Topik Terkait: Golongan Perempuan Yang Harus Bayar Fidyah (halaman 31)
Muslimah
Kamis, 07 September 2023 - 11:51 WIB
Dalam bidang politik, muslimah memiliki keyakinan yang berbeda dengan keyakinan masyarakat dan pihak penguasa. Seringkali mereka menghadapi tekanan dan siksaan.
Muslimah
Rabu, 08 September 2021 - 09:28 WIB
Banyak kaum wanita di zaman sekarang yang menjauh dari Kitabullah. Al-Quran banyak dilupakan, mereka jarang sekali membacanya. Bahkan ditinggalkan dan hanya menjadi pajangan semata.
Hikmah
Selasa, 05 September 2023 - 16:03 WIB
Salah satu adab yang terlupa ketika berziarah kubur yakni melepas alas kaki ketika di kuburan. Benarkah demikian? Bagaimana sebenarnya hukumnya dalam Islam?
Muslimah
Rabu, 28 September 2022 - 10:59 WIB
Sabar adalah amalan yang agung, sampai-sampai Allah Subhanahu wa Taala mengatakan bahwa Allah bersama orang yang sabar. Dan menurut para ulama, balasan orang yang melakukan kesabaran itu tidak terbatas.
Muslimah
Rabu, 17 Maret 2021 - 14:56 WIB
Bagi sebagian kalangan muslimah menyambut bulan suci ini kadang-kadang mengalami kebingungan, terutama terkait waktu untuk meng-qadha puasa. Adakah batas waktu untuk meng-qadha puasa Ramadhan sebelumnya?
Tips
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 16:50 WIB
Ada kepercayaan di kalangan muslim bahwa Surat Al Hajj Ayat 27 jika diamalkan dengan benar bisa memudahkan jodoh bagi perempuan. Selain itu juga ada sejumlah ayat yang memiliki keistimewaan seperti itu.
Tips
Selasa, 17 Mei 2022 - 17:26 WIB
Ulama mengatakan, jika Allah Taala menghukum atau jauh dari seseorang, maka dia akan diberi kekerasan hati sehingga tidak bisa menikmati lezatnya ibadah.
Dunia Islam
Senin, 07 Agustus 2023 - 18:26 WIB
Seorang wanita Arab Saudi telah membuktikan pepatah lama lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali dengan kembali ke sekolah pada usia 110 tahun.
Muslimah
Jum'at, 14 Januari 2022 - 06:53 WIB
Dorongan bersedekah berlaku untuk semua muslim, terutama kaum wanita, bahkan, Rasulullah memberi anjuran lebih terhadap kaum muslimah untuk sedekah dalam beberapa hadis yang disampaikan para sahabat
Muslimah
Rabu, 21 April 2021 - 10:44 WIB
Momen peringatan Hari Kartini, selalu membahas tentang kesetaraan perempuan. Padahal bila menengok sejarah awal Islam, kesetaraan perempuan dengan lelaki ini telah ada di masa Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Dunia Islam
Rabu, 08 November 2023 - 11:57 WIB
Banyak feminis kulit putih kini menjadi Zionis. Mereka sibuk mencoreng reputasi muslimah kulir berwarna dengan menyebut sebagai anti-Semit lantaran membela hak asasi manusia Palestina,.
Tausyiah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 13:06 WIB
Kezaliman-kezaliman ala jahiliah yang kerap menimpa wanita, di antaranya, adalah: orang tua merasa susah dan senantiasa murung jika yang dilahirkan adalah bayi perempuan.
Tausyiah
Senin, 25 April 2022 - 14:41 WIB
Mazhab Malikiyah dan Syafiiyah menyatakan, tidak boleh memberikan zakat kepada kerabat yang si pemberi zakat berkewajiban menanggung nafkah mereka.
Tausyiah
Kamis, 22 Juli 2021 - 17:49 WIB
Menurut Syaikh Yusuf Al-Qardhawi, seseorang yang beriman, tentu mempunyai kesalahan dan memiliki sifat buruk yang sukar dihilangkan. Tiada orang Mukmin yang murni atau sempurna.
Muslimah
Jum'at, 03 September 2021 - 07:16 WIB
Banyak amalan wajib yang bisa dilakukan kaum perempuan muslimah agar mereka terhindar dari neraka. Karena masuknya seseorang ke dalam surga atau neraka sangat tergantung pada amalnya di dunia.
Tips
Jum'at, 19 Januari 2024 - 12:15 WIB
Tata cara dan bacaan tawassul yang benar perlu diketahui kaum muslim agar tidak keliru dalam mengamalkannya. Tawassul merupakan salah satu cara berdoa dengan perantara atau wasilah.
Tausyiah
Minggu, 08 November 2020 - 23:00 WIB
Dalam Hadis Al-Bukhari, sekiranya seorang bidadari surga diturunkan ke dunia, ia akan menyinari langit dan bumi dan memenuhi antara langit dan bumi dengan aroma yang harum semerbak.
Muslimah
Kamis, 06 Januari 2022 - 12:56 WIB
Bagi seorang istri sah, kehadiran pelakor jelas-jelas sangat menyakitkan dan merusak keharmonisan rumah tangganya. Bagaimana sebenarnya pandangan syariat tentang kehadiran pelakor ini?
Muslimah
Kamis, 02 November 2023 - 11:09 WIB
Salah satu potret seorang muslimah tangguh yang juga seorang shahabiyah (sahabat perempuan Nabi SAW) yang pandai berkuda serta lihai dalam seni peperangan, yakni Ummu Sinan. Siapa Ummu Sinan ini?
Hikmah
Kamis, 18 Januari 2024 - 19:51 WIB
Tawasul dalam masyarakat Indonesia dikenal sebagai bacaan yang dilantunkan sebelum bacaan tahlil dimulai. Membuat bacaan ini seakan menjadi pembuka dari rangkaian tahlil.