Topik Terkait: Hadis Tentang Makanan
Tausyiah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 19:20 WIB
As-Suyuthi berkata: Ketahuilah bahwasanya telah mutawatir dari para imam tentang keagungan hadis niat. Imam Bukhari juga berkata: Tidak ada sebuah hadis yang lebih padat dan kaya faedah melainkan hadis ini.
Tausyiah
Senin, 13 Mei 2024 - 15:29 WIB
Hadis yang menyatakan: Bahkan hanya untuk kita saja. Yakni dibolehkannya membatalkan haji untuk umrah, menurut Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani adalah dhaif.
Tips
Jum'at, 20 Mei 2022 - 15:46 WIB
Doa mustajab adalah doa yang langsung dikabulkan oleh Allah Subhanahu wa taala. Tentang doa mustajab sendiri, banyak tercatum dalam hadis.
Tausyiah
Rabu, 17 Agustus 2022 - 13:25 WIB
Ada sejumlah hadis palsu atau maudhu dan dhaif terkait cinta Allah SWT. Salah satu hadis itu berbunyi, Sesungguhnya Allah mencintai hamba yang mukmin, yang tertimpa fitnah, yang banyak bertobat.
Tausyiah
Selasa, 09 Juli 2024 - 10:07 WIB
Kumpulan hadis tentang amalan Hari Asyura penting diketahui umat muslim. Berdasarkan jadwal pemerintah, hari Asyura atau 10 Muharram 1446 Hijriah akan jatuh pada hari Selasa 16 Juli 2024.
Tausyiah
Selasa, 07 Februari 2023 - 21:47 WIB
Ustaz, apa benar sekarang negeri Arab sudah berubah hijau dan berarti Kiamat akan segera terjadi? Apakah ada Hadisnya dan shahih-kah? Berikut jawabannya.
Hikmah
Senin, 01 Mei 2023 - 11:02 WIB
Makanan dan minuman setan atau jin ternyata banyak dijelaskan dalam hadis dan Al-Quran. Apakah setan dan jin memerlukan makanan dan minuman itu atau hanya kiasan penggambarannya?
Tausyiah
Sabtu, 02 Juli 2022 - 16:45 WIB
Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut 2 hadis dhaif atau lemah tentang ibadah kurban. Salah satu hadis itu berbunyi, Sebagus-bagus binatang kurban adalah domba yang muda.
Muslimah
Minggu, 11 Oktober 2020 - 18:04 WIB
Furaiah binti Malik, salah satu perawi perempuan dengan hadis-hadis yang ia riwayatkan langsung dari Baginda Nabi Shallallahu alaihi wa sallam. Sosok perempuan kaum Anshar yang dijamin masuk surga.
Muslimah
Senin, 15 Januari 2024 - 11:36 WIB
Dalam Islam, seorang wanita sangat dimuliakan, bahkan mulai dari ia dilahirkan hingga posisinya menjadi seorang ibu yang melahirkan. Banyak hadis yang menceritakan kedudukan dan kemuliaan seorang wanita ini.
Hikmah
Kamis, 23 September 2021 - 05:15 WIB
Hadis adalah apa yang diriwayatkan dari Nabi Muhammad baik berupa perkataan, perbuatan, ketetapannya, sifat jasmani atau sifat akhlak, perjalanan hidup beliau.
Hikmah
Selasa, 08 Agustus 2023 - 17:08 WIB
Doa mustajab banyak tercatum dalam hadis, doa mustajab sendiri merupakan doa yang langsung diijabah Allah subhanahu wa taala.
Tips
Kamis, 13 Januari 2022 - 17:16 WIB
Karena serba mudah, saat ini pola hidup berlebihan lebihan termasuk dalam hal makanan menjadi terbiasa. Padahal, Islam sangat melarang makan berlebihan ini.
Tausyiah
Jum'at, 29 Maret 2024 - 20:04 WIB
Hadis yang diklaim berbunyi Barangsiapa yang beritikaf pada sepuluh hari (terakhir) bulan Ramadhn, maka dia seperti telah menunaikan haji dan umrah dua kali adalah palsu.
Tausyiah
Selasa, 04 Februari 2025 - 18:39 WIB
Bolehkah menggunakan hadis dhaif, maudhu dan mengamalkanya? Fakta dari dua jenis hadis berbeda pengertiannya ini cukup banyak dan disebarkan di kalangan masyarakat.
Tausyiah
Senin, 20 Juni 2022 - 16:29 WIB
Syaikh al-Albani menyebut sedikitnya ada dua hadis terkait Negeri Syam yang ditengarai dhaif alias lemah. Di samping itu ada satu hadis tentang perempuan yang juga dhaif bahkan dusta.
Hikmah
Rabu, 18 Januari 2023 - 17:09 WIB
Saat ini kita sedang berada pada akhir zaman yang dipenuhi banyak fitnah (ujian) dan cobaan. Berikut kumpulan Hadis tentang Fitnah akhir zaman yang harus diwaspadai.
Tausyiah
Kamis, 30 Juli 2020 - 05:00 WIB
Allah Taala berfirman, makanlah apa yang direzekikan Allah dan jangan ikuti langkah-langkah setan, sesungguhnya dia adalah musuh kamu yang sangat nyata.
Muslimah
Senin, 17 Maret 2025 - 14:49 WIB
Momen bulan suci Ramadan, menjadi momen untuk memperbanyak dan memperdalam ilmu agama, tak terkecuali bagi anak-anak tercinta. Seperti hadis-hadis ringan yang berkaitan dengan aktifitas sehari hari.
Tausyiah
Selasa, 14 Maret 2023 - 07:05 WIB
Setiap menjelang Ramadan selalu muncul Hadis-hadis palsu di tengah masyarakat. Hadis hasil kerajinan tangan ini berseliweran di berbagai media sosial. Ini salah satunya.