Topik Terkait: Hal Kecil Dilalaikan Wanita (halaman 23)
Muslimah
Senin, 31 Juli 2023 - 08:16 WIB
Masih banyak kaum wanita yang menyepelekan soal dosa jariyah, padahal dosa ini nyata dan akan terus mengalir meskipun pemiliknya sudah meninggal.
Tausyiah
Sabtu, 12 Desember 2020 - 14:43 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam mengajarkan bagaimana memperlakukan orang lain dengan cinta sehingga beliau dicintai para sahabatnya baik di Makkah maupun ketika hijrah ke Madinah.
Muslimah
Senin, 27 Desember 2021 - 15:21 WIB
Doa untuk anak lahir prematur, tidak disebutkan secara spesifik dalam hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam. Namun, mendoakan anak yang barus saja dilahirkan sangat dianjurkan oleh Rasulullah.
Tausyiah
Senin, 18 September 2023 - 22:37 WIB
Tadabbur ayat Al-Quran kali ini mengulas Surat An-Nur ayat 26 di mana diterangkan bahwa laki-laki yang baik untuk wanita yang baik. Berikut penjelasannya.
Muslimah
Selasa, 05 April 2022 - 11:48 WIB
Setiap muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa Ramadhan, hendaknya mengetahui hal atau perkara-perkara yang dapat menghilangkan pahala puasa.
Muslimah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 20:05 WIB
Sebaik-baik tempat bagi seorang Muslim adalah surga. Yang disediakan Allah bagi orang-orang yang beriman. Surga yang begitu nikmat, dan tidak ada bandingannya dengan kenikmatan di dunia.
Tausyiah
Jum'at, 15 Mei 2020 - 04:15 WIB
bn Masud meriwayatkan dengan lafal: Jauhilah dosa-dosa kecil, karena sesungguhnya dosa-dosa kecil yang berkumpul pada diri seseorang dapat menghancurkannya.
Muslimah
Jum'at, 05 November 2021 - 05:07 WIB
Banyak tokoh wanita cerdas dan hebat di zaman Rasulullah yang patut kita contoh. Kiprah mereka dikenang dalam sejarah karena punya andil besar dalam peradaban Islam.
Muslimah
Senin, 22 Juni 2020 - 10:28 WIB
Kisah yang terjadi pada saat Bani Israel sibuk dengan penampilan palsu sehingga menyebabkan mereka celaka dan binasa. Ketakwaan dan kesalehan pada diri mereka telah menipis.
Muslimah
Sabtu, 20 Juli 2024 - 05:15 WIB
Pelarangan pemakaian jilbab kembali terjadi, saat atlet perempuan Prancis berlaga di Olimpiade Paris nanti. Bagaimana sebenarnya syariat jilbab ini serta apa saja batasan aurat kaum wanita tersebut?
Tausyiah
Kamis, 02 Maret 2023 - 05:10 WIB
Syaban adalah bulan ke-8 dalam kalender Hijriyah dan pintu gerbang memasuki bulan suci Ramadhan. Sayangnya, bulan ini banyak dilalaikan oleh manusia. Ini penyebabnya?
Hikmah
Senin, 04 Desember 2023 - 08:55 WIB
Kisah ini mengambil pelajaran dari cerita hidup Imran bin Hitthan bin Zhbyan. Tentang bahayanya khawarij dan fitnah wanita. Lantas siapakah Imran bin Hitthan ini?
Muslimah
Sabtu, 26 September 2020 - 06:01 WIB
Sebagian orang sangat mudah melontarkan kata-kata kotor, kata-kata yang buruk, dan bisa jadi menyakitkan orang lain yang mendengarnya. Ucapan kotor itu seolah-olah sudah menjadi tabiat dan karakternya, sehingga mudah terucap dan sulit dihilangkan.
Muslimah
Kamis, 03 November 2022 - 11:17 WIB
Dalam Islam, wanita dan laki-laki punya kesempatan yang sama untuk masuk surga dan mendapatkan ridha Allah Subhana Wataala. Hal itu sudah dijamin dan ditetapkan Allah Subhanahu wa taala.
Muslimah
Jum'at, 07 Agustus 2020 - 06:00 WIB
Dalam Islam, yang wajib memberikan nafkah adalah suami. Dan suami diperintahkan untuk keluar rumah mencari nafkah. Wanita tidak diperbolehkan keluar rumah kecuali dengan izin suami.
Muslimah
Minggu, 17 Juli 2022 - 05:15 WIB
Mendidik anak lelaki yang beradab mulia pada kaum wanita menjadi amat penting, karena kaum lelakilah yang kelak memimpin generasi. Mereka adalah pemimpin bagi kaum Hawa ini.
Muslimah
Selasa, 20 Februari 2024 - 19:43 WIB
Dalam mendidik anak, umat Islam wajib mengajarkan tauhid yaitu bagaimana menanamkan dalam hati bahwa Allah Taala adalah satu-satunya tuhan, jauhkan serta laranglah anak dari berbuat syirik.
Hikmah
Selasa, 23 November 2021 - 21:23 WIB
Surat Yusuf ayat 21-22 menceritakan kisah Nabi Yusuf masih kecil dibeli oleh pejabat tinggi Mesir. Penderitaan Yusuf di dalam sumur berganti dengan kehidupan di istana.
Muslimah
Minggu, 22 Oktober 2023 - 13:01 WIB
Syawanah al-Ubullah adalah seorang perempuan sufi yang hidup di abad pertengahan. Imam Al-Ghazali sangat terkagum-kagum pada sosok perempuan sufi ini. Kenapa dan apa keistimewaan sosok muslimah ini?
Muslimah
Minggu, 01 November 2020 - 08:39 WIB
Bidadari seringkali digambarkan seorang perempuan yang cantik jelita tiada tara. Setiap perempuan tentu sangat memimpikan menjadi bidadari, tak hanya di akhirat kelak, termasuk juga bidadari di dunia.