Topik Terkait: Hati Insan (halaman 6)
Hikmah
Selasa, 11 Juli 2023 - 09:25 WIB
Jika kita analogikan, tentang sebab Allah membenci orang yang maksiat yaitu, jika kita adalah seorang pemimpin , tentu kita ingin dihargai dan mengeluarkan aturan yang harus ditaati oleh bawahan kita.
Muslimah
Selasa, 22 Desember 2020 - 06:41 WIB
Selain manusia, Allah Subhanahu wa Taala juga menciptakan setan. Makhluk ini termasuk dalam golongan dari bangsa jin. Namun, setan juga bisa dari bangsa manusia.
Muslimah
Senin, 09 Mei 2022 - 09:14 WIB
Tabarruj atau memamerkan kecantikan menjadi hal biasa di zaman ini. Banyak kaum wanita yang memilih tampil beda dengan yang lain, memamerkan keindahan yang dimilikinya.
Muslimah
Senin, 11 Oktober 2021 - 16:34 WIB
Setiap muslim dianjurkan selalu bermuhasabah (instrospeksi) setiap hari. Dengan muhasabah, kita dapat melihat dan merenungi kembali atas apa yang telah dilakukan dan diiringi keinginan untuk memperbaiki di kemudian hari
Tausyiah
Jum'at, 18 Desember 2020 - 16:39 WIB
Ada 3 amalan yang dapat mengangkat derajat seseorang di sisi Allah Taala. Hal ini disampaikan langsung oleh Nabi Muhammad dalam satu hadis shahihnya.
Muslimah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 12:44 WIB
Rasulullah menyatakan bahwa perempuan itu bagaikan gelas kaca. Jika gelas kaca itu jatuh dan pecah, hampir mustahil bisa diperbaiki dan dikembalikan seperti semula.
Muslimah
Senin, 14 September 2020 - 08:06 WIB
Dalam Islam, bukan hanya amal yang akan dihisab di akherat nanti, tetapi juga segala barang yang kita miliki seperti koleksi pakaian, sepatu, dan lainnya juga.
Muslimah
Senin, 03 Mei 2021 - 11:45 WIB
Manusia terkadang suka menyepelekan sesuatu perkara, padahal hal yang dinilai remeh tersebut ternyata dapat mengundang kemurkaan Allah Subhanahu wa taala.
Hikmah
Senin, 12 Juni 2017 - 14:39 WIB
Ahmad Syihab Athoillah adalah seorang anak yang spesial. Ia terlahir dengan tunanetra. Namun, meski tak dapat melihat indahnya kehidupan, Syihab tak pernah merasa rendah diri.
Tausyiah
Jum'at, 25 Maret 2022 - 17:02 WIB
Umat Islam hendaknya hati-hati dengan perkara syirik. Salah satu bentuk kesyirikan ialah meyakini sesuatu termasuk perkara turunnya hujan disebabkan oleh bintang ini dan itu.
Tausyiah
Rabu, 29 Desember 2021 - 20:40 WIB
Dai yang juga pakar Hadis asal Sumatera Barat Dr Buya Arrazy Hasyim menyebutkan ada dua tanda matinya qalbu (hati) manusia. Berikut tausiyahnya.
Tausyiah
Jum'at, 10 September 2021 - 21:03 WIB
Salah satu penyakit hati yang dapat menggerogoti amal saleh adalah merasa bangga dengan diri sendiri (ujub) dan merendahkan orang lain. Berikut pesan Habib Ahmad.
Muslimah
Senin, 27 Juli 2020 - 06:15 WIB
Bagi muslimah yang sudah bersuami ada aturan yang harus diperhatikan saat akan melakukan ibadah dan amalan sunnah. Seperti apa dan bagaimana aturannya menurut pandangan syariat? .
Tausyiah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 15:18 WIB
Secara khusus, Rasulullah SAW memperingatkan seorang laki-laki yang bersendirian dengan ipar. Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa bersendirian dengan ipar itu sama dengan menjumpai mati.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 14:56 WIB
Di antara peristiwa di akhirat yang akan menakjubkan sekaligus menakutkan itu adalah peristiwa melewati shirath (jembatan) yang terbentang di atas neraka menuju ke surga.
Muslimah
Jum'at, 01 Januari 2021 - 18:01 WIB
Hati dan pikiran yang gelisah tidak boleh terlalu lama dibiarkan karena dapat mengikis keimanan. Karena, hawa nafsu tak kalah sengit menggoda hati untuk condong pada kenikmatan sementara yang justru bisa membinasakannya.
Muslimah
Minggu, 12 Juli 2020 - 06:00 WIB
Ada tiga penyakit hati yang akan membuat manusia celaka dan membuat dosa, yakni sombong, hasad (dengki) serta tamak. Tiga sifat ini sangat dimurkai Allah dan merupakan cara iblis untuk mencelakai manusia.
Muslimah
Selasa, 04 Agustus 2020 - 17:08 WIB
Di manapun, kapanpun, dan dalam keadaan bagaimanapun, kematian itu pasti akan datang menyergap, baik dalam keadaan siap atau tidak, baik dalam keadaan baik atau buruk, kematian adalah suatu kepastian.
Tausyiah
Selasa, 01 September 2020 - 15:07 WIB
Di tengah kelebihan-kelebihan yang Allah berikan kepada manusia ternyata pada dirinya juga terdapat lobang-lobang yang dapat menggelincirkan manusia itu.
Muslimah
Rabu, 16 Juni 2021 - 18:17 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam sangat menaruh perhatian lebih terhadap ucapan (lisan) umatnya. Karena dengan lisanlah surga dan neraka seseorang ditentukan.