Topik Terkait: Habib Jindan Bin Novel (halaman 12)
Hikmah
Senin, 09 November 2020 - 13:39 WIB
Khalifah Umar bin Khattab menugaskan Muhammad bin Maslamah ke Kufah dengan pesan: Pergilah ke istana itu dan bakarlah pintunya, kemudian kembalikanlah seperti yang semula.
Hikmah
Senin, 25 Oktober 2021 - 17:59 WIB
Suatu malam, Ibrahim bin Adham menceritakan, ia menyaksikan Jibril di dalam mimpi turun ke bumi dari langit dengan sebuah gulungan tulisan di tangannya.
Dunia Islam
Kamis, 11 November 2021 - 08:35 WIB
Mansa Musa, orang terkaya sepanjang masa dengan pundi-pundi senilai USD400 miliar atau Rp5.897 triliun disebut-sebut sebagai keturunan Bilal bin Rabah.
Hikmah
Senin, 08 Februari 2021 - 19:12 WIB
Dalam Kitab Tadzkiratul Auliya Syekh Fariduddin Al-Atthar menceritakan kisah tobatnya Imam Bisyr Al-Hafi, seorang sufi besar, guru dari Imam Ahmad bin Hanbal (pendiri Mazhab Hanbali).
Tausyiah
Selasa, 19 April 2022 - 23:53 WIB
Dalam menunaikan zakat fitrah hendaknya umat muslim mengetahui hal-hal berikut. Bagi Mazhab Syafii, zakat fitrah tidak dianjurkan dengan uang.
Tausyiah
Senin, 05 Juni 2023 - 05:15 WIB
Sesungguhnya aku khawatir jika aku membawa kebenaran pada manusia secara spontan, maka mereka pun menolaknya secara spontan juga, sehingga dari sinilah munculnya fitnah.
Tausiyah
Selasa, 17 Maret 2020 - 19:06 WIB
Segala wabah termasuk virus Corona (Covid-19) tidak akan terjadi kecuali seizin Allah Taala, Zat yang Maha Memberi Penyakit dan Kesembuhan.
Hikmah
Sabtu, 21 September 2024 - 05:11 WIB
Umar bin Abdul Aziz menjadi khalifah Bani Umayyah pada tahun 717 720 M. Ia dicintai rakyatnya namun dibenci pejabat tinggi Bani Umayyah. Umar wafat diduga karena diracun.
Muslimah
Sabtu, 13 Maret 2021 - 15:49 WIB
Bidadari untuk Umar bin Khattab langsung disiapkan oleh Allah Taala, karena Amirul Mukminin ini begitu istimewa. Sahabat Rasulullah ini, telah mendapatkan jaminan masuk surga.
Dunia Islam
Sabtu, 27 Agustus 2022 - 14:52 WIB
Momen pertemuan dua ulama keturunan Nabi Muhammad, Habib Ali Zainal Abidin Al-Jufri dan Quraish Shihab benar-benar membuat hati sejuk sekaligus takjub.
Hikmah
Senin, 07 September 2020 - 14:16 WIB
Fakta menjadi bukti baginya bahwa kebaikan secara total dapat terwujud bila dimulai dari penguasa. Bila baik pemimpinnya, akan baik pula umatnya. Bila rusak pemimpinnya, rusak pula rakyatnya.
Hikmah
Minggu, 24 Januari 2021 - 14:09 WIB
Gara-gara Haditsul Ifk itulah, Sitti Aisyah r.a. sangat kecewa mendengar Ali bin Abi Thalib r.a. dibaiat sebagai Khalifah oleh penduduk Madinah.
Hikmah
Sabtu, 09 Januari 2021 - 17:28 WIB
Begini Perlawanan Ali bin Abi Thalib Terhadap Keputusan Khalifah Utsman Membuang Abu Dzar Al Ghifari
Melihat sikap Marwan yang kasar, Ali bin Abi Thalib tak dapat menahan letupan emosinya. Sambil membentak ia mencambuk kepala unta yang dikendarai oleh Marwan: Pergilah engkau dari sini! Allah akan menggiringmu ke neraka.
Hikmah
Rabu, 17 November 2021 - 15:42 WIB
Kisah Bilal menyenandungkan Adzan di atas reruntuhan berhala pada saat Fathu Makkah sungguh mengharukan. Berhala-berhala ittu sebelumnya dijadikan tuhan oleh orang-orang Quraisy.
Hikmah
Kamis, 28 November 2024 - 16:17 WIB
Kisah Khalifah Umar bin Khattab dan Uskup Sophronius serah terima Yerusalem terjadi pada 638 M. Uskup sempat meminta kepada Umar melaksanakan salat di tempat itu tetapi ditolak.
Hikmah
Rabu, 10 Februari 2021 - 15:50 WIB
Selesai perang melawan kaum Khawarij dan sebelum meninggalkan Nehrawan untuk berangkat melanjutkan perang melawan Muawiyah, Ali bin Abu Thalib r.a. mengucapkan pidato di depan para pengikutnya.
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 05:15 WIB
Tatkala Abu Ubaidah dalam perjalanan di utara Syam, Amr bin As dan Syurahbil bin Hasanah sedang menghadapi angkatan bersenjata Romawi yang sedang berkumpul di Palestina.
Hikmah
Jum'at, 18 Oktober 2024 - 10:29 WIB
Amr bin Ash melihat ini sebagai tantangan atas integritas dan kejujurannya, dan suatu isyarat bahwa kalaupun dia seorang panglima perang yang ulung, namun kebersihan pribadinya masih diragukan.
Hikmah
Sabtu, 08 Mei 2021 - 17:58 WIB
Syits punya seorang anak laki-laki yang diberi nama Anusy. Di kening Syits terdapat cahaya Muhammad yang berpindah kepadanya dari Adam. Setelah Anusy lahir, cahaya itu berpindah ke keningnya.
Hikmah
Jum'at, 25 Agustus 2023 - 19:00 WIB
Said bin Musayyib termasuk golongan tabiin, dan merupakan salah seorang dari Tujuh Fuqaha Madinah. Di antara ketujuh tokoh Madinah tersebut, Said sering dianggap sebagai yang paling berpengaruh.