Topik Terkait: Grand Syaikh Azhar
Dunia Islam
Jum'at, 12 Juli 2024 - 17:49 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir beserta jajaran PP Muhammadiyah menyambut langsung Grand Syaikh Al Azhar, Ahmed Al Tayyed yang bersilaturahmi ke kantor ormas ini.
Hikmah
Selasa, 05 Januari 2021 - 16:44 WIB
Engkau yang berbicara tentang Berkah, mungkin musuh dari Berkah itu sendiri. Laki-laki maupun perempuan seharusnya menjadi musuh dari apa yang ingin ia cintai yang melekat dalam diri manusia.
Dunia Islam
Sabtu, 12 November 2022 - 12:34 WIB
Hoda Boyer meninggalkan Amerika Serikat untuk hidup di dunia Arab. Ia tenggelam dalam budaya dan agama bagaikan batu karang di lautan. Begitu kembali ke AS dia rindu masjid.
Dunia Islam
Senin, 02 Oktober 2023 - 20:28 WIB
Nama Syaikh Yusuf Al-Qardhawi tentu sudah tidak asing lagi bagi sebagian umat muslim di dunia. Ia dikenal sebagai ulama kontemporer yang telah banyak menerbitkan buku.
Dunia Islam
Rabu, 26 Juni 2024 - 08:42 WIB
Wakil Grand Syekh Besar Univesitas Al-Azhar Kairo, Muhammad adh-Dhuwaini, bersilaturahmi di Kantor Pimpinan Pusat Muhammadiyah Jakarta pada Senin, 24 Juni 2024.
Tausyiah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 18:30 WIB
Musik dan lagu merupakan kelezatan telinga, sebagaimana makanan yang enak itu kelezatan bagi lidah, pemandangan yang indah itu kelezatan bagi mata dan seterusnya.
Tausyiah
Selasa, 08 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Al-Qardhawi mengatakan apabila dalil-dalil yang mengharamkan itu sudah tidak berfungsi, maka yang tetap adalah bahwa hukum menyanyi itu dikembalikan pada asalnya yaitu boleh, tanpa diragukan.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 05:15 WIB
Wajib bagi umat Islam mempelajari dan mengajarkannya serta memperdalam (mengambil spesialisasi), sehingga umat Islam tidak lagi bergantung kepada umat lainnya dan tidak dikuasai oleh umat lain.
Tausyiah
Sabtu, 19 September 2020 - 12:25 WIB
Sesungguhnya dakwah kepada Islam tidak menerima perkara-perkara khilafiyah walaupun hal itu dianggap sangat penting oleh sebagian juru dakwah.
Tausyiah
Jum'at, 09 Agustus 2024 - 16:45 WIB
Rasulullah SAW telah melarangnya sekalipun antara laki-laki dengan laki-laki atau antara perempuan dengan perempuan baik dengan syahwat ataupun tidak.
Tausyiah
Selasa, 13 Juni 2023 - 05:15 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan kerja yang dianjurkan oleh Islam dan diakui pengarah positifnya adalah kerja yang baik atau halal sesuai dengan syariat.
Tausyiah
Rabu, 08 Juni 2022 - 18:10 WIB
Imam Al Ghazali dalam kitabnya Ihya ulumuddin menyebut tiga unsur taubat nasuha, yakni unsur pengetahuan dalam taubat, unsur hati dan keinginan, serta unsur sisi praktis dalam taubat.
Tausyiah
Senin, 19 Juni 2023 - 15:16 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam mengajak kepada para pemilik harta untuk mengembangkan harta mereka dan menginvestasikannya, sebaliknya melarang mereka tidak memfungsikannya.
Tips
Selasa, 15 November 2022 - 13:58 WIB
Tata kehidupan dan kebiasaan masyarakat Islam untuk berkhidmah terhadap akidah dan ibadahnya, pemikiran dan perasaannya, kemudian akhlak dan kemuliaannya.
Tausyiah
Sabtu, 16 September 2023 - 08:47 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan sejarah tidak pernah mengenal adanya agama atau sistem yang menghargai keberadaan wanita sebagai ibu yang lebih mulia daripada Islam.
Hikmah
Kamis, 18 April 2024 - 14:57 WIB
Benarkah Raja Najasyi (Negus) Abyssinia (sekarang Ethiopia) belum masuk Islam ketika meninggal dunia? Lalu, mengapa Rasulullah SAW menyolatinya begitu mendengar beliau wafat?
Tausyiah
Kamis, 15 Juni 2023 - 15:56 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Sistem Komunis menghilangkan pemilikan pribadi secara mutlak, kecuali sebagian barang-barang ringan, seperti perkakas rumah dan kendaraan.
Tausyiah
Rabu, 06 September 2023 - 13:54 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan tertawa dan bersenda gurau itu sesuatu yang diperbolehkan di dalam Islam. Sebagaimana dinyatakan oleh nash-nash qauliyah maupun sikap dan perilaku Rasulullah SAW.
Tausyiah
Selasa, 27 September 2022 - 23:10 WIB
Ulama kharismatik asal Mesir yang bermukim di Doha Qatar, Syaikh DR Yusuf Al-Qaradhawi baru saja berpulang ke Rahmatullah. Berikut fatwa beliau tentang peringatan Maulid Nabi.
Tausyiah
Rabu, 10 Juli 2024 - 14:55 WIB
Di samping itu dipersyaratkan juga, bahwa penyembelihan itu harus dilakukan pada leher, karena tempat ini yang lebih dekat untuk memisahkan hidup binatang dan lebih mudah.