Topik Terkait: Dunia Maya (halaman 16)
Dunia Islam
Senin, 08 Mei 2023 - 05:15 WIB
Pada tanggal 15 Mei setiap tahun, warga Palestina di seluruh dunia memperingati Nakba. Tujuh puluh lima tahun berlalu, dan mereka masih banyak yang rindu untuk kembali ke tanah yang mereka tinggalkan.
Hikmah
Selasa, 15 Maret 2022 - 17:25 WIB
Ibnu Arabi bercerita sesampai di masjid jamaah sudah bubar. Aku tidak merasa sedih. Malah sebaliknya, aku merasa lega, ujarnya. Mengapa begitu?
Dunia Islam
Jum'at, 21 Januari 2022 - 09:11 WIB
Ayah Syekh Siti Jenar mengajar di pesantren Cirebon di antara santrinya adalah Pangeran Walangsungsang Samadullah dan Dewi Rara Santang. Mereka adalah putra dan putri Prabu Siliwangi.
Tausyiah
Senin, 26 Desember 2022 - 23:17 WIB
KH Ahmad Syahrin Thoriq menyampaikan satu tausiyah singkat namun sarat dengan hikmah. Tausiyah ini dinukil dari untaian nasihat ulama Syria, Syaikh Ratib an-Nablusi.
Tausyiah
Sabtu, 15 Juli 2023 - 23:27 WIB
Rasulullah SAW pernah mengabarkan bahwa ada satu penyakit yang akan menimpa umat Islam di akhir zaman. Penyakit ini sangat berbahaya sehingga kita wajib untuk mewaspadainya.
Hikmah
Jum'at, 25 Oktober 2019 - 08:45 WIB
Kuasa ALLAH memang Mahaluas dan tiada berbatas. Dia memberikan karunia dan hidayah kepada siapa yang DIA kehendaki.
Tausyiah
Senin, 23 Mei 2022 - 05:15 WIB
Menurut Imam Ghazali, perjalanan manusia di dunia ini bisa dikelompokkan dalam empat tahap - yang inderawi, eksperimental, instingtif dan rasional.
Hikmah
Selasa, 15 Februari 2022 - 16:36 WIB
Malaikat tak berjenis kelamin, maknanya bukan lelaki atau pun perempuan. Lalu, apakah makhluk gaib ini makan dan minum, layaknya manusia dan binatang?
Dunia Islam
Selasa, 02 November 2021 - 16:18 WIB
Angkatan laut Islam sempat tenggelam di era Daulah Abbasiyah. Munculnya armada laut Islam yang ada terlepas dari kontrol penguasa. Mereka ini dikenal sebagai sukarelawan pejuang-pejuang bahari.
Dunia Islam
Rabu, 17 Mei 2023 - 14:37 WIB
Orang Sudan berjuang meninggalkan negara mereka. Hanya saja tak sedikit di antara mereka yang terjebak karena paspornya tertahan di kedutaan besar Eropa yang tutup. Mahir Elfiel adalah salah satu korban itu.
Dunia Islam
Jum'at, 09 Desember 2022 - 17:46 WIB
Keberhasilan Maroko lolos 8 besar Piala Dunia 2022 membuat negara Maroko menjadi buah bibir. Berikut ini kisah sepasang Waliyullah yang menjadikan bola sebagai media komunikasinya.
Dunia Islam
Senin, 26 September 2022 - 20:41 WIB
Syaikh Muhammad Yusuf Al-Qardhawi wafat pada hari ini, Senin, 26 September 2022. Ulama dan cendikiawan Muslim sunni berpengaruh ini menghadap Illahi pada usia 96 tahun.
Dunia Islam
Sabtu, 13 Mei 2023 - 10:07 WIB
Di sini gerakan penerjemahan buku-buku ilmiah gencar dilakukan. Konon, dorongan di balik gerakan ini adalah karena pertemuan Khalifah Al-Mamun dengan Aristoteles dalam mimpi.
Dunia Islam
Selasa, 23 November 2021 - 19:34 WIB
Hampir semua imperium besar masa itu pernah menjadi korban dari sekte Hashashin, di antaranya dinasti Abbasiyah, Fatimiyah, Mongolia, Inggris, hingga Yerusalem.
Tausyiah
Kamis, 01 Juni 2023 - 19:36 WIB
Kisah populer kedua di Surat Al-Kahfi adalah kisah pemilik kebun. Dan sampaikan perumpamaan dua orang laki-laki. Salah satunya Kami jadikan baginya kebun-kebun dari anggur.
Hikmah
Rabu, 29 September 2021 - 16:27 WIB
Nabi Isa as berjumpa dengan seorang wanita tua yang berwajah amat buruk. Akulah dunia, kata nenek tua buruk rupa itu. Nabi Isa as bertanya kepadanya, berapa orang suami yang pernah ia punyai.
Tausyiah
Selasa, 17 Januari 2023 - 11:51 WIB
Produk-produk teknologi kaum muslimin unggul pada saat menaklukkan Spanyol pada awal abad ke-8. Akan tetapi, semenjak akhir abad ke-18 bangsa Eropa melampaui semuanya.
Tausyiah
Minggu, 10 April 2022 - 19:05 WIB
Nurcholish Madjid mengatakan dari berbagai ibadah dalam Islam, puasa di bulan Ramadhan barangkali merupakan ibadah wajib yang paling mendalam bekasnya pada jiwa seorang Muslim.
Dunia Islam
Senin, 22 November 2021 - 05:15 WIB
Hulagu Khan mengeluarkan perintah mengeksekusi khalifah dengan cara menggulungnya dengan karpet tebal, lkemudian secara bersama-sama diinjak oleh barisan pasukan kuda Hulagu sampai syahid.
Tausiyah
Sabtu, 05 Juli 2014 - 06:58 WIB
Anak itu pun tanpa sungkan membaca ayat kelanjutannya. Tatkala ayat ketujuh belas usai dibaca oleh sang bocah, maka kami semua bertasbih memuji Allah SWT dengan suara yang lebih keras.