanahu wa taala dalam Al Quran yakni menyakiti dan memfitnah orang-orang mukmin tanpa ada kesalahan yang mereka perbuat.
Muslimah
Kamis, 25 Maret 2021 - 08:10 WIB
Mandi besarnya perempuan sama persis dengan mandi besarnya laki-laki. Hanya saja ada perbedaan dari sisi tidak wajibnya seorang perempuan membuka kunciran rambutnya saat mandi besar.
Muslimah
Senin, 08 Maret 2021 - 08:42 WIB
Dalam Islam, menutupi aib orang lain memiliki keutamaan. Bahkan, Allah berjanji akan menutupi aib hamba-Nya, jika ia juga berusaha untuk menutupi aib orang lain.
Hikmah
Selasa, 23 Maret 2021 - 16:27 WIB
Tibalah kita ke akhir rencana Dajjal. Pada saat itu, Illuminati diharapkan akan memindahkan dan mengamankan pemerintahan dunia ke Israel, di mana yang dipertaruhkan lebih dari sekadar negara kecil.
Muslimah
Senin, 15 Februari 2021 - 07:00 WIB
Di zaman sekarang, telah banyak orang yang tertimpa sakit jiwa, terjebak dalam godaan setan dan tersesat ke jalan-jalan yang menyimpang, serta tidak mendapatkan kenikmatan dan ketenangan hidup karena jauhnya dari kitab Rabbnya yakni Al Quran..
Tips
Minggu, 14 Januari 2024 - 12:25 WIB
Doa orang tua untuk anak-anaknya agar mendapat kehidupan terbaik dan diberkahi ini, diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.Bahkan doa ini bukan hanya untuk anak kandung tetapi juga untuk murid.
Tips
Rabu, 14 Desember 2022 - 16:02 WIB
Apabila menjenguk orang yang sedang sakit Nabi Muhammad SAW senantiasa mengatakan, Tidak apa-apa, bersih (sembuh) insyaAllah. Begini maksudnya?
Tausyiah
Minggu, 11 Juli 2021 - 18:48 WIB
Bagi orang yang sakit mempunyai dua kelebihan. Pertama, sakit yang dialaminya bisa sebagai penghapus dosa-dosanya. Kedua, mengangkat derajatnya.
Tips
Minggu, 04 Juli 2021 - 17:47 WIB
Doa untuk orang yang meninggal dunia, perlu kita amalkan. Apalagi sebagai seorang muslim, memdoakan orang yang meninggal merupakan hak muslim atas muslim lainnya.
Muslimah
Kamis, 06 Januari 2022 - 07:07 WIB
Dalam Islam, seorang wanita yang sedang berhadas seperti menstruasi dilarang melaksanakan ibadah sholat dan puasa. Bagaimana dengan dzikir? Bolehkah dilakukan?
Tausyiah
Kamis, 20 Mei 2021 - 20:32 WIB
Sedangkan untuk menutup dosa dengan pekerjaan tertentu, Al-Quran juga menggunakan istilah takfir. Kata ini, terambil dari kata kaffara yang berarti menutup.